Tangible Empathy Karakteristik Kualitas Pelayanan Apotek Berbintang Tiga di Kecamatan

Dari tabel di atas terlihat mean tertinggi terdapat pada apotek nomor 3 sebesar -0,884 sedangkan mean terendah pada apotek nomor 1 sebesar -0,085 yang berarti pelanggan kurang puas atas pelayanan yang ditawarkan. Mean gap terendah pada keempat apotek terletak pada pertanyaan nomor 2 tentang keramahan apoteker. Pelanggan menaruh harapan yang tinggi pada sikap sopan dan ramah apoteker dalam melayani konsumen serta segera dilayani.

3. Tangible

Tangible merupakan penampilan fisik, peralatan, dan personel yang menunjang jasa yang ditawarkan. Kondisi ini diukur dengan menilai seragam dan kerapian apoteker saat melayani, keamanan tempat parkir serta kenyamanan ruang tunggu. Tabel X. Skor Kepuasan, Harapan, Selisih Gap, dan Tingkat Kesesuaian Antara Kepuasan dan Harapan pada Dimensi Tangible Dimensi Nomor Apotek Kepuasan Harapan ∑ gap Tki Tangible 1 2,966 3,770 -0,805 78,674 2 2,906 3,463 -0,557 83,916 3 2,936 3,197 -0,261 91,836 4 2,807 2,197 0,610 127,765 MEAN 2,904 3,157 -0,291 91,986 Selisih gap pada apotek nomor 4 sebesar 0,610 dengan TKI sebesar 127,765 yang berarti pelanggan sudah merasa puas dengan pelayanan yang diberikan. Tabel XI. Daftar Pertanyaan dan Selisih Gap pada Dimensi Tangible N o Pertanyaan Selisih gap Apotek 1 Apotek 2 Apotek 3 Apotek 4 MEAN 1 Seragam dan kerapian apoteker saat melayani -0,414 -0,533 -0,423 0,467 -0,226 2 Keamanan tempat parkir di apotek -1,138 -0,636 -0,591 0,211 -0,539 3 Kenyaman ruang tunggu di apotek -0,862 -0,500 0,231 1,154 0,006 MEAN -0,805 -0,557 -0,261 0,610 -0,253 Dari tabel di atas terlihat mean tertinggi terdapat pada apotek nomor 4 sebesar 0,610 yang berarti pelanggan merasa puas atas kualitas pelayanan yang ditawarkan sedangkan mean terendah pada apotek nomor 1 sebesar -0,805 yang berarti pelanggan kurang puas atas pelayanan yang ditawarkan. Mean gap terendah terletak pada pertanyaan nomor 2 tentang keamanan tempat parkir di apotek. Pelanggan menaruh harapan yang tinggi pada tempat parkir kendaraan yang aman, luas, nyaman dan kendaraa yang parkir tertata rapi.

4. Empathy

Empathy adalah kemampuan apoteker dalam memberikan layanan secara individu dengan penuh perhatian, kepedulian yang sesuai dengan kebutuhan atau harapan pelanggan. Kondisi ini diukur dengan menilai tanggapan apoteker untuk mau mendengarkan keluhan, dan pelayanan yang diberikan apoteker. Tabel XII. Skor Kepuasan, Harapan, Selisih Gap, dan Tingkat Kesesuaian Antara Kepuasan dan Harapan Pelanggan Tki pada Dimensi Empathy Dimensi Nomor Apotek Kepuasan Harapan ∑ gap Tki Empathy 1 3,105 3,808 -0,703 81,539 2 3,050 3,577 -0,527 85,267 3 3,083 3,567 -0,483 86,431 4 3,017 3,433 -0,417 87,882 MEAN 3,064 3,596 -0,532 85,206 Mean yang dihasilkan dari dimensi empathy untuk skor kepuasan sebesar 3,064 dan mean skor harapan sebesar 3,596 sehingga gap yang terjadi sebesar -0,532 dengan TKI sebesar 85,206, hal ini berarti konsumen kurang puas dengan pelayanan yang diberikan dari dimensi empathy. Tabel XIII. Daftar Pertanyaan dan Selisih Gap pada Dimensi Empathy N o Pertanyaan Selisih gap Apotek 1 Apotek 2 Apotek 3 Apotek 4 MEAN 1 Tanggapan apoteker untuk mau mendengarkan keluhan -0,538 -0,321 -0,067 -0,167 -0,273 2 Pelayanan yang diberikan apoteker -0,867 -0,733 -0,900 -0,667 -0,792 MEAN -0,703 -0,527 -0,483 -0,417 -0,532 Dari tabel di atas terlihat mean tertinggi terdapat pada apotek nomor 1 sebesar -0,703 sedangkan mean terendah pada apotek nomor 4 sebesar -0,417 yang berarti pelanggan kurang puas atas pelayanan yang ditawarkan. Mean gap terendah pada keempat apotek terletak pada pertanyaan nomor 2 tentang pelayanan yang diberikan apoteker. Pelanggan menaruh harapan yang tinggi agar pelayanan yang diberikan cepat, ramah dan sigap.

5. Responsiveness

Dokumen yang terkait

Kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan di apotek berbintang dua di Kecamatan Pakualaman, Umbulharjo, Wirobrajan dan Mantrijeron Kota Yogyakarta periode Juli-September 2012.

2 5 127

Kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan di apotek berbintang satu di Kecamatan Gondokusuman, Tegalrejo, dan Umbulharjo di kota Yogyakarta periode Juli - September 2012.

0 1 122

Kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan apotek berbintang tiga di Kecamatan Umbulharjo Kota Yogyakarta periode Juli 2012

0 1 95

KUALITAS PRODUK, SUKU BUNGA DAN KUALITAS PELAYANAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN KPR BANK BTN CABANG MANADO ipi109039

0 0 8

ANALISIS PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. CENTRAL SENTOSA FINANCE SURAKARTA ipi110601

0 1 10

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Hotel Berbintang Di Kota Batam Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 156

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA, DAN JENIS JASA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN GO-JEK DI KECAMATAN UMBULHARJO YOGYAKARTA - STIE Widya Wiwaha Repository

4 75 85

Penilaian kualitas pelayanan berdasarkan KepMenkes RI nomor 1027/MENKES/SK/IX/2004 di Apotek pada Kecamatan Kotagede, Pakualaman, dan Umbulharjo Kota Yogyakarta periode Februari tahun 2012 - USD Repository

0 0 140

Kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan di apotek berbintang satu di Kecamatan Gondokusuman, Tegalrejo, dan Umbulharjo di kota Yogyakarta periode Juli - September 2012 - USD Repository

0 0 120

Kepuasan pelanggan terhadap kualitas pelayanan di apotek berbintang dua di Kecamatan Pakualaman, Umbulharjo, Wirobrajan dan Mantrijeron Kota Yogyakarta periode Juli-September 2012 - USD Repository

0 0 125