Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Salah satu alternatif bagi perusahaan untuk mendapatkan dana atau tambahan dana adalah melalui pasar modal. Syarat utama yang diinginkan para investor untuk bersedia menyalurkan dananya mela lui pasar modal adalah perasaan aman akan investasi dan tingkat return yang diperoleh dari investasi tersebut. Perasaan aman akan investasi diperoleh karena para investor memperoleh informasi yang jelas, wajar dan tepat waktu sebagai dasar pengambilan keputusan investasinya Daniati dan Suhairi 2006. Return memungkinkan investor untuk membandingkan keuntungan aktual dengan keuntungan yang diharapkan oleh berbagai investasi pada tingkat pengembalian yang diinginkan Linda 2005. Expected return merupakan return yang digunakan untuk pengambilan keputusan investasi Jogiyanto 2003: 126. Keputusan investasi pada dasarnya merupakan keputusan yang bersifat tidak pasti, karena menyangkut harapan pada masa yang akan datang berupa imbal hasil return yang diharapkan, serta risiko yang harus ditanggung investor Panjaitan dkk 2004 Expected return dipengaruhi oleh dua ukuran kinerja akuntansi keuangan yaitu laba dan arus kas. Laba diwakili oleh laba kotor. Arus kas diwakili oleh arus kas operasi. Selain kedua ukuran kinerja tersebut juga perlu dipertimbangkan karakteristik keuangan tiap perusahaan. Karakteristik keuangan perusahaan diwakili oleh ukuran perusahaan Daniati dan Suhairi 2006. Penelitian ini ingin mengembangkan penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Daniati dan Suhairi 2006. Dalam penelitian ini untuk menentukan expected return investor dapat mempertimbangkan informasi dari arus kas operasi, laba kotor dan size perusahaan. Penelitian terdahulu tentang pengaruh arus kas operasi, laba kotor dan size perusahaan terhadap expected return saham masih jarang. Arus kas operasi berpengaruh terhadap expected return saham. Arus kas operasi dapat memprediksi arus kas masa depan, semakin tinggi arus kas operasi maka semakin meningkat kinerja perusahaan Sukrismi 2007. Kinerja perusahaan ya ng meningkat diharapkan investor akan tertarik membeli saham perusahaan sedangkan yang menjual saham tetap maka sesuai dengan hukum permintaan dan penawaran maka harga saham akan naik Murtini 2005. Harga saham yang meningkat diharapkan expected return saham akan semakin tinggi Budiastuti 2007. Peneliti menggunakan laba kotor karena laba kotor memasukan biaya-biaya yang berhubungan langsung dengan penciptaan pendapatan Febrianto 2006. Jika investor mengetahui dengan pasti laba laba kotor, laba operasi dan laba bersih yang diraih perusahaan, maka investor akan dengan cepat mengestimasi harga saham perusahaan tersebut di masa yang akan datang. Laba yang meningkat mencerminkan kinerja perusahaan yang meningkat Khaterin 2006. Kinerja perusahaan yang meningkat diharapkan investor akan tertarik membeli saham perusahaan sedangkan yang menjual saham tetap maka sesuai dengan hukum permintaan dan penawaran maka harga saham akan naik Murtini 2005. Harga saham yang meningkat diharapkan expected return saham akan semakin tinggi Budiastuti 2007. Perusahaan besar mencerminkan bahwa perusahaan relatif lebih stabil dan lebih mampu menghasilkan laba dibanding perusahaan dengan total asset yang kecil Indriani dalam Daniati dan Suhairi 2006. Karena perusahaan besar lebih mampu menghasilkan laba, hal ini mencerminkan perusahaan besar mempunyai kinerja yang lebih tinggi dibanding perusahaan kecil. Kinerja perusahaan ya ng meningkat diharapkan investor akan tertarik membeli saham sedangkan yang menjual saham tetap maka sesuai dengan hukum permintaan dan penawaran maka harga saham akan naik Murtini 2005. Harga saham yang meningkat diharapkan expected return saham akan semakin tinggi Budiastuti 2007. Berdasarkan latar belakang diatas, maka peneliti mengambil judul “ Pengaruh Arus Kas Operasi, Laba Kotor dan Size Perusahaan terhadap Expected Return Saham” .

B. Rumusan Masalah

Dokumen yang terkait

Pengaruh Set Kesempatan Investasi, Laba Per Saham, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham Perusahaan property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 61 93

Pengaruh Komponen Laporan Laba Rugi dan Komponen Arus Kas Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2009-2011

4 67 109

Pengaruh Informasi Laba Akuntansi dan Komponen Arus Kas terhadap Harga Saham pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

6 62 111

Analisis kemampuan laba dan arus kas dalam memprediksi kas masa depan: studi empiris pada Perusahaan Aneka Industri dan Industri Dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 20 94

Pengaruh laba akuntansi arus kas, dan return on asset terhadap return saham: studi empiris pada industri barang konsumsi yang terdaftar di bursa efek Indonesia Periode 2007-2009

1 7 111

ANALISIS PENGARUH INFORMASI LABA AKUNTANSI DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Perusahaan Go Public di Bursa Efek Indonesia).

0 0 10

PENGARUH LABA KOTOR, LABA OPERASI, LABA BERSIH DAN ARUS KAS UNTUK MEMPREDIKSI ARUS KAS DI MASA MENDATANG PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA).

0 1 95

PENGARUH PERBEDAAN TEMPORER DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

1 1 16

Pengaruh arus kas operasi, laba kotor dan size perusahaan terhadap expected return saham : studi empiris pada industri barang konsumsi yang go public yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia - USD Repository

0 1 112

PENGARUH KANDUNGAN INFORMASI ARUS KAS, KOMPONEN ARUS KAS, DAN LABA KOTOR PERUSAHAAN TERHADAP EXPECTED RETURN SAHAM

0 0 129