76
B. Model dan Metode Pembelajaran
1. Model : Cooperative Learning tipe TGT Teams Games Tournaments
2. Metode : Tanya jawab, Diskusi, Game Akademik.
C. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan I
1. Kegiatan Awal 5 menit
a. Salam.
b. Berdo’a.
c. Presensi.
d. Menyampaikan kompetensi dan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti 55 menit
a. Siswa bersama dengan guru melaksanakan tanya jawab mengenai
operasi hitung bilangan bulat. b.
Siswa dibagi menjadi 4 kelompok tiap kelompok terdiri dari 5 orang. c.
Siswa mengerjakan Lembar Kerja Siswa LKS yang telah diberikan secara kelompok.
d. Siswa bersama dengan guru membahas Lembar Kerja Siswa LKS
yang telah dikerjakan. e.
Setiap wakil kelompok menempati meja turnamen sesuai dengan aturan yang telah disampaikan oleh guru mengenai pembagiannya.
f. Siswa mewakili kelompoknya melaksanakan game akademik dengan
wakil kelompok lain pada meja turnamen.
77
g. Siswa kembali ke kelompoknya dengan membawa perolehan skor
yang didapat dari game akademik. h.
Siswa bersama dengan guru melakukan penghitungan skor tiap kelompok.
i. Kelompok yang mendapatkan skor tertinggi diberi penghargaan.
j. Siswa bersama dengan guru mengulas kembali materi yang telah
dipelajari. k.
Siswa bersama dengan guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari.
l. Guru membentuk kelompok meja turnamen untuk pertemuan
selanjutnya
3. Kegiatan Akhir 10 menit .
a. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya mengenai hal-hal yang
kurang jelas. b.
Siswa diminta mengerjakan soal evaluasi yang telah dibagikan oleh guru.
c. Guru menutup pelajaran.
d. Salam penutup.
Pertemuan II 1. Kegiatan Awal 10 menit
a.
Salam.
b.
Berdo’a.
c.
Presensi.
78
d.
Mengingatkan materi sebelumnya.
e.
Menyampaikan kompetensi dan tujuan pembelajaran. 2. Kegiatan Inti 50 menit
a. Siswa dan guru bertanya jawab mengenai sifat operasi hitung bilangan
bulat. b.
Siswa dibagi menjadi 4 kelompok tiap kelompok terdiri dari 5 orang. c.
Siswa mengerjakan Lembar Kerja Siswa LKS yang telah diberikan secara kelompok.
d. Siswa bersama dengan guru membahas Lembar Kerja Siswa LKS
yang telah dikerjakan. e.
Setiap wakil kelompok menempati meja turnamen sesuai dengan aturan yang telah disampaikan oleh guru mengenai pembagiannya.
f. Siswa mewakili kelompoknya melaksanakan game akademik dengan
wakil kelompok lain pada meja turnamen. g.
Siswa kembali ke kelompoknya dengan membawa perolehan skor yang didapat dari game akademik.
h. Siswa bersama dengan guru melakukan penghitungan skor tiap
kelompok. i.
Kelompok yang mendapatkan skor tertinggi diberi penghargaan. j.
Siswa bersama dengan guru mengulas kembali materi yang telah dipelajari.
k. Siswa bersama dengan guru menyimpulkan materi yang telah
dipelajari.
79
l. Guru membentuk kelompok meja turnamen baru untuk pertemuan
selanjutnya.
3. Kegiatan Akhir 10 menit