Teknik Analisis Data .1 Metode Analisis Deskriptif

54 Wawancara merupakan suatu proses interaksi dan komunikasi. Dalam proses ini, hasil wawancara ditentukan oleh beberapa faktor yang berinteraksi dan mempengaruhi arus informasi. Pengumpulan data dengan cara mengajukan pertanyaan secara tertulis yang telah dirumuskan sebelumnya kepada responden terpilih, yakni masyarakat di kelurahan Parapat Kabupaten simalungun.

3.4.2 Studi Dokumentasi

Studi dokumentasi dengan cara mengumpulkan dan mempelajari informasi dan data-data yang diperoleh melalui jurnal, situs, internet, buku-buku yang berkaitan dengan penelitian. 3.5 Teknik Analisis Data 3.5.1 Metode Analisis Deskriptif Yaitu salah satu model analisis dengan cara data yang disusun dikelompokkan, kemudian dianalisis sehingga diperoleh gambaran tentang masalah yang dihadapi dan untuk menjelaskan hasil perhitungan. Data dari data primer berupakuesioner yang telah diisi oleh sejumlah responden.

3.5.2 Analisis Regresi Linear Berganda

Data primer yang telah dikumpulkan melalui kuisioner terlebih dahulu diklasifikasi, ditabusi, dan selanjutnya diolah sesuai dengan alat analisis yang di pakai.Dampak keberadaan kerambah jaring apung terhadap tingkat pendapatan masyarakat.Analisis dilakukan dengan menggunakan regresi linear berganda.Metode analisis regresi berganda yang digunakan oleh peneliti adalah untuk mengetahui berapa besar pengaruh variabel Luas Keramabah Jaring Universitas Sumatera Utara 55 Apung, Pakan, Bibit dan variabel terikat adalah Produksi Ikan, dan Tingkat Pendapatan untuk hasil yang lebih terarah, peneliti menggunakan bantua SPSS 20. Menurut Sugiono 2003:204. Analisis di lakukan dengan menggunakan Regresi berganda. Dengan dua kali meregres, rumus yang digunakan adalah sebsgai berikut: Y 1 = α + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + e Keterangan: Y 1 = Produksi Ikan tonkg X 1 =luas Kerambah Jaring Apung M 3 X 2 = Pakan kg X 3 = Bibit ekor b 1 , b 2 , b 3 = Koefisien Regresi e = term of error Regresi kedua Y 2 = α + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + Y 1 Keterangan: Y 2 = Tingkat Pendapatan X 1 =luas Kerambah Jaring Apung M 3 X 2 = Pakan kg X 3 = Bibit ekor b 1 , b 2 , b 3 = Koefisien Regresi Y 1 = Produksi Ikan tonkg Universitas Sumatera Utara 56 Suatu perhitungan statistik disebut signifikan secara statistic apabila nilai uji statistik berada dalam daerah kritis daerah dimana Ho ditolak. Sebaliknya disebut tidak signifikan bila nilai uji statistik berada dalam daerah dimana Ho diterima.

3.5.3 Uji Hipotesis

Untuk mengetahui pengaruh variabel bebas terhadap tingkat pendapatan maka di lakukan pengujian dengan menggunakan.

3.5.3.1 Uji F Uji Secara Simultan

Bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara bersama-sama variabel independen terhadap variabel dependen. Pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dengan tingkat kepercayaan 95 atau α = 0,05. Kriteria pengujian hipotesis untuk uji serempak: H : b 1 = b 2 = b 3 = 0; kerambah jaring apung tidak berpengaruh terhadap tingkat pendapatan masyarakatwilayah Danau Toba. H 1 : b 1 ≠ b 2 ≠ b 3 ≠0, kerambah jaring apung berpengaruh terhadap tingkat pendapatan masyarakat wilayah Danau Toba Rumus: H diterima apabila nilai signifikan ∝ toleransi H ditolak apabila nilai signifikn ∝ toleransi . Universitas Sumatera Utara 57

3.5.3.2 Uji t Uji Secara Parsial

Test uji parsial menguji setiap variabel bebas luas kerambahX1, pakan X2, bibit X3 apakah mempunyai pengaruh terhadap variabel terikat Produksi ikan Y1, dan X1,X2,X3 terhadap Pendapatan Y2 secara parsial. Pengujian ini dimaksudkan untuk mengetahui seberapa jauh pengaruh variabel independen secara parsial individual menerangkan variasi dependen.Kriteria pengujiannya adalah : a. H : β i = 0 artinya tidak terdapat pengaruh variabel bebas X1,X2,X3 yaitu Luas kerambah Jaring Apung, Pakan, Bibit terhadap variabel terikat yaitu Y1 Produksi Ikan dan Y2 Tingkat Pendapatan.secara parsial tidak berpengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas terhadap variabel terikat. b. H a : β i ≠ 0 artinya terdapat pengaruh variabel bebas X1,X2,X3 yaitu Luas kerambah Jaring Apung, Pakan, Bibit terhadap variabel terikat yaitu Y1 Produksi Ikan dan Y2 Tingkat Pendapatan. Secara parsial terdapat pengaruh positif dan signifikan dari variabel bebas terhadap variabel terikat. Ketentuan: H diterima apabila nilai signifikan ∝ toleransi H ditolak apabila nilai signifikan ∝ toleransi Universitas Sumatera Utara 58 3.5.3.3Koefisien Determinasi R ² Determinasi digunakan untuk melihat seberapa besar kemampuan model dalam menerangkan variabel-variabel terikat. Jika R² semangkin besar atau mendekati satu, maka dapat disimpulkan bahwa pengaruh variabel dependent luas kerambahX1, pakanX2,bibitX3, produksi ikan Y1 terhadap variabel independent tingkat pendapatan Y2.Hal ini berarti model yang digunakan semakin kuat untuk menerangkan pengaruh variabel bebas yang diteliti terhadap variabel terikat.Sebaliknya jika determinan R² semakin mengecil atau mendekati angka nol maka dapat dikatakan bahwa pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat semakin mengecil.Hal ini berarti model yang digunakan tidak kuat untuk menerangkan pengaruh variabel bebas yang diteliti terhadap variabel terikat. Universitas Sumatera Utara 59 3.6Batasan Operasional Untuk pengaruh tingkat pendapatan dibatasi hanya pada tiga indikator yaitu luas kerambah jaring apung, pakan dan bibit.

3.7 Defenisi Operasional