Perumusan Masalah Pembatasan Masalah Tujuan Penelitian Sestematik Penulisan

yang di maksud adalah zona bebas bangunan yang di batasi oleh bibir pantai pertemuan antara muka air pasang tertinggi dan daratan sampai dengan ratusan meter 100 sampai dengan 300m ke arah barat.

1.2 Perumusan Masalah

Perumusan masalah dalam menetapkan sempadan pantai sering mengalami perubahan yang mana perubahan ketinggian muka air laut juga berdampak pada erosi pantai. Pada saat gelombang mendekati pantai, gelombang mulai bergesekan dengan dasar laut dan menyebabkan pecahnya gelombang di tepi pantai. Hal ini menyebabkan turbulensi yang kemudian membawa material dari dasar pantai atau menyebabkan terkikisnya bukit – bukit pasir dunes di pantai. Adapun hal yang perlu diperhatikan dalam studi sempadan pantai pada pantai ini adalah:    Kontur pantai untuk melihat elevasi pantai Kemunduran garis pantai Kenaikan muka air laut

1.3 Pembatasan Masalah

Pembatasan masalah dan ruang lingkup Tugas Akhir ini membatasi parameter mundurnya garis pantai yang diakibatkan oleh:  kenaikan muka air laut hanya di bahas secara umum, dan data kenaikan muka air laut di peroleh dari study literature, di mana nilai kenaikan muka air laut dadapat di lihat dari hasil penelitian yang telah dilakukan oleh beberapa peneliti di beberapa lokasi penelitian. 4 Universitas Sumatera Utara    Tinggi gelombang tidak di bahas secara menditai apa yang menyebabkan terjadinya kenaikan muka air laut dan beberapa faktor penyebab terjadinya terjadinya gelombang. Pasang surut tidak di bahas didalam penyusunan Tugas Akhir ini. Lokasi yang diteliti pada pada penyusunan Tugas Akhir ini adalah Pantai Mutiara di kawasan pantai cermin, Kabupaten Serdang Bedagai.

1.4 Tujuan Penelitian

Tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui dan mengevaluasi potensi yang terjadi diakibatkan kenaikan muka air laut terhadap pantai. Secara lebih spesifik objektifnya adalah: 1. 2. 3. Memahami dasar dan cara penentuan kawasan sempadan pantai di Pantai Mutiara secara teori. Memahami batasan sempadan pantai dari sisi peraturan per UUD Mengetahui seberapa besar pengaruh erosi yang diakibatkan kenaikan muka air laut terhadap sempadan pantai khususnya pada Pantai Mutiara.

1.5 Sestematik Penulisan

Sistematika penilisan ini bertujuan untuk memberikan gambaran secara garis besar isi setiap bab yang akan di bahas sebagai berikut :

BAB I : PENDAHULUAN