Warna Alternatif Landmark Studi Bentuk Evaluasi Landmark

45

4.4.3 Warna

Warna yang di gunakan adalah warna oriental dan klasik, karena warna tersebut memakai warna khas dari batik Tuban itu sendiri. Warna tersebut sering di pakai pada pembuatan batik dan paling banyak diminati oleh orang-orang. Maka dari itu pada pembuatan sebuah logo, perancang memakai warna tersebut karena dapat memperkuat citra dari batik Tuban. Sehingga warna yang akan digunakan terlihat menarik. Berikut contoh warna Gambar 4.5 Studi warna Sumber: Data pribadi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 46

4.4.4 Alternatif Landmark

Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 47 Gambar 4.6 Alternatif Landmark Sumber: Data Pribadi

4.4.5 Studi Bentuk

Bentuk pada logo diatas merupakan penyederhanaan dari bentukan visual pada karakteristik Kampung Batik Tuban, namun tidak hanya itu pada pembuatan logo tersebut di perlukan acuan yang terkait dengan bentuk logo yang sesuai, pada pembuatan logo tersebut aspek yang di ambil adalah dari unsur-unsur motif yang di butuhkan. Oriental : Bangunan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 48 Kaligrafi cina Klasik : Batik Bangunan Gambar. 4.7 Acuan Visual logo Sumber: Data pribadi Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 49

4.4.6 Evaluasi Landmark

Tahap selanjutnya setelah membuat alternatif landmark adalah dengan cara memilih beberapa alternative Landmark, salah satunya yaitu diambil dari unsur yang khas dari kampung batik Tuban tersebut mulai dari sayap pada burung, lalau dari unsur kasik dan oriental. Dengan begitu logo yang sudah dibuat bisa dengan mudah untuk diaplikasikan pada banyak media.dibawah ini adalah salah satu alternative yang sudah dipilih. Gambar. 4.8 Evaluasi Landmark Sumber:Data Pribadi

4.4.7 Final Desain