Catatan Siswa  Tugas Rumah  Cerita Penutup  Jadwal Harian No. Teknis Pelaksanaan  Catatan Siswa  Tugas Rumah  Cerita Penutup 

Tema : Tempat Umum Sub Tema : Perjalanan ke Kebun Binatang Hari ke : 2

A. Jadwal Harian No.

Kegiatan Mata Pelajaran

1. Pembukaan

- Menyanyikan lagu yang berjudul “ Selamat Siang”

2. Inti

- Membaca bacaan tentang pengalaman menggunakan panas dan cahaya matahari dengan suara nyaring. - Menjawab pertanyaan tentang isi bacaan - Menceritakan pengalaman dalam menggunakan panas dan cahaya matahari - Menceritakan gambar tentang kegiatan menggunakan panas dan cahaya matahari Bahasa Indonesia Ilmu Pengetahuan Alam

3. Penutup

- Melakukan permainan Galasin Penjas Orkes

B. Teknis Pelaksanaan 

Guru mengajak siswa menyanyikan lagu yang berjudul “ Selamat Siang” dan membahas isi lagu secara singkat  Guru menugasi siswa membaca bacaan tentang pengalaman menggunakan panas dan cahaya matahari dengan suara nyaring.  Guru menugasi siswa menjawab pertanyaan tentang isi bacaan  Guru menugasi siswa untuk menceritakan pengalaman dalam menggunakan panas dan cahaya matahari  Guru menugasi siswa untuk menceritakan gambar tentang kegiatan menggunakan panas dan cahaya matahari melalui pengamatan terhadap gambar  Dengan bimbingan guru, siswa melakukan permainan Galasin

C. Catatan Siswa 

Kegiatan yang dilakukan dengan memanfaatkan panas dan cahaya matahari diantaranya : o Menjemur sepatu o Menjemur kasur dan bantal o Berjemur saat kedinginan o Menjemur buku yang terendam banjir o Belajar di siang hari

D. Tugas Rumah 

Tidak ada tugas rumah

E. Cerita Penutup 

Tidak ada ceri Tema : Tempat Umum Sub Tema : Perjalanan ke Kebun Binatang Hari ke : 3

A. Jadwal Harian No.

Kegiatan Mata Pelajaran

1. Pembukaan

- Menyanyikan lagu “ Berkibarlah Benderaku” S B K

2. Inti

- Melakukan percakapan tentang bangun datar - Mengelompokkan macam-macam bangun datar menurut bentuknya Bahasa Indonesia Matematika

3. Penutup

- Menyanyikan lagu Berkibarlah Benderaku

B. Teknis Pelaksanaan 

Guru mengajak siswa menyanyikan lagu “ Berkibarlah Benderaku” dan menjelaskan secara singkat hal- hal yang berhubungan dengan lagu tersebut.  Guru menugasi siswa untuk melakukan percakapan tentang bangun datar kemudian siswa menjawab secara lisan pertanyaan-pertanyaan tentang isi percakapan.  Guru mengajak siswa mengamati gambar benda dan gambar macam-macam bangun datar kemudian menugasi siswa untuk mengelompokkan menurut bentuknya  Guru mengajak siswa menyanyikan lagu Berkibarlah Benderaku dan menyampaikan pesan moral yang terkandung dalam lagu

C. Catatan Siswa 

Tidak ada catatan

D. Tugas Rumah 

Ada di buku Tematik

E. Cerita Penutup 

Tidak ada cerita Tema : Tempat Umum Sub Tema : Perjalanan ke Kebun Binatang Hari ke : 4

A. Jadwal Harian No.