Uji Validitas Uji Validitas dan Reliabilitas

1. Uji Validitas

Pengujian validitas dilakukan dengan menggunakan SPSS 15.0 for windows dengan kriteria sebagai berikut: a. Jika r hitung positif dan r hitung r tabel maka butir pernyataan tersebut valid. b. Jika r hitung negative atau r hitung r tabel maka butir pernyataan tersebut tidak valid. c. r hitung dapat dilihat pada kolom Corrected Item-Total Correlation. Hasil uji validitas dan reliabilitas dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut: Tabel 4.1 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted VAR00001 72.0333 37.275 .442 .865 VAR00002 72.2000 34.855 .701 .853 VAR00003 71.9667 37.482 .483 .863 VAR00004 71.9333 36.754 .705 .855 VAR00005 72.1000 37.679 .496 .862 VAR00006 72.4333 35.564 .745 .852 VAR00007 72.0333 37.275 .662 .857 VAR00008 72.3667 35.964 .682 .854 VAR00009 71.9667 37.137 .655 .857 VAR00010 72.1000 36.852 .683 .856 VAR00011 72.4333 37.357 .506 .862 VAR00012 72.4333 36.116 .670 .855 VAR00013 72.0333 36.171 .675 .855 VAR00014 71.9333 39.099 .407 .866 VAR00015 72.0000 41.034 .013 .887 VAR00016 71.9333 40.754 .078 .879 VAR00017 71.9000 40.369 .141 .876 VAR00018 71.8667 39.913 .267 .870 Sumber: Hasil pengolahan data melalui program SPSS 15,00 for Windows Universitas Sumatera Utara Tabel 4.1 menunjukkan bahwa dari 18 pernyataan kuesioner yang diberikan ada 4 pernyataan yang tidak valid. Pernyataan yang tidak valid adalah nomor 15, 16, 17, 18. Hal itu dapat dilihat dari r hitung pada Corrected Item-Total Correlation yang pada keempat pernyataan itu r tabel 0,361, sedangkan syarat suatu pernyataan itu valid atau tidak adalah r hitung pada Corrected Item-Total Correlation r tabel 0,361. Untuk itu dilakukan uji validitas lagi. Tabel 4.2 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item-Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted VAR00001 54.4000 32.179 .498 .911 VAR00002 54.5667 29.633 .798 .898 VAR00003 54.3333 33.333 .414 .914 VAR00004 54.3000 31.941 .741 .902 VAR00005 54.4667 32.671 .547 .908 VAR00006 54.8000 31.200 .722 .902 VAR00007 54.4000 32.179 .743 .902 VAR00008 54.7333 31.513 .668 .904 VAR00009 54.3333 32.161 .714 .903 VAR00010 54.4667 31.775 .761 .901 VAR00011 54.8000 32.993 .466 .911 VAR00012 54.8000 31.821 .632 .905 VAR00013 54.4000 31.559 .682 .903 VAR00014 54.3000 34.424 .394 .913 Sumber: Hasil pengolahan data melalui program SPSS 15,00 for Windows Berdasarkan pengolahan SPSS 15.0 for Windows pada Tabel 4.2 terdapat 14 variabel pernyataan setelah 3 pernyataan kuesioner dihapus karena tidak valid yang diberikan kepada 30 orang responden dalam kuesioner penelitian, diperoleh item-total statistic yang menerangkan beberapa hal berikut ini: Universitas Sumatera Utara a. Scale mean if item deleted menunjukkan nilai rata-rata total jika variabel tersebut dihapus, misalnya jika variabel 1 dihapus maka rata-rata totalnya bernilai 54,4000, dan seterusnya. b. Scale variance if item deleted menunjukkan besarnya variance total jika variabel tersebut dihapus, misalnya jika variabel 1 dihapus maka nilai variance adalah 32,179, dan seterusnya. c. Corrected item total correlation menunjukkan korelasi antara skor item dengan skor total item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrumen. Nilai pada kolom corrected item total correlation merupakan nilai r hitung yang dibandingkan dengan r tabel untuk mengetahui validitas pada setiap variabel pernyataan. Adapun taraf signifikansinya adalah 5 dan N jumlah sampel = 30, sehingga r 0,05:30, diperoleh r tabel adalah 0,361. Tabel 4.2 menunjukkan bahwa seluruh pernyataan adalah valid, dapat dilihat dari r hitung pada Corrected Item-Total Correlation yang pada keseluruhan pernyataan lebih besar dari r tabel 0,361, sehingga 14 variabel pernyataan dapat digunakan untuk penelitian, seperti pada Tabel 4.2. Perbandingan nilai r hitung dan r tabel dapat dilihat pada Tabel adalah sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Validitas Butir Pernyataan Butir Corrected Item Total Correlation r tabel Validitas VAR00001 .498 0.361 Valid VAR00002 .798 0.361 Valid VAR00003 .414 0.361 Valid VAR00004 .741 0.361 Valid VAR00005 .547 0.361 Valid VAR00006 .722 0.361 Valid VAR00007 .743 0.361 Valid VAR00008 .668 0.361 Valid VAR00009 .714 0.361 Valid VAR00010 .761 0.361 Valid VAR00011 .466 0.361 Valid VAR00012 .632 0.361 Valid VAR00013 .682 0.361 Valid VAR00014 .394 0.361 Valid Sumber: Hasil pengolahan data melalui program SPSS 15,00 for Windows

2. Uji Reliabilitas

Dokumen yang terkait

Pengaruh Sifat Kepemimpinan Wanita Terhadap Kinerja Guru pada SMA Negeri 2 Lhokseumawe

0 53 79

Pengaruh Kepemimpinan Wanita Terhadap Kompetensi Guru Pada SMA Negeri 1 Medan

1 58 93

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN DIKLAT GURU TERHADAP KOMPETENSI PROFESIONAL GURU EKONOMI SMA NEGERI KABUPATEN PEMALANG

0 18 127

PENGARUH PENDEKATAN SUPERVISI DAN TIPE KEPRIBADIAN GURU TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU SMA NEGERI DI KOTA MEDAN.

0 2 38

KONTRIBUSI GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU SMA NEGERI KOTA SURAKARTA Kontribusi Gaya Kepemimpinan, Kompetensi Pedagogik Danmotivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru SMA Negeri Kota Surakarta.

0 1 16

KONTRIBUSI GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPETENSI PEDAGOGIK DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU SMA NEGERI KOTA SURAKARTA Kontribusi Gaya Kepemimpinan, Kompetensi Pedagogik Danmotivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru SMA Negeri Kota Surakarta.

0 0 17

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, KOMITE SEKOLAH, DAN KOMPETENSI GURU TERHADAP KINERJA GURU SMA NEGERI 1 PURWOREJO.

0 0 13

PENGARUH PERSEPSI GURU MENGENAI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN TUNTUTAN SERTIFIKASI GURU TERHADAP KOMPETENSI GURU DI SMA NEGERI 1 BANJARNEGARA.

0 0 146

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Kepemimpinan - Pengaruh Sifat Kepemimpinan Wanita Terhadap Kinerja Guru pada SMA Negeri 2 Lhokseumawe

0 0 15

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Sifat Kepemimpinan Wanita Terhadap Kinerja Guru pada SMA Negeri 2 Lhokseumawe

0 0 7