Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

kebanyakan Wajib Pajak orang Pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama adalah pria.

b. Profil Responden Berdasarkan Usia

Untuk mengetahui karakteristik responden berdasarkan usia dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut ini : Tabel 4.2 Profil Responden Berdasarkan Usia Usia Jumlah Responden Persentase 20 – 25 Tahun 60 16,00 26 – 30 Tahun 58 15,47 31 – 35 Tahun 67 17.87 36 – 40 Tahun 70 18.67 40 Tahun 120 32 Jumlah 375 100 Berdasarkan tabel 4.2 dapat diketahui bahwa responden yang berusia 20- 25 tahun berjumlah 60 orang atau sebesar 16,00, 26-30 tahun berjumlah 58 orang atau sebesar 15,47, 31-35 tahun berjumlah 67 orang atau sebesar 17,87, 36-40 tahun sebanyak 70 orang sebesar 18,67, diatas 40 tahun berjumlah 120 orang atau sebesar 32. Jadi dapat disimpulkan bahwa mayoritas responden dalam penelitian ini berusia diatas 40 tahun. Hal inidisebabkan kuesioner yang dibagikan kepada wajib pajak orang pribadi yang berada di Kantor Pelayanan Pajak Pratama di wilayah kota Cianjur lebih banyak yang berusia diatas 40 tahun.

c. Profil Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

Untuk mengetahui karakteristik responden berdasarkan pendidikan terakhir dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut ini : Tabel 4.3 Profil Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Pendidikan Terakhir Jumlah Responden Persentase SMA 67 17,87 Diploma II 21 5,60 Diploma III 96 25,60 Strata I S1 118 31,47 Strata II S2 63 16,80 Strata III S3 10 2,67 Jumlah 375 100 Berdasarkan tabel 4.3 dapat diketahui bahwa pendidikan terakhir wajib pajak orang pribadi yang berada di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cianjur yang terpilih sebagai responden mayoritas berpendidikan SMA dengan jumlah 67 orang atau 17,87, Diploma II sebanyak 21 orang atau 5,60, Diploma III sebesar 96 orang atau 25,60, Strata 1 S1 dengan jumlah 118 orang atau sebesar 31,47, Strata II S2 sebanyak 63 orang atau sebesar 16,80 dan Strata III S3 dengan jumlah 10 orang atau sebesar 2,67. Hal inidisebabkan kuesioner yang dibagikan kepada wajib pajak orang pribadi lebih banyak berpendidikan Strata I S1 dan rata-rata Wajib Pajak orang pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak berpendidikan Strata I S1. 4.2 Pembahasan 4.2.1 Analisis Deskriptif 4.2.1.1 Analisis Kualitas Pelayanan Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cianjur Pada bagian ini akan dijabarkan hasil penelitian tentang Analisis atas Kualitas Pelayanan Pajak dan Sosialisasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Formal Wajib Pajak Orang Pribadi. Metode yang digunakan dalam mengolah dan menganalisis data hasil penelitian adalah analisis deskriptif dan pengujian

Dokumen yang terkait

Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Dalam Melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Melalui E-Filing di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

2 104 66

Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Menerapkan Sistem Self Assessment pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia

3 109 60

Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Penghasilan Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Belawan

2 61 59

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak dan Pengetahuan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survei Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cianjur)

6 34 60

Pengaruh Penerapan Sanksi Perpajakan dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survey pada Wajib Pajak orang pribadi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Karawang Utara)

1 3 1

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Administrasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Majalaya

1 17 67

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Fiskus, Penyuluhan Wajib Pajak Dan Sanksi Pajak Terhadap Tingkat Kepatuhan Formal Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah

3 20 92

PERSEPSI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KERJA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA Persepsi Wajib Pajak Orang Pribadi Terhadap Kualitas Pelayanan Kerja Kantor Pelayanan Pajak Pratama Sukoharjo.

0 0 12

Pengaruh Sanksi Perpajakan, Kesadaran Wajib Pajak, dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Di KPP Pratama Cianjur).

0 11 26

Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Kegiatan Sosialisasi Perpajakan, dan Pemeriksaan Pajak, terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cirebon).

0 0 20