Iklan Kartu As dengan versi “Sule” di Televisi dalam Pendekatan

5 Pencahayaan Pencahayaan dalam scene iklan Kartu As ini agak terang karena untuk menegaskan akhir dari cerita. 6 Tanda non verbal Tanda non verbal dalam shot ini yaitu gaya dari Sule, Klantink dan Cathrine mengejek Anak kecil menyerupai Baim. Makna Keseluruhan Jadi pengertian dari kalimat ini adalah sebuah penegasan bahwa kartu As merupakan kartu yang paling murah. Terlihat sekali iklan tersebut sudah tidak main bahasa sindiran secara halus lagi. Tapi terang-terangan menunjukkan perang terbuka. Perang dalam arti persaingan tingkat tinggi. Siapapun yang mendengar atau melihat iklan kartu As tersebut pasti tahu kepihak mana sindiran diarahkan.

4.5 Iklan Kartu As dengan versi “Sule” di Televisi dalam Pendekatan

Semiologi John Fiske Berdasarkan penjelasan diatas, maka menurut peneliti pengertian mengenai repsentasi persaingan yang digunakan yaitu memakai Sule yang diketahui sebagai bintang iklan Kartu XL, direbut oleh Kartu As untuk menggunakan sebagai saingan. Persaingan antar produk sejenis memang sudah sering terjadi. tapi dalam persaingan bukan hanya menonjolkan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. keunggulan dari produk yang dihasilkan saja dengan saling menjatuhkan produk dari kompetitor, lebih baik mereka meningkatkan service dari produk mereka ketimbang saling menjatuhkan lewat media elektronik maupun media lainnya. karena masyarakat juga pasti menilai dari kualitas iklan dari produk mereka sebelum menggunakan produk mereka. kalau iklan mereka sudah saling menjatuhkan seperti itu, masyarakat juga kurang simpatik dengan produk yang mereka jual. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan analisis peneliti mengenai pemaknaan Iklan Kartu As dengan versi “Sule” di televisi dengan pendekatan semiologi Roland Barthes maka dapat disimpulkan: Repsentasi persaingan yang digunakan yaitu memakai Sule yang diketahui sebagai bintang iklan Kartu XL, direbut oleh Kartu As untuk menggunakan sebagai saingan. Narasi iklan ini kemudian dikaji melalui peneliti melakukan pemaknaan mendalam mengenai makna pesan komunikasi yang disampaikan dalam Iklan Kartu As dengan versi “Sule” dilakukan dengan semiologi dari John Fiske melalui petanda dan penanta serta dengan menggunakan kode pembacaan

5.2 Saran

1. Dalam memproduksi sebuah iklan televisi menggunakan strategi apapun dalam penyampaian pesannya diharapkan agar lebih peka dalam menggunakan tanda, lambang dan simbolisasi dalam memaknai sebuah produk. Berdasarkan analisis yang dilakukan dalam Iklan Kartu As dengan versi “Sule” di televisi telah dikaji dalam penelitian ini. Peneliti menyarankan sebaiknya bagi pengiklan tidak mengembangkan konsep saling menjatuhkan. 76 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Dokumen yang terkait

Gambaran Persaingan Dalam Iklan Televisi Kartu Seluler XL Dan AS (Studi Analisis Semiotika tentang Persaingan dalam Iklan Televisi Kartu Seluler XL versi “Sule – Baim” dan AS versi “Sule – Cek 123”)

1 35 132

Iklan Kartu Xl Dan Tindakan Membeli (Buying Actions) Pengguna Telepon Selular (Studi Kasus Tentang Pengaruh Iklan Televisi Kartu Xl Versi “Kawin Sama Monyet” Terhadap Tindakan Membeli Kartu Xl Oleh Siswa-Siswi Smu Negeri 10 Medan)

1 32 128

Analisis Perpindahan Konsumen Kartu Pra Bayar Telepon Seluler pada Operator Seluler Lain ke Telkomsel (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Sastra Universitas Sumatera Utara)

1 46 111

PERSEPSI MAHASISWA TENTANG IKLAN YANG MENGGUNAKAN ENDORSER KOMEDIAN (Studi Pada Mahasiswa Yang Diterpa Iklan Produk Kartu As Versi Sule)

0 15 39

PENGARUH DAYA TARIK CELEBRITY ENDORSER DALAM IKLAN TERHADAP PERILAKU MEMBELI PRODUK KARTU AS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG ( Studi Pada Iklan Kartu AS Versi Sule )

0 10 39

Kajian visual pada iklan televisi kartu AS Telkomsel versi aku gak punya pulsa

6 57 91

Analisis Efektivitas Iklan Televisi Kartu As Versi Sule (Kasus Pada Mahasiswa Program Strata-1 Institut Pertanian Bogor)

12 51 109

EFEKTIVITAS IKLAN TELEVISI KARTU SELULER EFEKTIVITAS IKLAN TELEVISI KARTU SELULER (Studi Efektifitas Iklan Televisi Kartu As Versi Ganteng Level 10, AXIS Versi Tali Persahabatan, XL Versi Noah Band Menggunakan Metode EPIC Model Di Kalangan Mahasiswa Faku

0 2 13

REPRESENTASI KREATIVITAS DALAM IKLAN ROKOK A MILD VERSI “GELAR” DI TELEVISI (Studi Semiotik Representasi Kreativitas Dalam Iklan Rokok A Mild Versi “Gelar” di Televisi).

0 1 125

REPRESENTASI MASKULINITAS DALAM IKLAN TELEVISI. (Studi Semiotik Tentang Representasi Maskulinitas Dalam Iklan Shampo Zinc versi Agnes Monica).

5 37 100