Dampak Dari Pajak Emisi Gas CO

Suhu Rata-Rata Permukaan Bumi -R3 2 4 6 8 10 12 1990 1995 2000 2005 2010 2015 2020 Tahun S uhu deg C Base Scenario Optimal Concentration Reduction 1 Reduction 2 Gambar 72. Kenaikan suhu rata-rata permukaan bumi jika Indonesia melakukan beberapa skenario dengan R3 Suhu Rata-Rata Permukaan Bumi -R2 2 4 6 8 10 12 1990 1995 2000 2005 2010 2015 2020 Tahun S uhu deg C Base Scenario Optimal Concentration Reduction 1 Reduction 0.5 Gambar 73. Kenaikan suhu rata-rata permukaan bumi jika Indonesia melakukan beberapa skenario dengan R2 Jika model di run dengan menggunakan nilai R2, maka suhu rata-rata permukaan diharapkan berkisar pada 4 o C dengan asumsi rest of world melakukan kebijakan yang sama. Jika Indonesia tidak melakukan tindakan apa-apa no action policy, dan rest of world melakukan hal yang sama maka suhu permukaan pada tahun 2020 akan mengalami peningkatan sekitar 10 o C.

5.4 Dampak Dari Pajak Emisi Gas CO

2 Berdasarkan output model lampiran 8 untuk beberapa skenario, terlihat dengan jelas bahwa besarnya pajak karbon atau pajak emisi gas CO 2 akan berimplikasi pada output nasional dan level dari total produksi nasional. Besar kecilnya pajak karbon atau emisi tergantung dari berapa besar ”emission control rate” atau nilai MIU yang akan digunakan oleh pembuat kebijakan. Seperti yang telah diuraikan pada deskripsi dari model bahwa model DICE sangat sensitif terhadap nilai dari rate of social time preference . Jika social discount rate berkurang, maka akumulasi kapital dan output bertambah, maka konsentrasi emisi gas CO 2 akan bertambah. Jika social discount rate meningkat, maka bobot konsumsi ditunda untuk waktu yang akan datang, karena konsentrasi emisi gas CO 2 akan berkurang. Fraksi dari ABCOST terhadap GDP akan menentukan berapa besarnya biaya yang dikeluarkan untuk mengatasi emisi, dilain pihak perubahan iklim yang mengakibatkan perubahan suhu permukaan bumi akan menentukan berapa besar biaya kerusakan damage cost yang harus dikeluarkan akibat dari perubahan iklim tersebut. Dalam kondisi optimal biaya kerusakan damage cost akan sama dengan biaya abatement . Perubahan GDP akan mempengaruhi pendapatan masyarakat melalui fraksi pengurang akibat adanya biaya kerusakan tersebut. Untuk mengatasi kerusakan tersebut pembuat kebijakan perlu menentukan besarnya nilai MIU control rate yang akan digunakan, dimulai dengan skenario ”Base” dengan control rate 0 sampai dengan 100, artinya pajak karbon atau pajak emisi gas CO 2 akan berada pada kisar nol rupiah per ton sampai dengan suatu nilai rupiah tertentu. Pendapatan Per Kapita 0,000 2,000 4,000 6,000 8,000 19 90 19 93 19 96 19 99 20 02 20 05 20 08 20 11 20 14 20 17 Tahun PC Y J u ta I D R PCY - Base Case PCY - Reduction 5 -R3 PCY - Opt R3 Gambar 74. Pendapatan per kapita untuk beberapa skenario periode 1990-2019 Pada gambar 74 dapat dilihat dampak dari pendapatan per kapita dalam kondisi optimal dan skenario Reduction 5 untuk rate of social time preference sebesar 3. Dengan asumsi pertumbuhan penduduk 1,2 per tahun dan pertumbuhan ekonomi sebesar 5 pertahun, maka jika pembuat kebijakan memperlakukan pajak karbon atau pajak emisi gas CO 2 dengan skenario optimal dan besar pengurangan emisi gas CO 2 sebesar 5 dari kondisi saat ini, pendapatan perkapita tidak akan mengalami penurunan relatif terhadap skenario ”Base case” BAU. Skenario BAU dalam hal ini adalah suatu kondisi dimana treatment terhadap emisi tidak dilakukan sama sekali, artinya tidak ada kebijakan pajak yang akan