Umur Responden Pendidikan Responden Pekerjaan Responden

BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1. Gambaran Daerah Penelitian

Daerah dalam penelitian ini adalah Desa Merek Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun dengan luas wilayah 250 km². Adapun batas-batas wilayah Desa Merek Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun adalah sebagai berikut : - Sebelah Utara berbatasan dengan Kelurahan Pematang Raya - Sebelah Timur berbatasan dengan Desa Sihubu raya - Sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Sirpang Sigodang - Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Bahapal Raya Berdasarkan data yang di dapat dari Kantor Kepala Desa Merek Raya terdapat jumlah penduduk sebanyak 3.229 jiwa dengan rincian 1.557 laki-laki dan 1.672 perempuan serta 712 kepala keluarga KK.

4.2. Gambaran Umum Responden

Gambaran umum responden dalam penelitian ini meliputi umur, pendidikan, pekerjaan dan penghasilan rumah tangga responden.

4.2.1. Umur Responden

Umur responden dalam penelitian ini di kategorikan atas : 24-30 tahun, 31-36 tahun dan 37 tahun. Adapun distribusi frekuensi berdasarkan umur responden dapat dilihat pada tabel 4.1. berikut. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kelompok Umur di Desa Merek Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun Tahun 2010 No Kelompok Umur tahun Jumlah Persentase 1 24 - 30 26 38,2 2 31 – 36 38 55,9 3 37 4 5,9 Jumlah 68 100,0 Pada tabel 4.1. di atas dapat dilihat bahwa sebagian besar responden berada pada kelompok umur 31-36 tahun yaitu sebanyak 38 orang 55,9, sedangkan paling sedikit berumur 37 tahun sebanyak 4 orang 5,9. Hal ini menunjukkan bahwa berdasarkan umur sebagian besar responden masih tergolong usia subur

4.2.2. Pendidikan Responden

Pendidikan responden dikategorikan atas : tamat SD, tamat SLTP, tamat SLTA dan tamat Diploma atau sarjana, dapat dilihat pada tabel 4.2. berikut. Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pendidikan di Desa Merek Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun Tahun 2010 No Pendidikan Jumlah Persentase 1 Tamat SD 8 11,8 2 Tamat SLTP 32 47,1 3 Tamat SLTA 26 38,2 4 Tamat DiplomaPT 2 2,9 Jumlah 68 100,0 Pada tabel 4.2. di atas dapat dilihat bahwa sebagian besar tingkat pendidikan responden adalah tamat SLTP sebanyak 32 orang 47,1 dan paling sedikit tamat DiplomaPT sebanyak 2 orang 2,9. Universitas Sumatera Utara

4.2.3. Pekerjaan Responden

Pekerjaan responden dalam penelitian ini meliputi ibu rumah tangga, bertani, PNS, pegawai swasta, dan wiraswasta. Adapun distribusi pekerjaan responden dapat dilihat pada tabel 4.3. berikut. Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pekerjaan di Desa Merek Raya Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun Tahun 2010 No Pekerjaan Jumlah Persentase 1 Ibu rumah tangga 29 42,6 2 Bertani 25 36,8 3 PNS 2 2,9 4 Pegawai swasta 3 4,4 5 Wiraswasta 9 13,2 Jumlah 68 100,0 Pada tabel 4.3. di atas menunjukkan bahwa sebagian besar responden bekerja sebagai ibu rumah tangga, yaitu sebanyak 29 orang 42,6 dan paling sedikit sebagai PNS yaitu sebanyak 2 orang 2,9.

4.2.4. Penghasilan Keluarga

Dokumen yang terkait

Masjid Raya Johor

3 97 154

Peran Kantor Pertanahan Kabupaten Simalungun Terhadap Masyarakat Dikecamatan Sidamanik Dalam Rangka Pendaftaran Tanah Serta Pelaksanaannya Berdasarkan Uu Pa Dan Peraturan Pemerintah Nomor24 Tahun 1997

2 111 115

Eksplorasi Tumbuhan Obat di Kasan Gunung Sibuatan, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo,Sumatera Utara

4 131 49

Relasi Kekuasaan Kepala Daerah Dengan Kepala Desa (Melihat Good Governance Kepala Desa Nagori Dolok Huluan, Kecamatan Raya Kabupaten Simalungun)

4 83 107

Perkembangan Kota Perdagangan Di Kecamatan Bandar Kabupaten Simalungun (1980-1999)

4 58 88

Dampak Relokasi Pusat Pemerintahan Kabupaten Simalungun Terhadap Pengembangan Wilayah Kecamatan Raya

2 36 189

MAKANAN SEHAT DAN GIZI SEIMBANG

0 4 4

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG MAKANAN BALITA TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI DESA MALANGJIWAN, KECAMATAN COLOMADU, KABUPATEN Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Tentang Makanan Balita Terhadap Status Gizi Balita Di Desa Malangjiwan, Kecamatan

0 2 11

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG MAKANAN Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Tentang Makanan Balita Terhadap Status Gizi Balita Di Desa Malangjiwan, Kecamatan Colomadu, Kabupaten Karanganyar.

0 2 16

PENGARUH PENYULUHAN GIZI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU DALAM PEMBERIAN MENU SEIMBANG PADA BALITA DI DUSUN TEGALREJO, PLERET, BANTUL, YOGYAKARTA TAHUN 2014 NASKAH PUBLIKASI - Pengaruh Penyuluhan Gizi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Ibu Dalam Pemberian

0 0 14