Hipotesis Penelit ‘’ Hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap masalah penelitian

muka mendengarkan secara langsung informasi-informasi atau keterangan-keterangan. 5 Teknik ini digunakan dalam rangka tanya jawab antara penanya dengan responden, yaitu satu orang guru guna mengetahui sejauh mana hubungan keteladanan guru dengan disiplin belajar siswa. Adapun instrumen angket yang peniliti buat mengacu pada kisi - kisi sebagai berikut : Tabel 3.1 Kisi - Kisi Instrumen Angket Pengaruh Keteladanan Guru Terhadap Disiplin Belajar Siswa No. Variabel Masalah Aspek Masalah Jumlah Pertanyaan Pertanyaan Nomor 1. Keteladanan Guru Kehadiran Guru 2 1,2 Tepat Waktu 3 3, 4, 5 Kerjasama dengan 2 6, 7 Siswa Semangat Kerja 2 8,9 Tanggung Jawab 1 10 2. Disiplin Belajar Tata Tertib 3 1, 2,3 Motivasi 1 4 Kehadiran 2 5,6 Tugas Piket 3 7,8 Tepat waktu 2 9, 10

E. Teknik Pengolahan Data

1. Editing adalah proses pemeriksaan keabsahan jawaban-jawaban dari responden tentang kelengkapan dan ketetapan pengisian angket. 2. Koding adalah proses pemberian kode terhadap jawaban-jawaban angket atas pertanyaan di dalam angket. 3. Skoring adalah proses pemberian nilai atau bobot pada setiap jawaban yang ada dalam angket, dan jawaban-jawaban responden. 5 Narbuko Achmadi, op. cit., h. 83. 4. Tabulating yaitu proses penghitungan jawaban yang telah diberikan dalam bentuk tabel, selanjutnya dinyatakan dalam bentuk frekwensi dan prosentase.

F. Teknik Analisis dan Interpretasi Data

1. Teknik Analisis Data

Data yang diperoleh dari penyebaran angket kepada siswa diolah dengan cara sistematik melalui beberapa rumus statistik yaitu nilai rata - rata hitung mean , distribusi frekwensi dan korelasi product moment. a. Nilai rata - rata hitung Mean Adalah jumlah keseluruhan angka bilangan yang ada, dibagi dengan banyaknya angket bilangan tersebut. Dalam mencapai mean dapat dilakukan dengan berbagai macam cara, tergantung dari data yang akan dicari meannya itu, apakah data tunggal yang sebagian atau seluruh skornya berfrekwensi lebih daru satu yang pada tiap - tiap skor atau nilai yang ada terlebih dahulu harus dikalikan dengan frekuwensinya masing - masing, setelah itu jumlahkan, dan akhirnya dibagi dengan N2. Adapun rumus meannya adalah : Keterangan : M x : Mean yang kita cari ∑F x : Jumlah dari hasil perkalian antara masing - masing skor dengan frekuensinya N : Number of cases