Permasalahan Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

perendaman serat kaca dalam monomer metil metakrilat memegang peranan yang penting untuk meningkatkan sifat mekanis dalam basis gigitiruan. 12

1.2 Permasalahan

Serat kaca sebagai bahan penguat telah banyak diteliti karena bahan ini dapat meningkatkan sifat mekanis resin akrilik serta dapat mencegah terjadinya fraktur pada basis gigitiruan. Sebelum serat kaca ditambah ke dalam bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas, lama perendaman serat kaca ke dalam monomer metil metakrilat memberikan hasil yang berbeda-beda. Hal yang diharapkan dari perendaman serat kaca ke dalam monomer metil metakrilat kemudian ditambah ke dalam bahan resin akrilik polimerisasi panas dapat meningkatkan transversal agar basis gigitiruan yang dihasilkan menjadi lebih kuat terhadap benturan dan lebih tahan terhadap pengunyahan. Dari uraian di atas maka timbul permasalahan apakah ada pengaruh lama perendaman bahan penguat serat kaca dalam monomer metil metakrilat terhadap kekuatan transversal bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas.

1.3 Rumusan Masalah

Dalam penelitian ini, rumusan masalah adalah sebagai berikut: 1. Berapa kekuatan transversal pada perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mm dalam monomer metil metakrilat untuk bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit. 2. Apakah ada pengaruh lama perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mm dalam monomer metil metakrilat selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit terhadap kekuatan transversal bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas. 3. Apakah ada perbedaan pengaruh lama perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mm dalam monomer metil metakrilat selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit terhadap kekuatan transversal bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas. Universitas Sumatera Utara

1.4 Tujuan Penelitian

1. Untuk mengetahui kekuatan transversal pada perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mmdalam monomer metil metakrilat untuk bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit. 2. Untuk mengetahui pengaruh lama perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mm dalam monomer metil metakrilat selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit terhadap kekuatan transversal bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas. 3. Untuk mengetahui perbedaan pengaruh lama perendaman serat kaca 1 potongan kecil 6 mm dalam monomer metil metakrilat selama 3 menit, 10 menit dan 15 menit terhadap kekuatan transversal bahan basis gigitiruan resin akrilik polimerisasi panas.

1.5 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

Perubahan Warna pada Lempeng Resin Akrilik Polimerisasi Panas setelah Perendaman dalam Ekstrak Daun Jambu Biji 30%

2 65 69

Perbedaan Kekuatan Transversal Bahan Basisgigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas dengan Ketebalan Yang Berbeda Dengan dan Tanpa Penambahan Serat Kaca

2 77 83

Perbedaan Kekuatan Impak Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas dengan Termoplastik Nilon

4 44 64

Pengaruh Penambahan Serat Kaca pada Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas terhadap Kekuatan Impak dan Transversal

9 81 84

Modifikasi Jembatan Sementara Resin Akrilik Untuk Pemakaian Jangka Panjang

0 63 55

Compressive Strength Resin Akrilik Polimerisasi Panas Setelah Penambahan Serat Kaca 1% dengan Metode yang Berbeda

3 82 58

Pengaruh Penambahan Serat Kaca Pada Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas Dengan Bentuk Reparasi Berbeda Terhadap Kekuatan Transversal

2 52 96

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Basis Gigitiruan 2.1.1 Pengertian - Pengaruh Lama Perendaman Serat Kaca Dalam monomer Metil Metakrilat Terhadap Kekuatan Transversal Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas

0 0 15

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Lama Perendaman Serat Kaca Dalam monomer Metil Metakrilat Terhadap Kekuatan Transversal Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas

0 0 6

Pengaruh Lama Perendaman Serat Kaca Dalam monomer Metil Metakrilat Terhadap Kekuatan Transversal Bahan Basis Gigitiruan Resin Akrilik Polimerisasi Panas

0 0 15