Instrumen Penilaian 1 Tes Lisan Rubrik Penilaian

67

I. Penilaian Hasil Pembelajaran 1. Penilaian sikap

a. Rubrik penilaian sikap spiritual

No Aspek Pengamatan Skor 1 2 3 4 1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 2 Berserah diri tawakal kepada Tuhan setelah berikhtiar atau melakukan usaha. 3 Mengucapkan syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu. 4 Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Maha Esa; 5 Menjaga lingkungan hidup di sekitar rumah tempat tinggal, sekolah dan masyarakat Jumlah Skor 4 = selalu, apabila selalu melaksanakan sesuai pernyataan 3 = sering, sering melakukan sesuai dengan pernyataan 2 = kadang-kadang, apabila melakukan kadang-kadang dan sering tidak melakukan 1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan c. Pedoman Penskoran �� = � �� �ℎ� � � � � × 4

2. Penilaian Pengetahuan a. Bentuk penilaian

2. Tes lisan quis 3. penugasan

b. Instrumen Penilaian 1 Tes Lisan

1. Jelaskan pengertian sumber daya alam 2. Apa saja sumber daya alam yang dimiliki Indonesia ? 3. Apa fungsi hutan Indonesia? 68 4. Sebutkan bahan-bahan tambang yang dapat ditemukan di Indonesia 5. Apa saja sumber daya laut yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia? 6. Apa fungsi utama terumbu karang di Indonesia? 7. Bagaimana cara yang tepat untuk memanfaatkan sumber daya terumbu karang? 8. Apa fungsi hutan mangrove?

2 Penugasan

1. Carilah permasalahan yang dialami Indonesia berkaitan dengan sumber daya alam Indonesia kemudian analisislah dan carilah solusinya

c. Rubrik Penilaian

Indikator soal Soal Rubrik Penilaian Kunci Jawaban Pedoman Penskoran 1. Menjelaska n pengertian sumber daya alam. 1. Jelaskan pengertian sumber daya alam Sumber daya alam adalah segala hal yang disediakan alam dan dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Skor maksimal 10 2. Menyebutk an sumber daya alam yang dimiliki Indonesia. 2. Apa saja sumber daya alam yang dimiliki Indonesia ? Hutan,Bahan Tambang, Laut. 3. Menjelaska n sumber daya hutan Indonesia. 3. Apa fungsi hutan Indonesia? Tempat tinggal beragam flora dan fauna, pengatur iklim dunia, penyimpan air. 4. Menyebutk 4. Sebutkan bahan- Batu bara, minyak dan gas, 69 an macam- macam bahan tambang yang dimiliki Indonesia. bahan tambang yang dapat ditemukan di Indonesia. bauksit, emas, pasir besi. 5. Menyebutk an sumber daya laut yang dimiliki Indonesia. 5. Apa saja sumber daya laut yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia? Perikanan, terumbu karang, hutan mangrove. 6. Menyebutk an fungsi terumbu karang. 6. Apa fungsi utama terumbu karang ? Fungsi utama terumbu karang adalah sebagai tempat tinggal dan tempat berlindung biota laut. 7. Menjelaska n cara yang tepat untuk memanfaat kan sumber daya terumbu karang. 7. Bagaimana cara yang tepat untuk memanfaatkan sumber daya terumbu karang? Dimanfaatkan sebagai wisata. Selain menjadi penghasilan bagi masyarakat, kelestarian terumbu karang juga akan senantiasa dijaga. 8. Menjelaska n fungsi hutan mangrove. 8. Apa fungsi hutan mangrove? Sebagai pencegah terjadinya abrasi dipantai. 70

3. Penilain Keterampilan a. Soal tes praktik