Kerangka Teori Kerangka Konsep

6 primigravida untuk melancarkan sirkulasi darah bayi dan membuat bayi rileks. 2. Cukup, jika presentase hasil 56-75 Skor 3 3. Kurang Baik, jika presentase hasil ≤56 Skor 0-2 Nursalam, 2008. ASI Eksklusif ASI eksklusif adalah pengetahuan yang dimiliki primigravida tentang memberikan nutrisi kepada bayi dengan ASI saja tanpa makanan tambahan lainnya selama 6 bulan. Kuesioner Kuesioner terdiri dari 3 pernyataan dengan pemberian skor menggunakan skala Guttman: Jawaban benar dengan pernyataan positif dan jawaban salah dengan pernyataan negatif = 1 Jawaban salah dengan pernyataan positif dan jawaban benar dengan pernyataan negatif = 0 1. Baik, jika presentase hasil 76-100 Skor 3 2. Cukup, jika presentase hasil 56-75 Skor 2 3. Kurang Baik, jika presentase hasil ≤56 Skor 0-1 Nursalam, 2008. Ordinal Imunisasi Imunisasi adalah pengetahuan yang dimiliki primigravida tentang cara yang dilakukan untuk Kuesioner Kuesioner terdiri dari 4 pernyataan dengan pemberian skor menggunakan skala Guttman: Jawaban benar dengan pernyataan positif dan jawaban salah dengan 1. Baik, jika presentase hasil 76-100 Skor 4 2. Cukup, jika presentase hasil Ordinal meningkatkan kekebalan tubuh bayi dengan cara memasukkan virus atau bakteri yang telah dilemahkan atau dibunuh. pernyataan negatif = 1 Jawaban salah dengan pernyataan positif dan jawaban benar dengan pernyataan negatif = 0 56-75 Skor 3 3. Kurang Baik, jika presentase hasil ≤56 Skor 0-2 Nursalam, 2008. 48 BAB IV METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain deskriptif. Desain deskriptif kuantitatif adalah desain yang digunakan untuk menggambarkan situasi atau karakteristik yang ditemukan pada subyek penelitian Dharma, 2011. Metode ini digunakan untuk mengetahui gambaran pengetahuan primigravida tentang perawatan bayi baru lahir di wilayah kerja puskesmas Ciputat Timur tahun 2015.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April-Juni tahun 2015 di kelurahan Rempoa Kota Tangerang Selatan. Alasan peneliti memilih kelurahan Rempoa sebagai tempat penelitian karena ibu primigravida di wilayah ini rata-rata memiliki pengetahuan yang kurang tentang perawatan bayi baru lahir, dan wilayah ini memiliki jumlah ibu primigravida yang lebih banyak dibandingkan wilayah lain yang termasuk dalam wilayah kerja puskesmas Ciputat Timur.