Tujuan Pembelajaran Materi Pembelajaran Metode Pembelajaran Sumber Bahan Alat Belajar

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidik : SMA PGRI 2 Kajen Mata Pelajaran : Geografi KelasSemester : X sepuluh 1 satu Alokasi Waktu : 2 x 45 menit Standar Kompetensi : 1. Memahami konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi Kompetensi Dasar : 1.1. Menjelaskan konsep geografi Indikator Pencapaian Kompetensi: - Menguraikan konsep geografi - Menguraikan perkembangan ilmu geografi

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui diskusi dan tanya jawab diharapkan siswa mampu - Mendeskripsikan pengertian geografi dari berbagai pakar - Mengidentifikasikan konsep esensial geografi dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari  Karakter siswa yang diharapkan :  Kerja keras, Jujur, saling menghargai.  Kewirausahaan Ekonomi Kreatif :  Kerja keras, jujur, saling menghargai orang lain, inovatif,

B. Materi Pembelajaran

- Pengertian geografi - Menurut Prof. Bintarto adalah ilmu pengetahuan yang menceritakan dan menerangkan sifat bumi. Menganalisis gejala alam dan penduduk, mempelajari corak yang khas dalam kehidupan serta berusaha mencari fungsi unsur-unsur bumi dalam ruang dan waktu. - Menurut Daldjoeni, geografi merupakan ilmu pengetahuan yang mengajarkan manusia mencakup 3 hal pokok yaitu spacial ruang, ekologi dan wilayah region - Menurut I Made Sandy, geografi adalah ilmu pengetahuan yang berusaha menemukan dan memahami persamaan persamaan dan perbedaan perbedaan yang ada dalam ruang muka bumi - Menurut Hasil Seminar Lokakarya Ikatan Geografi Indonesia, geografi adalah ilmu yang mempelajari persamaan dan perbedaan gejala alam dan gejala kehidupan dimuka bumi geosfer serta hubungan dan pengaruh timbal baliknya interaksi antara manusia dengan lingkungannya dalam konteks keruangan dan kewilayahan. Konsep esensial geografi ; 1. Konsep lokasi 2. Konsep jarak 3. Konsep keterjangkauan 4. Konsep pola 5. Konsep aglomerasi 6. Konsep nilai kegunaan 7. Konsep morfologi RPP Mata Pelajaran Geografi Kelas X SMT 1 SMA PGRI 2 Kajen Kab. Pekalongan 8. konsep Interaksi dan interdependency 9. Konsep deferensiasi areal 10. Konsep keterkaitan keruangan

C. Metode Pembelajaran

Ceramah, tanya jawab, diskusi, life skills, dan pemberian tugas

D. Sumber Bahan Alat Belajar

- Buku sumber Geografi SMA – ESIS - Buku paket geografi penerbit yudistira - Buku paket geografi penerbit erlangga - Modul geografi - Internet Strategi Pembelajaran Tatap Muka Terstruktur Mandiri  Memahami konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi  Menguraikan konsep geografi  Siswa dapat Menguraikan perkembangan ilmu geografi.

E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran