Kode Mata Ajar : FAI306

Tabel 7.3.8.6 Deskripsi Mata Ajar Pelayanan Kefarmasian II

1. Nama Mata Ajar

Pelayanan Kefarmasian II PBL 2. Kode Mata Ajar FAI302

3. Beban Studi

1 sks, 6 kali tatap muka 2 jam 4. Semester 8 delapan

5. Mata Ajar Prasyarat

- 6. Kompetensi mahasiswa mampu berpikir secara komprehensif untuk membuat keputusan profesi Professional Judgement dalam penerapan Pharmaceutical Care kepada pasien atau klien atas dasar Responding to Symptoms 7. Jenis Kompetensi : utama

8. Elemen Kompetensi: MKB

9. Diskripsi Mata Ajar Silabus

Mata Ajar Pelayanan Kefarmasian II ini disampaikan dengan metode PBL Problem Based Learning . Pada setiap pertemuan diberikan problem kesehatan pasien. Setiap mahasiswa harus merespon gejala yang dikeluhkan oleh pasien dan didiskusikan dalam kelompok. Problem yang diberikan kepada mahasiswa adalah konstipasi pada anak, konstipasi pada lanjut usia, diare non-spesifik self-limiting, diare yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Untuk melengkapi pemahaman mahasiswa diberikan kuliah pakar. Pada akhir pelaksanaan Mata Ajar dilakukan presentasi tiap kelompok terhadap problema berserta cara penyelesaian dan pembuatan laporan akhir. 10. Atribute Soft Skills: Kejujuran, Disiplin, Kerjasama, mampu mengemukakan pendapatpresentasi 11. Strategi Metoda Pembelajaran: Ceramah, Studi kasus, Presentasi, Diskusi 12. Media Pembelajaran: Power Point, Video, LCD Projector 13. Penilaian Hasil Belajar: Kegiatan Harian, Ujian tulis individual, Tugas Presentasi Akhir dan Laporan

14. Dosen

PJMA Yunita Nita, M.Pharm., Apt. Koordinator Gesnita Nugraheni, M.Sc., Apt Dosen Dr. Umi Athijah, MS., Apt. Azza Faturrohmah, S.Si., Apt., M.Si. Dra. Liza Pristianty MSi., MM., Apt. Anila Impian S.,S.Si., Apt. Dr. Wahyu Utami, MS., Apt Ana Yudha, S.Si., Apt. I Nyoman Wijaya, Sp.FRS., Apt Mufarrihah, S.Si., Apt. Yuni Priyandani, Sp.FRS., Apt. Catur Dian S.,S.Farm., Apt. Arie Sulistyorini, M.Pharm., Apt. Dr. Abdul Rahem, M.Kes. Gusti Noorrizka V.A., S.Si., M.Sc., Apt

15. Referensi Wajib

1. Symptoms in the Pharmacy: A Guide to the Management of Common Illness. 2002 Blenkinsopp A, Paxton P.4 th Ed, Blackwell Science Ltd. 2. Minor Illness or Major Disease. 2000 Edwards C, Stillman P. 3 rd Ed, 2000, Pharmaceutical Press. 3. Non-prescription Medicine2002 Nathan, A. 2 nd Ed, 2002, Pharmaceutical Press. 4. Patient medication records. In: Pharmaceutical Practice1996 Rees, JA. Collett,DM,Aulton, ME.editors, 1996, New York: Churchill Livingstone. Buku Panduan Pendidikan Prodi Pendidikan Apoteker 20162017 162