ANALISIS DAN EVALUASI Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added (EVA) Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk

Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010.

BAB IV ANALISIS DAN EVALUASI

1. Analisis dan Evaluasi dari Hasil Perhitungan Rasio Keuangan Pada PT.

Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Analisis Time Series Runut Waktu dan Rata – Rata Industri Dengan Menggunakan Metode Komposit. 1. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Tahun 2004 sampai dengan Tahun 2008 dengan Menggunakan Analisis Time Series Runut Waktu. Untuk mendapatkan hasil di dalam penilaian kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibutuhkan rasio keuangan. Berikut ini dapat dilihat rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 dengan menggunakan analisis time series berdasarkan periode setiap tahunnya : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Tabel 4.1 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Tahun 2004 - 2008Dengan Menggunakan Analisis Time Series Jenis Rasio 2004 2005 2006 2007 2008 Likuiditas CR Solvabilitas DAR DER Profitabilitas NPM ROA ROE Aktivitas TATO kali 165 54,3 141,8 0,97 2,0 5,2 2,0 172 53,9 141,5 1,1 2, 4 6,5 2,3 151 61,3 173,3 1,2 2,8 7,9 2,2 128 70,4 288 1,0 2,4 10 2,3 133 67,4 274 0,8 2,3 9,4 2,6 Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Data diolah Keterangan : CR = Current Ratio DAR = Debt to Asset Ratio DER = Debt to Equity Ratio NPM = Net Profit Margin ROA = Return on Asset ROE = Return on Equity TATO = Total Asset Turn Over a . Rasio Likuiditas Current Ratio Current ratio pada tahun 2004 sebesar 165 dan mengalami kenaikan sebesar 7 menjadi 172 pada tahun 2005. Kenaikan current ratio pada tahun 2005 disebabkan oleh kenaikan aktiva lancar dan kenaikan kewajiban lancar. Sedangkan pada tahun 2006 current ratio mengalami penurunan sebesar 21 menjadi 151 dan tahun 2007 current ratio mengalami penurunan kembali sebesar 23 menjadi 128 . Sedangkan ditahun 2008 current ratio mengalami kenaikan kembali sebesar 5 menjadi 133 . Hal ini menunjukkan bahwa kinerja PT. Metrodata Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Electronics Tbk mengalami fluktuasi. Berikut ini dapat dilihat kurva current ratio PT. Metrodata Electronics Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : 20 40 60 80 100 120 140 160 180 200 2004 2005 2006 2007 2008 CR Gambar 4.1 : Kurva Current Ratio PT. Metrodata Electronics Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Data Diolah

b. Rasio Solvabilitas 1. Debt to Asset Ratio DAR

Debt to asset ratio pada tahun 2004 sebesar 54,3 dan mengalami penurunan sebesar 0,4 pada tahun 2005 menjadi 53,9 . Hal ini disebabkan oleh kenaikan total kewajiban sebesar 6,12 yang diiringi oleh kenaikan total aktiva sebesar 7,2 pada tahun 2005. Pada tahun 2006 debt to asset ratio mengalami kenaikan sebesar 7,4 menjadi 61,3 dan tahun 2007 debt to asset ratio mengalami kenaikan kembali sebesar 9,1 menjadi 70,4 . Sedangkan pada tahun 2008 debt to asset ratio cenderung mengalami penurunan Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. sebesar 3 yang disebabkan oleh penurunan kewajiban hutang perusahaan. Berdasarkan uraian pada debt to asset ratio ini, menunjukkan selama dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 debt to asset ratio cenderung mengalami kenaikan yang disebabkan oleh jumlah kewajiban dari tahun ke tahun mengalami kenaikan juga.

b. Debt to Equity Ratio DER

Debt to equity ratio pada tahun 2004 sebesar 141,8 mengalami penurunan pada tahun 2005 sebesar 0,3 menjadi 141,5 . Hal ini disebabkan oleh kenaikan jumlah kewajiban dan jumlah ekuitas yang terjadi pada perusahaan. Sedangkan pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 debt to equity ratio mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Dimana debt to equity ratio mengalami kenaikan sebesar 31,8 pada tahun 2006 menjadi 173,3 , dan 114,7 tahun 2007 menjadi 288 . Tahun 2008 debt to equity ratio mengalami penurunan kembali sebesar 14 yang disebabkan oleh kenaikan kewajiban perusahaan. Berikut ini dapat di lihat kurva debt to asset ratio, dan debt to equity ratio PT. Metrodata Electronics Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 50 100 150 200 250 300 350 400 2004 2005 2006 2007 2008 DAR DER Gambar 4.2 : Kurva debt to asset ratio dan debt to equity ratio PT. Metrodata Electronics Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Data Diolah

c. Rasio Profitabilitas 1. Net Profit Margin NPM

Net profit margin pada tahun 2004 sebesar 0,97 mengalami kenaikan pada tahun 2005 sebesar 0,13 menjadi 1,1 . Hal ini disebabkan oleh kenaikan laba bersih PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 33 pada tahun 2005. Sedangkan pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 net profit margin mengalami kenaikan dan penurunan yang disebabkan oleh beban bunga hutang yang cukup tinggi pula. Tahun 2008 net profit margin mengalami penurunan yang cukup drastis yang disebabkan oleh kenaikan laba bersih dan kenaikan penjualan bersih akan tetapi yang menyebabkan penurunan ini bukan kedua variable tersebut akan tetapi penurunan ini disebabkan oleh kenaikan total hutang kewajiban perusahaan yang sangat tinggi. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010.

2. Return on Asset ROA

Return on asset ROA pada tahun 2004 sebesar 2 sedangkan pada tahun 2005 return on asset mengalami kenaikan sebesar 0,4 yang disebabkan oleh kenaikan laba bersih pada tahun 2008 sebesar 33 . Tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 return on asset mengalami kenaikan sebesar 0,9 yang disebabkan oleh kenaikan total aktiva perusahaan sehingga menyebabkan return on asset mengalami kenaikan juga. Sedangkan pada tahun 2008 return on asset juga mengalami penurunan sebesar 1 yang disebabkan oleh aktiva lancar perusahaan mengalami penurunan tepatnya pada piutang.

3. Return on Equity ROE

Return on equity pada tahun 2004 sebesar 5,2 . Sedangkan pada tahun 2005 nilai return on equity mengalami kenaikan menjadi 6,5 yang disebabkan oleh naiknya laba bersih pada tahun 2005 sebesar 16 . Tahun 2006 return on equity mengalami kenaikan sebesar 7,9 pada tahun 2006. Berikut ini dapat di lihat kurva net profit margin return on asset, dan return on equity PT. Metrodata Electronics Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 2 4 6 8 10 12 14 16 2004 2005 2006 2007 2008 NPM ROA ROE Gambar 4.3 : Kurva net profit margin, return on asset, dan return on equity PT. Metrodata Electronics Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Data Diolah

d. Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over TATO

Total asset turn over pada tahun 2004 sebesar 2 kali. Artinya tertanam dalam total asset turn over berputar rata – rata selama tahun 2004. Pada tahun 2005 total asset turn over adalah 2,3 kali hal ini menunjukkan adanya kenaikan tingkat perputaran rata – rata dana yang tertanam di dalam total asset turn over menjadi 2,3 kali selama tahun 2005. Sedangkan pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2008 total asset turn over mengalami fluktuasi yang tidak stabil. Dimana pada tahun 2006 total asset turn over mengalami penurunan menjadi 2,2 kali, tahun 2007 sampai dengan tahun 2008 mengalami kenaikan rata – rata total asset turn over selama tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 sebesar 1,42 kali.. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Berikut ini dapat di lihat kurva total asset turn over PT. Metrodata Electronics Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 0,5 1 1,5 2 2,5 3 2004 2005 2006 2007 2008 TATO Gambar 4.4 : Kurva total asset turnover PT. Metrodata Electronics Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Data Diolah

c. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2004 Sampai dengan Tahun 2008 dengan Menggunakan Rata – rata Industri Dengan Menggunakan Metode Komposit

2. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2004 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk periode tahun 2004 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2004 Jenis Rasio Keuangan MTDL Rata – rata Komposit CENT LMAS DNET Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 165 54,3 141,8 0,97 2,0 5,2 2,0 Kali 1084 8,87 9,7 7,0 4,9 5,4 2,0 Kali 314 29 42 40 25,3 37 62 Kali 171 32,8 64,5 -15,4 7,3 -11 -0,073 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2004 Data diolah Keterangan : MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk CENT = PT. Centrin Online Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.2 kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk selama tahun 2004 adalah sebagai berikut : a. Rasio Likuiditas, current ratio PT. Metrodata Electronics Tbk lebih kecil jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 1084 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 314 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 171 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio perusahaan sangat rendah yang menunjukkan kemampuan perusahaan didalam membayar hutang jangka pendek sangat kecil Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. b. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 8,87 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 29 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 32,8 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat besar. Sedangkan debt to equity ratio pada PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar sekali jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain hal ini menunjukkan bahwa kemampuan perusahaan didalam mengelola ekuitas nya dengan menggunakan hutang. Jika jumlah hutang pada PT. Metrodata Electronics Tbk mengalami kenaikan akan menyebabkan perusahaan kesulitan mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan tingginya proporsi hutang perusahaan. c. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil sebesar 0,97 . Jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 7,0 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 40 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -15,4 . Return on asset pada PT. Metrodata Electronics Tbk sangat kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 4,9 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 25,3 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 7,3 . Sedangkan return on equity pada PT. Metrodata Electronics Tbk terlalu kecil yaitu sebesar 5,2 jika Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. dibandingkan dengan perusahaan lainnya. Sehingga kinerja keuangan perusahaan dari sisi profitabilitas tidak terlalu baik atau buruk. d. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,0 kali lebih baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yang total asset turn over nya negatif.

2. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2005 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk periode tahun 2005 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan. Tabel 4.3 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2005 Jenis Rasio Keuangan MTDL Rata – rata Komposit CENT LMAS DNET Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 172 53,9 141,5 1,1 2, 4 6,5 2,3 Kali 1339 7,62 8,2 5,8 4,2 4,5 2,3 Kali 277 28 43 0,56 0,35 0,53 64 Kali 168 35,6 55,3 -14 -7,1 -11 -0,0068 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2005 Data diolah Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Keterangan : MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk CENT = PT. Centrin Online Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.3 kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk selama tahun 2005 adalah sebagai berikut : a. Rasio Likuiditas, current ratio PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu : PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 1339 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 277 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 168 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio perusahaan tidak terlalu rendah jika dibandingakan dengan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk hal menunjukkan kemampuan perusahaan didalam membayar hutang jangka pendek sudah cukup baik. b. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 7,62 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 28 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,6 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat besar. Sedangkan debt to equity ratio pada PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar sekali jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain hal ini menunjukkan bahwa kemampuan perusahaan didalam mengelola ekuitas nya dengan menggunakan hutang. Jika jumlah hutang pada PT. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Metrodata Electronics Tbk mengalami kenaikan akan menyebabkan perusahaan kesulitan mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan tingginya proporsi hutang perusahaan. c. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil sebesar 1,1 . Jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 5,8 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,56 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -14 . Return on asset pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 4,2 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,35 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -7,1 . Sedangkan return on equity pada PT. Metrodata Electronics Tbk terlalu kecil yaitu sebesar 6,5 jika dibandingkan dengan perusahaan lainnya. Sehingga kinerja keuangan perusahaan dari sisi profitabilitas sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang rasio likuiditasnya negatif. d. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,3 kali lebih baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yang total asset turn over nya negatif.

c. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2006 Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk periode tahun 2006 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Tabel 4.4 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2006 Jenis Rasio Keuangan MTDL Rata – rata Komposit CENT LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 151 61,3 173,3 1,2 2,8 7,9 2,2 Kali 2699 6,0 6,4 9,9 7,8 8,4 0,79 Kali 116 52 120 -11,9 -7,15 -16,6 59 Kali 182 35,5 55,2 -1,3 -0,68 -1,0 0,0069 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2006 Data diolah Keterangan : MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk CENT = PT. Centrin Online Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.4 kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk selama tahun 2006 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio PT. Metrodata Electronics Tbk terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 2699 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 116 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 182 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio perusahaan tidak terlalu baik jika dibandingakan dengan perusahaan yang lainnya. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 6,0 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 52 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,5 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat besar sekali. Sedangkan debt to equity ratio pada PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar yaitu sebesar 173, jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Centrin Online Tbk sebesar 6,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 120 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 55,2 . Jika jumlah hutang pada PT. Metrodata Electronics Tbk mengalami kenaikan akan menyebabkan perusahaan kesulitan mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan tingginya proporsi hutang perusahaan. 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil sebesar 1,2 . Jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 9,9 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -11,9 , dan Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -1,3 . Return on asset pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 7,8 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -7,15 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar –0,68 . Sedangkan return on equity pada PT. Metrodata Electronics Tbk terlalu kecil yaitu sebesar 7,9 jika dibandingkan dengan perusahaan lainnya. Sehingga kinerja keuangan perusahaan dari sisi profitabilitas sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang rasio likuiditasnya negatif terutama pada PT. Limas Stokhomindo Tbk, PT. Dyviacom Intrabumi Tbk. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,3 kali tidak terlalu baik jika dibandingkan dengan perusahaan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang nilai total asset turn over sangat kecil sekali jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk.

d. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2007 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk periode tahun 2007 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Centrin Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan. Tabel 4.5 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2007 Jenis Rasio Keuangan MTDL Rata – rata Komposit CENT LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 128 70,4 288 1,0 2,4 10 2,3 Kali 2819 4,7 4,9 22 16 16,8 0,72 Kali 110 59 176 -12,7 -8,8 -26,4 70 Kali 2052 35,9 56,0 8,37 0,37 8,8 0,05 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2007 Data diolah Keterangan : MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk CENT = PT. Centrin Online Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.5 kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk selama tahun 2007 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu : PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 2819 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 110 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 2052 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan lagi Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. dengan PT. Limas Stokhomindo Tbk yang current ratio nya lebih kecil dari PT. Metrodata Electronics Tbk. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk tahun 2004 sebesar 70,4 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain. Debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar nilainya. Dimana debt to asset ratio PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 4,7 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 59 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,9 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat besar sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar yaitu sebesar 288 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Centrin Online Tbk sebesar 4,9 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 176 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 56,0 . Jika jumlah hutang pada PT. Metrodata Electronics Tbk mengalami kenaikan akan menyebabkan perusahaan kesulitan mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan tingginya proporsi hutang perusahaan. 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil sebesar 1,0 . Jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 22 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -12,7 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 8,37 . Return on asset pada Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang sejenis yaitu PT. Centrin Online Tbk yang sebesar 16 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -8,8 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar –0,37 . Sedangkan return on equity pada PT. Metrodata Electronics Tbk terlalu kecil yaitu sebesar 10 jika dibandingkan dengan perusahaan lainnya. Sehingga kinerja keuangan perusahaan dari sisi profitabilitas sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang rasio likuiditasnya negatif terutama pada PT. Limas Stokhomindo Tbk. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,3 kali tidak terlalu baik jika dibandingkan dengan perusahaan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang nilai total asset turn over sangat kecil sekali jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk.

e. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk

Tahun 2008 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk periode tahun 2008 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Tabel 4.6 Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2008 Jenis Rasio Keuangan MTDL Rata – Rata Komposit CENT LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 133 67,4 274 0,8 2,3 9,4 2,6 Kali 333,1 18,4 24 -20 -17 -23 0,84 Kali 115 69 313 -15 -13,7 -62,1 91 Kali 1996 43,2 76,2 0,48 0,37 0,65 0,0037 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT Centrin Online Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tahun 2008 Data diolah Keterangan : MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk CENT = PT. Centrin Online Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.6 kinerja keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk selama tahun 2008 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil. Dimana PT. Centrin Online Tbk tahun 2008 sebesar 333,1 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 115 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 1996 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan lagi dengan PT. Limas Stokhomindo Tbk yang current ratio nya lebih kecil dari PT. Metrodata Electronics Tbk. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk tahun 2008 yaitu sebesar 67,4 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain. Debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk ini sangat besar nilainya. Dimana debt to asset ratio pada perusahaan lain yaitu PT. Centrin Online Tbk sebesar 18,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 69 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 43,2 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat besar sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sangat besar yaitu sebesar 274 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Centrin Online Tbk sebesar 24 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 313 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 76,2 . Jika jumlah hutang pada PT. Metrodata Electronics Tbk mengalami kenaikan akan menyebabkan perusahaan kesulitan mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan tingginya proporsi hutang perusahaan. 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tidak terlalu kecil yaitu sebesar 0,8 . Jika dibandingkan dengan perusahaan yang nilai net profit margin – nya negatif yaitu PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -15 , dan PT. Centrin Online Tbk sebesar -20 . Hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan khususnya jika dilihat dari sisi profitabiltasnya maka perusahaan ini sudah memiliki kinerja yang Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang net profit margin negatif. Return on asset pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,3 jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk sebesar -17 dan PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -13,7 return on asset perusahaan ini sudah cukup baik atau memiliki kinerja yang sudah cukup baik. Sedangkan jika dilihat dari sisi return on equity pada PT Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yang memiliki return on equity negatif. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,6 kali sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang nilai total asset turn over sangat kecil sekali jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk.