diperlakukan. Pada gambar 75 dapat dilihat bahwa, jika pembuat kebijakan memperlakukan pajak karbon terhadap sumber energi dengan skenario optimal dengan pengurangan emisi sebesar 5, 10 dan 20 dari tingkat emisi yang ada pada saat ini, maka pendapatan per kapita tidak mengalami penurunan relatif terhadap kondisi base case. Pendapatan Per Kapita 0,000 2,000 4,000 6,000 8,000 19 90 19 93 19 96 19 99 20 02 20 05 20 08 20 11 20 14 20 17 Tahun PC Y J u ta I D R PCY -Base Case PCY -Red 5 PCY -Red 10 PCY -Red 20 PCY -Optimal Gambar 75. Tren pendapatan per kapita Indonesia untuk periode 1990 – 2019 R3 Besar pajak karbon dan emisi gas CO 2 untuk beberapa skenario berdasarkan nilai R=3 adalah sebagai berikut : Tabel 24. Pajak karbon dan emisi gas CO 2 Indonesia periode 1990-2019 untuk R3 Base Optimal Reduction 5 Reduction 10 Reduction 20 1990 - 2019 0,09 - 3,60 54,2 - 8714,7 17,8 - 54,8 50,9 - 2764,8 52,9 - 3085,8 1990 - 2019 0,00 - 98,3 0,00 - 2376,7 0,00 - 716,1 0,00 - 754,0 0,00 - 841,6 Pajak karbon untuk beberapa skenario USDT Periode Pajak emisi gas CO 2 untuk beberapa skenario USDT Petrol : BBM - bensin dan minyak solar Jika faktor konversi untuk 1 liter petrol adalah 0,00222 tCO 2 liter, maka 1 ton CO 2 ekivalen dengan 450,45 liter petrol 450 liter. Besarnya pajak CO 2 yang dikenakan untuk tiap liter petrol bensin dan diesel sesuai dengan tabel 25. Jika faktor konversi untuk 1 ton batubara adalah 1,84 tCO 2 ton, maka 1 ton CO 2 ekivalen dengan 0,54 ton batubara. Besarnya pajak CO 2 yang dikenakan untuk setiap ton batubara seperti terlihat pada tabel 26. Berat karbon dan emisi gas CO 2 dihitung berdasarkan perbandingan berat molekul unsur karbon terhadap unsur karbon dioksida CO 2 . Satu 1 ton karbon ekivalen dengan 3,667 ton CO 2 . Tabel 25. Pajak emisi gasCO 2 liter BBM Indonesia periode 1990 – 2019 untuk R3 Base Optimal Reduction 5 Reduction 10 Reduction 20 1990 - 2019 0,00 - 0,21 0,00 - 0,520 0,00 - 1,59 0,00 - 1,67 0,00 - 1,87 Pajak emisi gas CO 2 untuk beberapa skenario USDliter BBM Periode Tabel 26. Pajak emisi gas CO 2 ton batubara Indonesia periode 1990-2019 untuk R3 Base Optimal Reduction 5 Reduction 10 Reduction 20 1990 - 2019 0,00 - 180,9 0,00 - 4373,2 0,00 - 1317,7 0,00 - 1387,4 0,00 - 1548,5 Periode Pajak emisi gas CO 2 untuk beberapa skenario USDton batubara Pajak CO2 Per Liter Petrol 0,000 1,000 2,000 3,000 4,000 5,000 6,000 1990 19 93 1996 1999 2002 2005 2008 2011 2014 2017 Tahun CO 2 T a x l it e r U S D CO2 Tax liter Base CO2 Taxliter Optimal CO2 Taxliter Red 5 CO2 Taxliter Red 10 CO2 Taxliter Red 20 Gambar 76. Besarnya kenaikan harga BBM per liter dengan adanya pajak emisi gas CO 2 untuk periode 1990-2019 Pajak emisi gas CO 2 akan berdampak pada kenaikan harga jual dari bahan bakar minyak BBM. Pembuat kebijakan memiliki pilihan apakah akan menaikkan harga melalui pajak karbon atau melalui pajak emisi gas CO 2 . Tren dari kenaikan terhadap harga jual per liter BBM setelah ada pajak karbon atau pajak emisi gas CO 2 tersebut dapat dilihat pada gambar 76. Untuk batubara besarnya kenaikan harga akibat adanya pajak emisi gas CO 2 dapat dilihat pada gambar 77. Pajak CO2 Per Ton Batubara 0,000 1000,000 2000,000 3000,000 4000,000 5000,000 19 90 19 93 19 96 19 99 20 02 20 05 20 08 20 11 20 14 20 17 Tahun C O 2 Ta x T U S D CO2 Taxton -Base CO2 Taxton -Optimal CO2 Taxton -Red 5 CO2 Taxton -Red 10 CO2 Taxton - Red 20 Gambar 77. Besarnya kenaikan harga per ton batubara dengan adanya pajak emisi gas CO 2 untuk periode 1990-2019 R3

5.5 Analisis Sensitivitas