Populasi Metode Pengumpulan Data

33 Penerangan yang sesuai untuk pekerjaan yang membedakan barang halus dengan kontras yang sedang dalam waktu yang lama, khususnya menjahit, harus mempunyai intensitas penerangan minimal 500-1000 luks.

C. Populasi

Populasi adalah keseluruhan individu yang akan diselidiki dan mempunyai minimal satu sifat yang sama atau ciri –ciri yang sama dan untuk siapa kenyataan yang diperoleh dari subjek penelitian hendak digeneralisasikan Hadi, 2000. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan yang di usaha konveksi “X” berjumlah 7 orang.

D. Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang menggunakan skala yang berbentuk skala likert dengan beberapa pilihan, yaitu STS, TS, N, S, dan SS. Tinggi rendahnya skor menunjukkan tinggi rendahnya semangat kerja yang dimiliki karyawan. Skor diperoleh dengan cara menyebarkan skala kepada karyawan yang berisi daftar pertanyaan yang telah disiapkan dan disusun sedemikian rupa sehingga subjek penelitian dapat mengisi dengan mudah. Skala Semangat Kerja Skala ini disusun berdasarkan dimensi dan indikator semangat kerja menurut Anwar 2002, yaitu : sedikitnya perilaku agresif karyawan yang menimbulkan frustasi, individu bekerja dengan perasaan yang menyenangkan, penyesuaian dengan rekan kerja serta keterlibatan ego karyawan dalam bekerja. Universitas Sumatera Utara 34 Skala ini berbentuk skala Likert dengan beberapa pilihan, yaitu STS sangat tidak sesuai, TS tidak sesuai, N netral, S sesuai, dan SS sangat sesuai. Skor dari skala ini bergerak dari 1 sampai 5 STS = 1, TS = 2, N = 3, S = 4, SS = 5. Dimana semakin tinggi skor nilai menunjukkan tingginya semangat kerja yang dimiliki karyawan, sebaliknya rendahnya skor menunjukkan rendahnya semangat kerja yang dimiliki karyawan. Universitas Sumatera Utara 35 Tabel 1. Distribusi Item‐Item Skala Pre-Test Semangat Kerja Sebelum Uji Coba No Dimensi Semangat Kerja Indikator Semangat Kerja Nomor Item Total 1 Sedikitnya perilaku agresif yang menimbulkan frustasi 1. Konsentrasi Kerja 2. Ketelitian 3. Hasrat Untuk Maju 13, 17 5,10,11 14, 23 7 30 2 Bekerja dengan perasaan yang menyenangkan 1. Kebanggaan Karyawan 2. Kepuasan Karyawan 3. Labour Turn Over Tingkat Absensi 4, 8 3, 20 16,7 6 25 3 Penyesuaian diri 1. Perlakuan yang baik dari atasan 2. Perlakuan yang baik dari rekan kerja 12, 18, 19 9, 15, 22 6 25 4 Keterlibatan ego 1. Tanggung Jawab 2. Lancarnya aktivitas 1, 2, 24 6, 21 5 20 Total 10 24 24 100 Tabel 1 menunjukkan skala pre-test yang akan diuji coba berjumlah 24 item yang disebar kepada 50 subjek. Universitas Sumatera Utara 36 Tabel 2. Distribusi Item‐Item Skala Pre-Test Semangat Kerja Setelah Uji Coba No Dimensi Semangat Kerja Indikator Semangat Kerja Item Total 1 Sedikitnya perilaku agresif yang menimbulkan frustasi 1. Konsentrasi Kerja 2. Ketelitian 3. Hasrat Untuk Maju 8,12 6 9 4 24 2 Bekerja dengan perasaan yang menyenangkan 1. Kebanggaan Karyawan 2. Kepuasan Karyawan 3. Labour Turn OverTingkat Absensi 2, 4 15 11 4 24 3 Penyesuaian diri 1. Perlakuan yang baik dari atasan 2. Perlakuan yang baik dari rekan kerja 7,13,1,4 5,10,16 6 35 4 Keterlibatan ego 1. Tanggung Jawab 2. Lancarnya aktivitas 1, 17 3 3 17 Total 10 17 17 100 Tabel 2 menunjukkan skala pre-test berjumlah 24 item yang akan diberikan kepada subjek penelitian yang terlebih dahulu sudah di uji reliabilitasnya. Universitas Sumatera Utara 37 Tabel 3. Distribusi Item‐Item Skala Post-Test Semangat Kerja Sebelum Uji Coba No Dimensi Semangat Kerja Indikator Semangat Kerja Item Total 1 Sedikitnya perilaku agresif yang menimbulkan frustasi 1. Konsentrasi Kerja 2. Ketelitian 3. Hasrat Untuk Maju 3,15 9,14,21 6,11 7 29 2 Bekerja dengan perasaan yang menyenangkan 1. Kebanggaan Karyawan 2. Kepuasan Karyawan 3. Labour Turn OverTingkat Absensi 1,7 12,20 5,18 6 25 3 Penyesuaian diri 1. Perlakuan yang baik dari atasan 2. Perlakuan yang baik dari rekan kerja 4,17,23 13,19,22 6 35 4 Keterlibatan ego 1. Tanggung Jawab 2. Lancarnya aktivitas 10,16,24 2,8 5 21 Total 10 24 24 100 Universitas Sumatera Utara 38 Tabel 4. Distribusi Item‐Item Skala Post-Test Semangat Kerja Setelah Uji Coba No Dimensi Semangat Kerja Indikator Semangat Kerja Item Total 1 Sedikitnya perilaku agresif yang menimbulkan frustasi 1. Konsentrasi Kerja 2. Ketelitian 3. Hasrat Untuk Maju 2,10 14 5 4 24 2 Bekerja dengan perasaan yang menyenangkan 1. Kebanggaan Karyawan 2. Kepuasan Karyawan 3. Labour Turn OverTingkat Absensi 1,6 8 4 4 24 3 Penyesuaian diri 1. Perlakuan yang baik dari atasan 2. Perlakuan yang baik dari rekan kerja 3,12,16 9,13,15 6 35 4 Keterlibatan ego 1. Tanggung Jawab 2. Lancarnya aktivitas 11, 17 7 3 17 Total 10 17 17 100 Universitas Sumatera Utara 39

E. Uji Instrumen Penelitian