2. Analisis dan Evaluasi dari Hasil Perhitungan Rasio Keuangan Pada PT.

Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Analisis Time Series Runut Waktu dan Rata – Rata Industri Dengan Menggunakan Metode Komposit. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 1. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun 2004 sampai dengan Tahun 2008 dengan Menggunakan Analisis Trend. Untuk mendapatkan hasil di dalam penilaian kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk dibutuhkan rasio keuangan. Berikut ini dapat dilihat rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 dengan menggunakan analisis time series : Tabel 4.7 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun 2004 – 2008 Dengan Menggunakan Analisis Time Series Jenis Rasio 2004 2005 2006 2007 2008 Likuiditas CR Solvabilitas DAR DER Profitabilitas NPM ROA ROE Aktivitas TATO kali 1084 8,8 9,7 7,0 4,9 5,4 2,0 1339 7,62 8,2 5,8 4,2 4,5 2,3 2699 6,0 6,4 9,9 7,8 8, 0,79 2819 4,7 4,9 22 16 16,8 0,72 333,1 18,4 24 -20 -17 -23 0,84 Sumber : Laporan Keuangan PT. Centrin Online Tbk Data diolah Keterangan : CR = Current Ratio DAR = Debt to Asset Ratio DER = Debt to Equity Ratio NPM = Net Profit Margin ROA = Return on Asset ROE = Return on Equity TATO = Total Asset Turn Over 1 . Rasio Likuiditas Current Ratio Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Current ratio pada tahun 2004 sebesar 1084 dan mengalami kenaikan sebesar 255 menjadi 1339 pada tahun 2005. Kenaikan current ratio pada tahun 2005 disebabkan oleh kenaikan aktiva lancar dan kenaikan kewajiban lancar. Sedangkan pada tahun 2006 dan tahun 2007 current ratio mengalami kenaikan menjadi 2699 tahun 2006. Pada tahun 2007 current ratio mengalami kenaikan sebesar 4,2 menjadi 2819 , dan sedangkan pada tahun 2008 cuurrent ratio mengalami penurunan menjadi 333,1 . Berdasarkan uraian pada current ratio ini, menunjukkan selama dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 current ratio cenderung mengalami kenaikan Dimana penurunan current ratio sebesar 21 untuk tahun 2006, 23 untuk tahun 2007, dan sedangkan ditahun 2008 current ratio mengalami penurunan sebesar yang sangat drastis sebesar 35 untuk tahun 2008. Berikut ini dapat dilihat kurva current ratio PT. Centrin Online Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : 500 1000 1500 2000 2500 3000 2004 2005 2006 2007 2008 CR Gambar 4.5 : Kurva Current Ratio PT. Centrin Online Tbk Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Sumber : Laporan Keuangan PT. Centrin Online Tbk Data Diolah

2. Rasio Solvabilitas a. Debt to Asset Ratio DAR

Debt to asset ratio Tbk pada tahun 2004 sebesar 8,8 dan mengalami penurunan sebesar 1,1 pada tahun 2005. Hal ini disebabkan oleh kenaikan kewajiban yang diiringi oleh kenaikan total aktiva pada tahun 2005. Pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 debt to asset ratio mengalami penurunan yang cukup signifikan. Dimana debt to asset ratio tahun 2006 mengalami penurunan sebesar 1,6 dan 4,7 pada tahun 2007 yang disebabkan oleh kenaikan kewajiban pada tahun 2006 sebesar 28 dan 79 pada tahun 2007.

b. Debt to Equity Ratio DER

Debt to equity ratio pada tahun 2004 sebesar 9,7 mengalami penurunan pada tahun 2005 sebesar 1,5 menjadi 8,2 . Hal ini disebabkan oleh kenaikan jumlah kewajiban dan jumlah ekuitas yang terjadi pada perusahaan. Sedangkan pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 debt to equity ratio mengalami penurunan sebesar 1,6 pada tahun 2006, dan mengalami penurunan kembali sebesar 1,5 pada tahun 2007. sedangkan pada tahun 2008 debt to equity ratio mengalami kenaikan menjadi 24 . Berikut ini dapat dilihat kurva debt to asset ratio, dan debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 5 10 15 20 25 30 35 40 45 2004 2005 2006 2007 2008 DAR DER Gambar 4.6 : Kurva debt to asset ratio, dan debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Centrin Online Tbk Data Diolah

