Pilar Utama Credit Union yakni Pendidikan, Solidaritas. Dan Swadaya tetap menjadi bekal awal bagi seluruh anggota
baru yang diterima. Seluruh anggota baru diwajibkan mengikuti pendidikan sebelum diterima resmi menjadi anggota.
F. Jenis Simpanan Tabungan 1. Simpanan Saham
Simpanan Saham terdiri dari Simpana Wajib dan Simpanan Sukarela. Manfaat dari simpanan saham adalah :
a. Menghasilkan deviden sebesar 1,25 per bulan atau 15 per tahun
b. Dapat digunakan sebagai jaminan pinjaman
c. Dipergunakan sebagai dasar menentukan kelipatan pinjaman
Kewajiban setiap anggota untuk menabung adalah dengan minimal menyetor Simpanan Wajib sebesar Rp 30.000,- per bulannya. Kelebihan
simpanan akan dibukukan pada Simpanan Sukarela. Kekuatan anggota terletak pada besarnya simpanan saham ini. Simpanan saham ini :
a. Tidak dapat ditarik selama menjadi anggota
b. Dilindungi dengan program DAPERMA Dana Perlindungan Bersama
2. Simpanan Non Saham
Simpanan Non Saham terdiri dari : a.
SIBUHA Simpanan Bunga Harian Simpanan layaknya produk tabungan rekening biasa di bank,
dimana simpanan dan penarikannya dapat dilakukan setiap hari kerja. Saldo awal harus disetor untuk pembukuan rekening ini sebesar Rp.
Universitas Sumatera Utara
500.000,-. Keuntungan yang diperoleh dengan memiliki simpanan ini adalah :
1 Jasa simpanan sebesar 0,95 per bulan, jauh di atas jasa
sipanan bank 2
Biaya administrasi 1 satu per mil dari jumlah setoranm jauh lebih rendah dari biaya administrasi bank.
3 Penarikan simpanan tidak dikenakan biaya apapun
b. SISUKA Simpanan Sukarela Berjangka
Simpanan SISUKA layaknya produk deposito di bank, dengan jangka waktu simpanan minimal 1 bulan. Saldo awal simpanan ini
minimal Rp 1.000.000,-. Saldo dapat di tambah kapan saja anggota mengiginkan , dengan perhitungan jangka waktu simpan dimulai sejak
penambahan jumlah simpanan di maksud. Keuntungan yang diperoleh dengan memiliki simpanan ini :
1 Jasa simpanan sebesar 1,05 per bulan untuk 6 enam bulan
pertama dan 1,15 perbulan untuk bulan selanjutnya. Jauh di atas bunga deposito bank.
2 Biaya administrasi 1 satu per mil dari sejumlah setoran , jauh
lebih rendah dari biaya administrasi bank. 3
Penarikan simpanan setelah jatuh tempo tidak dikenakan biaya apapun, tetapi penarikan simpanan sebelum jatuh tempo tidak
diberikan jasa simpanan. c.
TABEMA dan TAHTA
Universitas Sumatera Utara
TABEMA Tabungan Beasiswa Mandiri adalah tabungan anggota guna mempersiapkan masa depan anak anggota, terutama menyiapkan
biaya pendidikan yang semakin tinggi setiap tahunnya. TAHTA Tabungan Hari Tua adalah tabungan anggota guna
mempersiapkan masa depan anggota, terutama menyiapkan biaya hidup dihari tua. Saldo awal tabungan ini minimal Rp. 1.000.000,-.
Biaya administrasi yang dikenakan adalah sebesar Rp 3.000,- untuk setiap sertifikatnya. Keuntungan yang diperoleh dengan memiliki
tabungan ini adalah : a
Jasa simpanan sebesar 15 per tahun b
Biaya administrasi tidak dikenakan selama simpanan tidak ditarik
c Setiap anggota dapat memiliki lebih dari 1
satu lembar TABEMA atau TAHTA. Simpanan SISUKA minimal disimpan selama 15 tahun. Penarikan
sebelum tahun ke 16, dikenakan pemotongan sebesar 15 dari akumulasi tabungan pada saat penarikan.
Simpanan non saham SISUKA : 1
Dapat dijadikan agunan pinjaman dengan ketentuan, tidak dapat ditarik sebelum saldo pinjaman sama dengan
jumlah simpanan saham 2
Tidak menjadi penentu plafon pinjaman anggota
Universitas Sumatera Utara
3 Tidak dimasukkan dalam program DAPERMA karena
penarikan dapat dilakukan kapan saja sewaktu-waktu
3. Simpanan Anggota Luar Biasa