Determinasi tanaman Persea americana Mill Pengumpulan bahan Pembuatan serbuk biji alpukat Penetapan kadar air serbuk biji Persea americana Mill. Pembuatan infusa biji alpukat Persea americana Mill.

4. Alat uji toksisitas dan pemeriksaan histopatologik

Seperangkat alat gelas berupa Bekker glass, gelas ukur, tabung reaksi, pipet tetes, timbangan elektrik, spuit per oral syringe 1 cc untuk pemejanan aquadest dan infusa, alat bedah, pot penyimpan organ, mikroskop untuk memeriksa preparat histopatologi, kamera untuk memotret preparat histopatologi.

E. Tata Cara Penelitian

1. Determinasi tanaman Persea americana Mill

Determinasi dilakukan di Bagian Biologi Farmasi, Fakultas Farmasi Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.

2. Pengumpulan bahan

Bahan uji yang digunakan adalah biji Persea americana Mill. yang diperoleh dari Es Teller 77 Galeria Yogyakarta pada bulan Juni 2014 yang diambil dari perkebunan Klaten yang memiliki waktu panen dan waktu tumbuh yang sama.

3. Pembuatan serbuk biji alpukat

Serbuk dicuci bersih di bawah air mengalir, dipotong-potong, disortir dan dikeringanginkan hingga tidak tampak basah lagi kemudian pengeringan dengan oven suhu kurang dari 60 o C. Biji yg kering kemudian diserbukkan dan diayak menggunakan ayakan nomer 40 dan dicari persen rendemen yang diperoleh pengayakan berhubungan dengan luas permukaan spesifik yang kontak dengan pelarut.

4. Penetapan kadar air serbuk biji Persea americana Mill.

Sampel serbuk biji Persea americana Mill. yang sudah diayak sebanyak 5 g dimasukkan ke dalam alat moisture balanced pada suhu 105 C selama 15 menit, kemudian persen kadar air akan muncul pada alat moisture balanced secara otomatis.

5. Pembuatan infusa biji alpukat Persea americana Mill.

Caranya serbuk kering ditimbang 8,0 g dan dimasukkan dalam panci enamel lalu dibasahi dengan aquadest sebanyak 2 kali bobot bahan yang ditimbang yakni 16 mL aquadest. Pelarut aquadest kemudian ditambahkan sebanyak 100,0 mL. Panci enamel dipanaskan pada suhu 90 C dan dijaga tetap dalam suhu tersebut selama 15 menit. Waktu 15 menit dihitung ketika suhu campuran mencapai 90 o C. Campuran tersebut setelah 15 menit diambil dan diperas selagi hangat dengan menggunakan kain flannel kemudian bila perlu ditambahkan aquadest panas melalui ampas hingga didapatkan volume 100,0 mL infusa biji.

6. Penetapan dosis infusa Persea americana Mill.

Dokumen yang terkait

Aktivitas Antimikroba Ekstrak Biji Alpukat (Persea americana Mill). Terhadap Beberapa Mikroba Patogen Secara In Vitro

11 95 60

Uji toksisitas akut ekstrak etanol 96% biji buah alpukat (persea americana mill.) terhadap larva artemia salina leach dengan metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)

0 10 64

Uji Toksisitas Akut Ekstrak Etanol 96% Biji Buah Alpukat (Persea americana Mill.) Terhadap Larva Artemia salina Leach dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT). 2014

2 34 64

UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL BIJI ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP TIKUS Uji Aktivitas Antidiabetes Ekstrak Etanol Biji Alpukat (Persea americana Mill.) Terhadap Tikus Galur Wistar Yang Diinduksi Aloksan.

0 1 10

UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL BIJI ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP TIKUS Uji Aktivitas Antidiabetes Ekstrak Etanol Biji Alpukat (Persea americana Mill.) Terhadap Tikus Galur Wistar Yang Diinduksi Aloksan.

0 4 16

Uji aktivitas analgesik infusa biji alpukat (persea americana mill.) pada mencit betina terinduksi asam asetat.

0 1 54

Uji aktivitas antiinflamasi infusa biji alpukat (persea americana mill.) pada mencit jantan terinduksi karagenin.

0 0 52

Uji aktivitas antiinflamasi ekstrak metanol biji alpukat (persea americana mill.) pada mencit jantan terinduksi karagenin.

0 0 51

Uji toksisitas subakut infusa biji Alpukat (Persea americana Mill.) terhadap gambaran histopatologis ginjal tikus Sprague Dawley.

1 5 97

Uji toksisitas subakut infusa biji Persea americana Mill. terhadap gambaran histopatologis testis dan uterus tikus galur Sprague Dawley.

1 17 110