3. Rasio Profitabilitas a. Net Profit Margin NPM

Net profit margin pada tahu 2004 sebesar 7,0 mengalami penurunan pada tahun 2005 sebesar 1,2 menjadi 5,8 . Hal ini disebabkan oleh penurunan laba bersih PT. Centrin Online Tbk sebesar 16 pada tahun 2005. Sedangkan pada tahun 2006 NPM Net Profit Margin kembali mengalami kenaikan sebesar 4,1 menjadi 9,9 . Kenaikan NPM Net Profit Margin ini disebabkan oleh kenaikan laba bersih dan penjualan bersih tahun 2006. Tahun 2007 nilai NPM Net Profit Margin mengalami kenaikan yang cukup tajam sebesar 12,1 menjadi 22 . Tahun 2008 NPM Net Profit Margin mengalami negative sebesar -20 . Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010.

b. Return on Asset ROA

Return on asset ROA pada tahun 2004 sebesar 4,9 sedangkan pada tahun 2005 return on asset mengalami kenaikan sebesar 0,9 yang disebabkan oleh turunnya laba bersih pada tahun 2005 sebesar 13 . Tahun 2006 sampai dengan tahun 2007 return on asset mengalami kenaikan sebesar 8,2 yang disebabkan oleh kenaikan total aktiva perusahaan sehingga menyebabkan return on asset mengalami kenaikan juga. Sedangkan pada tahun 2008 return on asset juga mengalami penurunan sebesar -17 yang disebabkan oleh aktiva lancar perusahaan mengalami penurunan tepatnya pada piutang.

c. Return on Equity ROE

Return on equity pada tahun 2004 sebesar 5,4 . Sedangkan pada tahun 2005 nilai return on equity mengalami kenaikan menjadi 4,5 yang disebabkan oleh naiknya laba bersih pada tahun 2005 sebesar 16 . Tahun 2006 return on equity mengalami kenaikan sebesar 8,4 . Akan tetapi return on equity mengalami penurunan hingga mencapai titik negative yaitu sebesar -23 . Berikut ini dapat dilihat kurva net profit margin, retun on asset, return on equity PT. Centrin Online Tbk dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 : Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. -80 -60 -40 -20 20 40 60 80 2004 2005 2006 2007 2008 NPM ROA ROE Gambar 4.7 : Kurva net profit margin, return on asset, return on equityPT. Centrin Online Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Centrin Online Tbk Data Diolah

4. Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over TATO

Total asset turn over pada tahun 2004 sebesar 2 kali. Artinya tertanam dalam total asset turn over berputar rata – rata selama tahun 2004. Pada tahun 2005 total asset turn over adalah 2,3 kali hal ini menunjukkan adanya kenaikan tingkat perputaran rata – rata dana yang tertanam di dalam total asset turn over menjadi 2,3 kali selama tahun 2005. Sedangkan pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2008 total asset turn over mengalami fluktuasi yang tidak stabil. Dimana pada tahun 2006 total asset turn over mengalami penurunan menjadi 2,2 kali, tahun 2007 sampai dengan tahun 2008 mengalami kenaikan rata – Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. rata total asset turn over selama tahun 2004 sampai dengan tahun 2008 sebesar 0,84 kali. 0,5 1 1,5 2 2,5 2004 2005 2006 2007 2008 TATO Gambar 4.8 : Kurva total asset turnoverPT. Centrin Online Tbk Sumber : Laporan Keuangan PT. Centrin Online Tbk Data Diolah

d. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2004 Sampai dengan Tahun 2008 dengan Menggunakan Rata – rata Industri Dengan Menggunakan Metode Komposit.

2. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2004 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk periode tahun 2004 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan. Tabel 4.8 Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2004 Jenis Rasio Keuangan CENT Rata – rata Komposit MTDL LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 1084 8,87 9,7 7,0 4,9 5,4 2,0 Kali 165 54,3 141,8 0,97 2,0 5,2 2,0 Kali 314 29 42 40 25,3 37 62 Kali 171 32,8 64,5 -15,4 7,3 -11 -0,073 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT Centrin Online, PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2004 Data diolah Keterangan : CENT = PT. Centrin Online Tbk MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.8 kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk selama tahun 2004 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2004 sangat besar. Dimana PT. Metrodata Electronics Tbk tahun 2004 sebesar 165 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 314 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 171 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio PT. Centrin Online Tbk sudah baik sehingga menunjukkan kemampuan perusahaan didalam membayar hutang jangka pendeknya sangat besar. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Centrin Online Tbk tahun 2004 yaitu sebesar 8,87 jika dibandingkan dengan perusahaan Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. yang lain. Debt to asset ratio PT. Metrodata Electronics Tbk ini sangat kecil nilainya. Dimana debt to asset ratio pada perusahaan lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 54,3 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 29 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 32,8 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat kecil sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk sangat kecil yaitu sebesar 9,7 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 141,8 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 42 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 64,5 . Jika jumlah hutang pada PT. Metrodata Electronics Tbk mengalami penurunan akan menyebabkan perusahaan mudah untuk mendapatkan tambahan dana dari pihak lain dikarenakan rendahnya proporsi hutang perusahaan. 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Centrin Online Tbk cukup yaitu sebesar 7,0 . Dimana net profit marfin PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 1,0 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,56 5, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -14 . Hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan khususnya jika dilihat dari sisi profitabiltasnya maka perusahaan ini sudah memiliki kinerja yang cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang net profit margin negatif. Return on asset pada Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. PT. Centrin Online Tbk sebesar 4,2 jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,35, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -7,1 return on asset perusahaan ini sudah cukup baik atau memiliki kinerja yang sudah cukup baik. Sedangkan jika dilihat dari sisi return on equity pada PT Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yang memiliki return on equity negatif. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2004 sebesar 2,0 kali ini menunjukkan tingkat perputaran yang cukup baik jika dibandingkan khususnya dengan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang memiliki nilai negatif.

2. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2005 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk periode tahun 2005 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Tabel 4.9 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2005 Jenis Rasio CENT Rata – rata Komposit Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Keuangan MTDL LMAS DNET Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 1339 7,62 8,2 5,8 4,2 4,5 2,3 Kali 128 70,4 288 1,0 2,4 10 2,3 Kali 277 28 43 0,56 0,35 0,53 64 Kali 168 35,6 55,3 -14 -7,1 -11 -0,0068 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT Centrin Online Tbk, PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2005 Data diolah Keterangan : CENT = PT. Centrin Online Tbk MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.9 kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk selama tahun 2005 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2005 sangat besar yaitu sebesar 1339 jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 128 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 277 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 168 . Current ratio pada PT. Centrin Online Tbk yang besar hal ini menunjukkan bahwa kinerja perusahaan didalam hal membayar hutang jangka pendeknya sangat baik yang dapat dilihat dari jumlah current ratio yang besar. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2005 sangat baik yang dapat dilihat dari jumlah debt to asset ratio yang sangat kecil jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Electronics Tbk sebesar 70,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 28 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,6 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat kecil sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk sangat kecil yang dapat dilihat dengan jumlah debt to equity ratio perusahaan lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 288 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 43 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 55,3 . 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Metrodata Electronics Tbk tahun 2005 sudah sangat baik yaitu sebesar 5,8 jika dibandingkan perusahaan lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 1,0 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,56 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -14 . Hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan khususnya jika dilihat dari sisi profitabiltasnya memiliki kinerja yang sangat baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang net profit margin lebih rendah dari PT. Centrin Online Tbk. Return on asset pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2005 sebesar 4,2 dapat dikatakan baik jika jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 0,35 , dan PT. Dyviacom Intrabumi sebesar -7,1 . Sedangkan jika dilihat dari sisi return on equity pada PT Centrin Online Tbk sudah baik jika Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. dibandingkan dengan perusahaan yang lain yang memiliki return on equity lebih rendah atau lebih kecil. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Centrin Online Tbk sebesar 2,3 kali yang dapat dikatakan tingkat perputaran yang rendah jika dibandingkan terutama pada PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 64 kali. Akan tetapi secara keseluruhan rasio aktivitas perusahaan cukup baik.

c. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2006 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk periode tahun 2006 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Tabel 4.10 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2006 Jenis Rasio Keuangan CENT Rata – rata Komposit MTDL LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas 2699 151 116 182 Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 6,0 6,4 9,9 7,8 8,4 0,79 Kali 61,3 173,3 1,2 2,8 7,9 2,2 Kali 52 120 -11,9 -7,15 -16,6 59 Kali 35,5 55,2 -1,3 -0,68 -1,0 0,0069 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT Centrin Online Tbk, PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2006 Data diolah Keterangan : CENT = PT. Centrin Online Tbk MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.10 kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk selama tahun 2006 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Centrin Online Tbk dapat dikatakan sangat besar ini dapat dilihat pada jumlah current ratio yang besar yaitu sebesar 2699 jika dibandingkan perusahaan lain current ratio perusahaan ini sangat besar. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Centrin Online Tbk tahun 2006 sangat baik yang dapat dilihat pada jumlah debt to asset ratio yang sangat rendah jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 61,3 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 52 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,5 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat kecil sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk sangat kecil yaitu sebesar 6,4 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 173,3 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 120 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 55,2 . 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Centrin Online Tbk dapat dikatakan baik karena jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 1,2 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -11,9 dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -1,3 . Return on asset pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2006 sebesar 7,8 dapat dikatakan baik jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,8 dan PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -7,15 , dan PT Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar -0,68 . Sedangkan jika dilihat dari sisi return on equity pada PT Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yang memiliki return on equity negatif. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Centrin Online tahun 2006 dapat dikatakan tidak terlalu kecil jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,2 kali, PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 59 kali, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 0,0069 kali.

d. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2007. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk periode tahun 2007 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Tabel 4.11 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2007 Jenis Rasio Keuangan CENT Rata – rata Komposit MTDL LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 2819 4,7 4,9 22 16 16,8 0,72 Kali 128 70,4 288 1,0 2,4 10 2,3 Kali 110 59 176 -12,7 -8,8 -26,4 70 Kali 2052 35,9 56,0 8,37 0,37 8,8 0,05 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT Centrin Online Tbk, PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Tahun 2007 Data diolah Keterangan : CENT = PT. Centrin Online Tbk MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.11 kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk selama tahun 2007 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2007 sebesar 2819 ini menunjukkan nilai current ratio pada Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. perusahaan ini sangat besar jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 128 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 110 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 2052 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio PT. Metrodata Electronics Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan lagi dengan PT. Limas Stokhomindo Tbk yang current ratio nya lebih kecil dari PT. Metrodata Electronics Tbk. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Centrin Online Tbk tahun 2007 yaitu sebesar 4,7 lebih kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain diantaranya PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 70,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 59 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 35,9 hal ini menunjukkan bahwa perusahaan didalam mengelola aktiva nya dengan menggunakan hutang sangat kecil sekali. Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk sangat kecil yaitu sebesar 4,9 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 288 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 176 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 56,0 . 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2007 sudah baik jika dibandingkan dengan perusahaan lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 1,0 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -12,7 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 8,37 . Hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. perusahaan khususnya jika dilihat dari sisi profitabiltasnya maka perusahaan ini sudah memiliki kinerja yang cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang net profit margin negatif. Return on asset pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2007 sudah baik jika dibandingkan dengan perusahaan lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 2,4 dan PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar -8,8 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 0,37 . Sedangkan jika dilihat dari sisi return on equity pada PT Centrin Online Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yang memiliki return on equity negatif. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Centrin Online Tbk sebesar 0,72 kali cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang nilai total asset turn over sangat kecil sekali jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk.

e. Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Tahun

2008 Hasil perhitungan rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk periode tahun 2008 dibandingkan rata – rata industri dengan menggunakan metode komposit yaitu rasio keuangan PT. Centrin Online Tbk dibandingkan dengan rasio keuangan PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk untuk menganalisis kinerja keuangan perusahaan Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Tabel 4.12 Hasil Perhitungan Rasio Keuangan PT. Centrin Online Tbk Dengan Menggunakan Rata – rata Komposit Tahun 2008 Jenis Rasio Keuangan CENT Rata – Rata Komposit MTDL LMAS DNET Rasio Likuiditas Current Ratio Rasio Solvabilitas Debt to Asset ratio Debt to Equity Ratio Rasio Profitabilitas Net Profit Margin Return on Asset Return on Equity Rasio Aktivitas Total Asset Turn Over 333,1 18,4 24 -20 -17 -23 0,84 Kali 133 67,4 274 0,8 2,3 9,4 2,6 Kali 115 69 313 -15 -13,7 -62,1 91 Kali 1996 43,2 76,2 0,48 0,37 0,65 0,0037 Kali Sumber : Laporan Keuangan PT Centrin Online Tbk, PT. Metrodata Electronics Tbk, PT. Limas Stokhomindo, dan PT. Dyviacom Intrabumi Tahun 2008 Data diolah Keterangan : CENT = PT. Centrin Online Tbk MTDL = PT. Metrodata Electronics Tbk LMAS = PT. Limas Stokhomindo Tbk DNET = PT. Dyviacom Intrabumi Tbk Berdasarkan Tabel 4.12 kinerja keuangan PT. Centrin Online Tbk selama tahun 2008 adalah sebagai berikut : 1. Rasio Likuiditas, current ratio pada PT. Centrin Online Tbk tahun 2008 sangat besar jika dibandingkan dengan PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 133 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 115 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 1996 hal ini menunjukkan bahwa cuurent ratio PT. Centrin Online Tbk sudah cukup baik jika dibandingkan lagi dengan PT. Limas Stokhomindo Tbk yang current ratio nya lebih kecil dari PT. Centrin Online Tbk. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 2. Rasio Solvabilitas, debt to asset ratio PT. Centrin Online Tbk tahun 2008 yaitu sebesar 18,4 dapat dikatakan kecil jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 67,4 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 69 , dan PT. Dyviacom Intrabumi sebesar 43,2 . Sedangkan pada debt to equity ratio PT. Centrin Online Tbk sangat kecil yaitu sebesar 24 jika dibandingkan dengan perusahaan yang lain yaitu PT. Metrodata Electronics Tbk sebesar 274 , PT. Limas Stokhomindo Tbk sebesar 313 , dan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk sebesar 76,2 . 3. Rasio Profitabilitas, Net profit margin, return on asset, return on equity tahun 2008 negatif ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan dalam keadaaan buruk. 4. Rasio Aktivitas, total asset turn over pada PT. Centrin Online Tbk sebesar 0,84 kali sudah cukup baik jika dibandingkan dengan perusahaan PT. Dyviacom Intrabumi Tbk yang nilai total asset turn over sangat kecil sekali jika dibandingkan dengan PT. Centrin Online Tbk. C. Analisis dan Evaluasi dari Hasil Perhitungan Economic Value Added EVA PT. Metrodata Electronics Tbk dan PT. Centrin Online Tbk. 1 Analisis dan Evaluasi dari Hasil Perhitungan Economic Value Added EVA PT. Metrodata Electronics Tbk Berdasarkan hasil perhitungan Economic Value Added EVA pada Tabel 3.4 nilai Economic Value Added EVA pada tahun 2004 sebesar Rp Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. 26.920.098.867. Nilai Economic Value Added EVA yang postif ini menunjukkan bahwa pada tahun 2004 manajemen PT. Metrodata Electronics Tbk telah mampu menciptakan nilai tambah bagi perusahaan dan terutama bagi para pemegang saham. Pada tahun 2005, nilai Economic Value Added EVA mengalami kenaikan sebesar 16 menjadi Rp 32.044.378.710, yang disebabkan oleh kenaikan NOPAT Net Operating Profit After Taxes sebesar 1 dari tahun 2004. Nilai Economic Value Added EVA yang masih positif ini menunjukkan bahwa pada tahun 2005 manajemen perusahaan mampu meningkatkan nilai Economic Value Added EVA didalam menciptakan nilai tambah bagi perusahaan dan terutama bagi para pemegang saham. Tahun 2006, nilai Economic Value Added EVA mengalami penurunan yang sangat tajam sebesar 28 menjadi Rp 24.912.614.690 dari tahun sebelumnya. Penurunan nilai Economic Value Added EVA ini disebabkan oleh kenaikan NOPAT Net Operating Profii After Taxes sebesar 2,64 dan terjadinya kenaikan WACC Weighted Avarage Cost of Capital sebesar 63 pada tahun 2006 yang di ikuti oleh penurunan total modal diinvestasikan 4,2 . Namun peningkatan NOPAT Net Operating Profii After Taxes ini belum mampu menutupi biaya modal perusahaan, sehingga nilai Economic Value Added EVA mengalami penurunan dari tahun sebelumnya. Tahun 2007, nilai Economic Value Added EVA mengalami peningkatan sebesar 11 menjadi Rp 27.259.902.240 pada tahun 2007. Peningkatan Economic Value Added EVA disebabkan oleh kenaikan NOPAT Net Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. Operating Profit After Tax sebesar 14,1 menjadi Rp 44.381.079.120 dan kenaikan total modal investasi Invested Capital sebesar 20 menjadi Rp 497.708.630.277. Dengan nilai Economic Value Added EVA yang mulai mengalami peningkatan kembali ini menunjukkan bahwa manajemen perusahaan telah mampu menciptakan nilai tambah ekonomis kepada para pemegang sahamnya walaupun sempat mengalami penurunan Economic Value Added EVA. Tahun 2008, nilai Economic Value Added EVA mengalami peningkatan sebesar 79 menjadi Rp 132.063.020.200. Peningkatan nilai Economic Value Added EVA yang ini disebabkan oleh kenaikan NOPAT Net Operating Profit After Taxes sebesar 72 menjadi Rp 158.100.829.000 pada tahun 2008 sedangkan nilai modal yang di investasikan juga mengalami peningkatan sebesar 31 menjadi Rp 723.272.466.654. Hal ini menunjukkan bahwa perusahaan telah mampu menutupi semua biaya modalnya sehingga mampu mencipatkan nilai Economic Value Added EVA yang positif, yang berarti bahwa manajemen perusahaan telah mampu menciptakan nilai tambah ekonomis bagi para pemegang sahamnya. Nilai Economic Value Added EVA pada PT. Metrodata Electronics Tbk terus mengalami peningkatan. Meskipun pada tahun 2006 nilai Ecnomic Value Added EVA sempat mengalami penurunan. Akan tetapi pada tahun 2007 sampai dengan tahun 2008 nilai Economic value Added EVA mengalami kenaikan yang cukup tajam, yang berarti perusahaan telah mampu menciptakan nilai tambah ekonomis bagi perusahaan dan menunjukkan meningkatnya nilai Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. kekayaan perusahaan yang menunjukkan kinerja perusahaan yang sangat baik terutama pada bidang keuangannya.

2. Analisis dan Evaluasi dari Hasil Perhitungan Economic Value Added EVA PT. Centrin Online Tbk

Berdasarkan hasil perhitungan Economic Value Added EVA pada Tabel 3.8 nilai Economic Value Added EVA pada tahun 2004 sebesar Rp. - 2.258.754.815 Nilai Economic Value Added EVA yang negatif ini menunjukkan bahwa pada tahun 2004 manajemen perusahaan belum mampu menciptakan nilai tambah bagi perusahaan dan para pemegang sahamnya, karena biaya modal WACC x Invested Capital lebih besar dari pada laba usaha setelah pajak NOPAT Net Operating Profit After Taxes sehingga menyebabkan terjadinya Economic Value Added EVA yang negatif. Pada tahun 2005, nilai Economic Value Added EVA perusahaan masih negatif sebesar Rp. -1.534.071.433, yang disebabkan oleh kenaikan biaya modal. karena pada tahun 2005 nilai Economic Value Added EVA masih negatif, tetap saja manajemen perusahaan belum mampu menciptakan nilai tambah bagi para pemegang saham. Tahun 2006, walaupun nilai Economic Value Added EVA masih negatif yaitu sebesar Rp. -5.109.555.846, namun Economic Value Added EVA tahun 2006 ini mengalami penurunan sebesar 69 . Tahun 2007, nilai Economic Value Added EVA tetap masih negatif sebesar Rp -1.244.657.753, yang disebabkan oleh kenaikan biaya modal sebesar 8,89 Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010. atau menjadi 16,19 pada tahun 2007. Kenegatifan nilai Economic Value Added EVA disebabkan oleh kenaikan NOPAT Net Operating Profit After Tax sebesar 42 menjadi Rp 3.123.925.316 dan kenaikan total modal investasi sebesar 10 menjadi Rp 96.173.581.530. Dengan nilai Economic Value Added EVA yang negatif ini menunjukkan bahwa manajemen perusahaan telah mampu menciptakan nilai tambah ekonomis kepada para pemegang sahamnya. Tahun 2008, nilai Economic Value Added EVA mengalami peningkatan dari nilai Ecnomic Value Added EVA yang negatif menjadi nilai Economic Value Added EVA yang positif sebesar 193 menjadi Rp1.333.008.975. Akan tetapi nilai NOPAT Net Operating Profit After Taxes mengalami penurunan dengan disertai nilai WACC yang negatif. Nilai Economic Value Added EVA pada PT. Centrin Online Tbk terus mengalami penurunan. Meskipun pada tahun 2004 sampai dengan tahun 2007 nilai Ecnomic Value Added EVA tetap negatif. Tahun 2008 nilai Economic value Added EVA mengalami kenaikan yang cukup tajam, yang berarti perusahaan telah mampu menciptakan nilai tambah ekonomis bagi perusahaan dan menunjukkan meningkatnya nilai kekayaan perusahaan yang menunjukkan kinerja perusahaan yang sangat baik terutama pada bidang keuangannya. Firmansyah : Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Rasio Keuangan Dan Economic Value Added EVA Pada PT. Metrodata Electronics Tbk Dan PT. Centrin Online Tbk, 2010.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN