Catatan Siswa Tugas Rumah Cerita Penutup Jadwal Harian No. Teknis Pelaksanaan Catatan Siswa Tugas Rumah Cerita Penutup Jadwal Pelaksanan No.

 Bangun segitiga sama kaki mempunyai 2 sisi yang sama panjang

D. Tugas Rumah

 Tidak ada tugas

E. Cerita Penutup

 Tidak ada cerita Tema : Tempat Umum Sub Tema : Di Kebun Binatang Hari ke : 3

A. Jadwal Harian No

Kegiatan Mata Pelajaran

1. Pembukaan

- Menyanyikan lagu yang berjudul Di Kebun Binatang 2. Inti - Membaca bacaan dengan suara nyaring - Menjawab pertanyaan tentang bacaan - Melengkapi kalimat sesuai dengan bacaan - Mendeskripsikan binatang yang tampak pada gambar dan menebak nama binatang sesuai deskripsi Bahasa Indonesia

3. Penutup

- Memperagakan berbagai gerak alam, tumbuhan, dan binatang - Membedakan gerakan angin sepoi-sepoi dengan angin ribut - Menunjukkan perbedaan air yang tenang dengan ombak yang bergulung-gulung menggunakan gerakan Seni Budaya dan Keterampilan

B. Teknis Pelaksanaan

 Guru mengajak siswa menyanyikan lagu yang berjudul “Di Kebun Binatang”  Guru menugasi siswa membaca bacaan dengan suara nyaring dan mengamati gambar yang tampak dalam bacaan  Guru menugasi siswa untuk menjawab pertanyaan tentang bacaan  Muru menugasi siswa untuk melengkapi kalimat sesuai dengan bacaan  Dengan bimbingan guru, siswa mendeskripsikan binatang yang tampak pada gambar dan menebak nama binatang sesuai deskripsi  Guru menugasi siswa memperagakan berbagai gerak alam, tumbuhan, dan binatang sambil menyanyikan lagu “Di Kebun Binatang”  Siswa melakukan gerakan untuk membedakan gerakan angin sepoi-sepoi dengan angin ribut  Siswa menunjukkan perbedaan air yang tenang dengan ombak yang bergulung-gulung menggunakan gerakan

C. Catatan Siswa

 Tidak ada catatan

D. Tugas Rumah

 Tidak ada tugas

E. Cerita Penutup

 Tidak ada cerita Tema : Tempat Umum Sub Tema : Di Kebun Binatang Hari ke : 4

A. Jadwal Harian No.

Kegiatan Mata pelajaran

1. Pembukaan

- Menyanyikan lagu yang berjudul “ Burung Layang- Layang”

2. Inti

- Melakukan percakapan - Membaca puisi yang berjudul “Jika Aku Menjadi Burung” - Menjelaskan isi puisi - Menyalin puisi menggunakan huruf tegak bersambung - Membuat puisi anak dan membacakannya dengan ekspresi gerak dan mimik yang tepat Bahasa Indonesia

3. Penutup

- Bermain sambil belajar melalui kegiatan menghubungkan titik-titik yang tersedia sehingga membentuk gambar seekor binatang dan mewarnainya dengan warna yang sesuai. Seni Budaya dan Keterampilan

B. Teknis Pelaksanaan

 Guru mengajak siswa menyanyikan lagu yang berjudul “ Burung Layang-Layang” dan membahas isi lagu secara singkat  Guru mengajak siswa melakukan percakapan  Dengan bimbingan guru, siswa membaca puisi yang berjudul “Jika Aku Menjadi Burung” dengan gerak dan mimik yang tepat  Guru menugasi siswa untuk menjelaskan isi puisi  Guru menugasi siswa untuk menyalin puisi menggunakan huruf tegak bersambung  Guru menugasi siswa untuk membuat puisi anak dan membacakannya dengan ekspresi gerak dan mimik yang tepat  Guru mengajak siswa bermain sambil belajar melalui kegiatan menghubungkan titik-titik yang tersedia sehingga membentuk seekor binatang dan mewarnainya dengan warna yang sesuai.

C. Catatan Siswa

 Tidak ada catatan

D. Tugas Rumah

 Membuat puisi tentang binatang dan menghiasnya dengan bagus.

E. Cerita Penutup

 Tidak ada cerita Tema : Tempat Umum Sub Tema : Di Kebun Binatang Hari ke : 5

A. Jadwal Pelaksanan No.

Kegiatan Mata Pelajaran

1. Pembukaan

- Menyanyikan lagu yang berjudul “ Burung Layang- Layang”

2. Inti

- Membaca cerita yang berjudul ” Belanja Suvenir” dengan suara nyaring - Menjawab pertanyaan sesuai isi cerita - Menceritakan hubungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk - Melengkapi kalimat dengan kata yang berkaitan dengan matahari - Menceritakan kegiatan yang tampak pada gambar dan menentukan posisi matahari pada waktu kegiatan tersebut berlangsung Bahasa Indonesia Ilmu Pengetahuan Alam

3. Penutup

- Membuat hasil karya dengan teknik menjiplak, menggunting, dan menempel Seni Budaya dan Keterampilan

B. Teknis Pelaksanaan