Mata Ajar Prasyarat : Kimia Analisis KIA101 Kuliah dan Kimia Analisis KIA102 Kompetensi

Tabel 7.3.4.8. Deskripsi Mata Ajar Analisis Farmasi I Praktikum

1. Nama Mata Ajar : Analisis Farmasi I Praktikum

2. Kode Mata Ajar :

3. Beban Studi : 2 SKS

4. Semester : IV

5. Mata Ajar Prasyarat : Kimia Analisis KIA101

6. Kompetensi

Setelah mengikuti mata praktikum ini mahasiswa mampu menggunakan metode analisis kromatografi Kromatografi Lapis Tipis, Kromatografi gas, Kromatografi Cair Kinerja Tinggi, spektroskopi Spektrofotometri UV-Vis, AAS, FTIR dan metode elektrokimia potensiometri untuk analisis kualitatif dan kuantitatif bahan aktifsenyawa murni yang tercantum dalam farmakope.

7. Jenis Kompetensi : Pendukung

8. Elemen Kompetensi : MKB

9. Deskripsi Mata Ajar

Mata praktikum ini menyajikan pengenalan dan operasionalisasi instrumen serta penerapan metode kromatografi Kromatografi Lapis Tipis, Kromatografi gas, Kromatografi Cair Kinerja Tinggi, spektroskopi Spektrofotometri UV-Vis, AAS, FTIR dan metode elektrokimia potensiometri untuk analisis kualitatif dan kuantitatif bahan aktifsenyawa murni yang tercantum dalam farmakope.

10. Atribut Soft Skills : 1. Kejujuran

2. Kedisiplinan maksimum keterlambatan 15 menit 3. Memperhatikan penjelasan dalam kuliah dan diskusi. 4. Mampu berkomunikasi dan bekerja dalam tim

11. StrategiMetode Pembelajaran

: Pembelajaran dilakukan dengan praktikum, responsi, dan diskusi

12. Media Pembelajaran : Laboratorium kimia, LCD projector, papan tulis

13. Penilaian Hasil Belajar : Nilai Harian 66,6, Ujian akhir 33,3

14. Dosen : PJMA : Prof. Dr.rer.nat. Mochammad Yuwono, MS., Apt.

Koordinator : Prof. Dr. Noor Erma N.S., Apt. MS. Prof. Dr. Amirudin Prawita, Apt. Prof. Dr. M. Zainuddin, Apt. Prof. Dr. Noor Erma N.S., Apt. MS. Prof. Dr.rer.nat. Mochammad Yuwono, Apt. MS. Prof. Dr. Sudjarwo, Apt. MS. Dra. Juniar Soerjono, Apt. MS. Dra. Asri Darmawati, Apt. MS. Dr. Isnaeni, Apt. MS. Dr. Riesta Primaharinastiti, Apt. M.Si Setyo Prihatiningtyas, S.Farm., Apt. M.Sc. Febri Annuryanti, Apt. M.Sc. M. Faris Adrianto, S. Farm., M.Si

15. Referensi Wajib

1. Skoog, DA. et al., 2006, Fundamentals of Analytical Chemistry, 6 th ed. 2006. 2. Cazes, J. Ed., Ewing’s Analytical Instrumentation Handbook, Marcel Dekker Inc. New York. 2005. 3. Silverstein, RM, Spectrometric Identification of organic Compounds, 7 th edition, John Wiley and Sons, Inc, NY. 2005. 4. Watson D.G. Pharmaceutical Analysis, Elsevier Health Sciences UK. 2012. 5. Kementerian Kesehatan RI. Suplemen Farmakope Indonesia IV. Edisi I, II, III, 2012. Buku Panduan Pendidikan Prodi Pendidikan Apoteker 20162017 114