Proporsi Lebar Gigi Insisivus Sentralis, Insisivus Lateralis, dan Kaninus Rahang Atas Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas dan Empat Gigi Anterior Rahang Bawah Proporsi Panjang dan Lebar Kedua Insisivus Sentralis Rahang Atas Proporsi Le

2.1.4 Penggunaan 2.1.4.1 Golden Proportion pada Wajah Proporsi wajah pasien yang ideal menurut konsep golden proportion meliputi proporsi wajah vertikal, horizontal dan eksternal Gambar 4. 18 Gambar 4. Penggunaan konsep golden proportion pada wajah 18 A. Proporsi wajah vertikal B. Proporsi wajah horizontal C. Proporsi wajah eksternal

2.1.4.2 Golden Proportion pada Gigi Anterior

Konsep golden proportion dengan proporsi ideal 1: 1,618 dapat digunakan sebagai pedoman dalam penentuan proporsi yang harmonis dari gigi anterior rahang atas yaitu dalam hal pemilihan ukuran dan penyusunan anasir gigitiruan anterior untuk mencapai desain senyuman yang estetis. 10,17

2.1.4.2.1 Proporsi Lebar Gigi Insisivus Sentralis, Insisivus Lateralis, dan Kaninus Rahang Atas

Proporsi gigi anterior jika dilihat dari depan menurut Levin, antara lain: 10 • Lebar insisivus sentralis 1,618 kali lebih besar daripada lebar insisivus lateralis • Lebar insisivus lateralis 1,618 kali lebih besar daripada lebar kaninus • Lebar kaninus terlihat 1,618 kali lebih besar daripada lebar premolar pertama Gambar 5 A C B Universitas Sumatera Utara 0,3820,618 1 1,618 Gambar 5. Proporsi delapan gigi anterior rahang atas berada dalam konsep golden proportion terhadap satu sama lain jika dilihat dari depan 10

2.1.4.2.2 Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas dan Empat Gigi Anterior Rahang Bawah

Konsep golden proportion juga dapat ditemui pada proporsi lebar gigi anterior rahang atas dan empat gigi anterior rahang bawah. Keseluruhan bagian gigi anterior rahang atas yang terlihat diantara titik insisal kaninus 1,618 kali lebih besar daripada empat gigi insisivus rahang bawah 10,17 Gambar 6. Universitas Sumatera Utara Gambar 6. Proporsi lebar gigi anterior rahang atas dan empat gigi anterior rahang bawah 17

2.1.4.2.3 Proporsi Panjang dan Lebar Kedua Insisivus Sentralis Rahang Atas

Proporsi panjang dan lebar kedua insisivus sentralis rahang atas menurut konsep golden proportion yaitu jumlah lebar kedua insisivus sentralis atas adalah 1,618 kali lebih besar dari panjangnya 10,14 Gambar 7. Gambar 7. Proporsi panjang dan lebar kedua insisivus sentralis rahang atas 14 1,618 1 Universitas Sumatera Utara

2.1.4.2.4 Proporsi Lebar Delapan Gigi Segmen Estetik Anterior Rahang Atas terhadap Lebar Senyum

Konsep golden proportion juga dapat dilihat pada proporsi lebar delapan gigi segmen estetik anterior rahang atas premolar satu kanan ke premolar satu kiri terhadap lebar senyum. Lebar senyum terlihat 1,618 kali lebih besar dari lebar delapan gigi anterior rahang atas jika dilihat dari depan Gambar 8. 10 Gambar 8. Grid golden proportion menggambarkan bahwa gigi- geligi tersebut sesuai dengan konsep golden proportion. Perhatikan daerah netral bukal yang berada dalam golden proportion terhadap gigi-geligi ketika tersenyum 10

2.2 Konsep RED Proportion

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Proporsi Wajah Eksternal Dan Gigi Insisivus Sentralis Rahang Atas Dengan Konsep Golden Proportion Pada Mahasiswa Malaysia FKG USU Angkatan 2008 – 2011

3 95 108

Proporsi Lebar Gigi Insisivus Sentralis Dan Lateralis Rahang Atas Dan Hubungannya Dengan Konsep Golden Proportion Pada Mahasiswa Fkg-Usu Tahun Angkatan 2006-2008

1 49 70

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

5 45 82

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

0 0 16

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

0 0 2

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

1 2 7

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

0 0 23

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

0 0 4

Perbedaan Proporsi Lebar Gigi Anterior Rahang Atas Terhadap Konsep Golden Proportion, Preston’s Proportion, dan RED Proportion pada Mahasiswa Indonesia FKG USU Angkatan 2011 – 2014

0 0 6

PERBEDAAN LEBAR GIGI ANTERIOR RAHANG ATAS DENGAN KONSEP GOLDEN PROPORTION PADA MAHASISWA FKG UNIVERSITAS ANDALAS SUKU MINANG

0 0 10