Gbr V.3 Anakan burung walet yang berumur 14 hari yang berada dalam Gbr V.4 Tape recorder atau loudspeaker yang berisi kaset yang menyerupai Gbr V.5 Resting room tempat burung walet beristirahat, ruangan ini sempit, Gbr V.6 Roving area yang berbent

Gbr V.7 Gbr V.8 KETERANGAN GAMBAR V. KEADAAN BANGUNAN GEDUNG BURUNG WALET 1. Gbr V.1 Kerangka langit-langit yang terbuat dari kayu jati. 2. Gbr V.2 Kerangka atau sirip kayu dibuat lebar 20 cm agar daya muat sarang lebih banyak karena dapat di buat secara bersusun.

3. Gbr V.3 Anakan burung walet yang berumur 14 hari yang berada dalam

sarang burung walet.

4. Gbr V.4 Tape recorder atau loudspeaker yang berisi kaset yang menyerupai

suara burung walet agar burung walet yang lain masuk ke dalam gedung tersebut.

5. Gbr V.5 Resting room tempat burung walet beristirahat, ruangan ini sempit,

gelap dan lembap serta tenang.

6. Gbr V.6 Roving area yang berbentuk O sangat efektif dalam menghasilkan

gema suara koloni burung walet yang mantap.

7. Gbr V.7 Kolam yang berada di atas gedung untuk mandi dan minum burung

walet.

8. Gbr V.8 Kolam yang berada di atas gedung, membantu terciptanya

lingkungan gedung walet yang nyaman. Universitas Sumatera Utara GAMBAR VI. BENTUK DAN JENIS SARANG BURUNG WALET Gbr VI.1 Gbr VI.2 Gbr VI.3 Gbr VI.4 Gbr VI.5 Gbr VI.6 Universitas Sumatera Utara Gbr VI.7 Gbr VI.8 Gbr VI.9 Universitas Sumatera Utara KETERANGAN GAMBAR VI. BENTUK DAN JENIS SARANG BURUNG WALET

1. Gbr VI.1 Sarang jenis balkon grade A setelah diproses. Sarang ini sudah

diproses dan dibersihkan sehingga siap dipasarkan. Ukurannya cukup besar sekitar 3,5 jari. Bila diperhatikan, proses pengerjaannya sangat rapi. Bentuknya tidak pecah dan bagian punggung mulus. Warna sarang putih krem dan kuning seperti emas dan mempunyai nilai jual yang sama.

2. Gbr VI.2 Sarang jenis balkon grade B setelah diproses. Pengerjaan sarang ini

tidak begitu rapi serta agak pecah dan berlubang di bagian punggung. Warnanya putih krem dan kuning seperti emas.

3. Gbr VI.3 Sarang jenis balkon grade C setelah diproses. Mutu sarang ini tidak