Prediksi Biaya KONSEP PERANCANGAN

cxx Diberikan secara gratis pada pengunjung untuk ditempel pada mobil yang sedang parkir di lokasi.

3. Media Lini Bawah

a. Perlengkapan warung Ditempatkan di lokasi sebagai pelengkap warung sekaligus keseragaman identitas. b. Perlengkapan Homestay Ditempatkan di lokasi sebagai pelengkap dan fasilitas homestay yang dapat memberikan kenyamanan bagi pengunjung yang menginap.

F. Prediksi Biaya

Penetapan anggaran promosi dan periklanan untuk suatu merek atau produk diperlukan agar tujuan kegiatan promosi dan pemasaran yang diharapkan seperti laba, tingkat penjualan tertentu, atau pangsa pasar dapat tercapai. Rhenald Kasali, 1995: 57. Kegiatan promosi membutuhkan biaya yang tidak sedikit mengingat banyaknya item yang harus di buat. Oleh sebab itu sebaiknya dipilih media yang tepat, efisien dan efektif agar tujuan kegiatan promosi dan pemasaran yang dilakukan dapat berhasil sesuai harapan. Berikut prediksi biaya yang diperlukan : No Jenis Media Ukuran Produksi Prediksi Biaya 1. Road sign 3 m x 0,8 m 2 buah Rp. 500.000 produksi Rp.1.000.000 pajak 2. Papan nama 70 cm x 70 cm 1 buah Rp. 150.000 3. Signage sign board 2,5 m x 0,75 m 1 buah Rp. 200.000 4. Welcome gate 2 m x 3,8 m 1 buah Rp. 2.000.000 5. Kop surat A4 500 lembar Rp. 300.000 6. Amplop 11 cm x 23 cm 5 box Rp. 200.000 cxxi 7. Stoffmap 23 cm x 33 cm 500 buah Rp. 1.000.000 8 Kartu nama 5,5 cm x 9 cm 4 box Rp. 140.000 9. Sticker 12 cm x 12 cm 500 buah Rp. 1.000.000 10. Piring Diameter 30 cm 100 buah Rp. 500.000 11. Mangkok Diameter 12 cm 100 buah Rp. 400.000 12. Teko Air 14 cm x 20 cm 15 buah Rp. 150.000 13. Cangkir Diameter 7 cm 100 buah Rp. 400.000 14. Mug Diameter 9 cm 100 buah Rp. 500.000 15. Asbak Diameter 10 cm 15 buah Rp. 60.000 16. Tempat tissu 6 cm x 10 cm 15 buah Rp. 150.000 17. Tempat sendok 15 cm x 8 cm 15 buah Rp. 300.000 18. Nomor meja 8 cm x 10 cm 15 buah Rp. 150.000 19. Daftar menu A4 5 buah Rp. 30.000 20. Daftar program kegiatan A3 5 buah Rp. 70.000 21. Nota A6 2 rim Rp. 200.000 22. Kentongan 30 cm x 10 cm 15 buah Rp. 300.000 23. Alat masak variatif 10 buah Rp. 50.000 24. Celemek All size 5 buah Rp. 100.000 25. Seragam All size 10 buah Rp. 500.000 26. Jam dinding 24 cm x 24 cm 10 buah Rp. 300.000 27. Sandal All size 100 buah Rp. 1.000.000 28. Sarung bantal dan guling All size 10 buah Rp. 400.000 29. Pictogram 20 cm x 20 cm 6 buah Rp. 90.000 30. Tempat kartu nama 8 cm x 10 cm 1 buah Rp. 20.000 Tabel 4.1 Prediksi biaya Total : Rp. 12.160.000 Sumber : 1. Dona, advertising-digital printing-offset Jl. KH Dewantara No.14 Kentingan Jebres, Surakarta 57126 Phone Fax. 0271 669147. 2. Hero Digital Printing Kentingan Jebres Surakarta, telp. 0271 660870 7944556 3. Mata Visual Jl. Petoran 40 Jebres Solo 57126. telp. 0271. 661420 4. Darmasto cxxii Jl. Bhayangkara 61 Solo. telp. 0271.710195 5. Paperku Jl. Hasanudin II A Brengosan, Purwosari. telp. 0271.711788 6. Aneka reklame Jl. Kalilarangan No. 150 Solo. Telp. 0271.646786 7. Empat warna productama Ngawen RT.02 07 Kragilan mojolaban Solo, telp. 0271. 7963206 cxxiii

BAB V VISUALISASI KARYA

1. Kop Surat

Media Bahan : Kertas Samson Ukuran : 29,7 cm x 21 cm Ilustrasi Desain : Logo Griyo Kulo, ilustrasi outline daun pisang, dan teks Tipografi : Comic Sans MS, Harrington Format Desain : Portrait Proses Visualisasi : Corel Draw X3 Realisasi : Cetak Offset