Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

BAB VI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

6.1 Karakteristik Responden Penelitian

Karakteristik responden penelitian ini di deskriptifkan berdasarkan jenis kelamin, usia, pendidikan terakhir dan pekerjaan. Pengambilan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan questioner kepada 100 orang responden dengan tujuan memberikan informasi. Informasi ini telah mewakili populasi konsumen perumahan Marien Garden dalam memberikan persepsi yang sesuai dengan kebijakan pemasaran yang dilakukan oleh Perumahan Marien Garden guna meningkatkan penjualan perumahan. Seluruh data dari responden di peroleh melalui kuesioner yang disebarkan.

6.1.1. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin pada konsumen di perumahaan Marien Garden dapat dilihat pada Tabel dibawah ini: Tabel 6.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin NO JENIS KELAMIN JUMLAH ORANG 1 Laki-laki 39 76.47 2 Perempuan 12 23.53 Jumlah 51 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Pada Tabel 6.1 mayoritas responden paling banyak berjenis kelamin laki- laki sebanyak 76,47 sedangkan responden perempuan sebanyak 23,53. Hal ini menunjukkan bahwa laki-laki yang lebih berperan dalam mengetahui kebijakan Universitas Sumatera Utara pemasaran yang dilakukan perusahaan dan juga mayoritas laki-laki yang banyak menempati perumahaan Marien Garden serta mencari informasi secara akurat tentang perumahan sesuai dengan kebutuhan responden.

6.1.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Karakteristik responden berdasarkan usia pada konsumen di perumahaan Marien Garden dapat dilihat pada Tabel 6.2: Tabel 6.2 Karakteristik berdasarkan Usia No USIA TAHUN JUMLAH ORANG 1 25 7 7.00 2 25-30 10 10.00 3 31-35 35 35.00 4 36-40 32 32.00 5 41-45 10 10.00 6 45 6 6.00 Total 100 100 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Berdasarkan data pada tabel 6.2 dapat dilihat bahwa dari 100 responden yang banyak melakukan pembelian berusia 31-35 sebesar 35 dan berusia 36-40 tahun 32 . Dari data yang diperoleh tersebut maka dapat kita lihat bahwa usia dari responden merupakan umur yang produktif. Pada usia 31-35 tahun biasanya responden sudah ingin memiliki rumah baru dari hasil jerih payahnya dengan tujuan menginventasikan perumahaan tersebut untuk tabungan jangka panjang, sehingga responden lebih teliti dengan menganalisa kebijakan pemasaran yang dilakukan perusahaan dan usia tersebut responden sudah memiliki wawasan yang lebih luas dalam menetapkan keputusan pembeliaan perumahaan marien garden . Universitas Sumatera Utara

6.1.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan