Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Perkembangan usaha tempat perbelanjaan Toko buku pada saat ini sangat pesat, sehingga persaingan tempat perbelanjaan Toko buku sangat kompetitif dan masing- masing menawarkan harga bersaing, pelayanan yang memuaskan, kelengkapan produk, desain dan tata letak produk, juga tempat parkir yang luas, serta keamanan berbelanja. Konsumen di hadapkan pada berbagai alternatif tempat perbelanjaan, sehingga mengakibatkan para pengelola tempat perbelanjaan Toko buku dituntut untuk mengikuti perkembangan pasar dan mengetahui selera konsumen. Pemahaman para pengelola tempat perbelanjaan terhadap perilaku konsumen dibutuhkan untuk keberhasilan dalam mengambil keputusannya. Perilaku konsumen consumer behavior merupakan kegiatan individu yang secara langsung terlibat dalam mendapatkan dan mempergunakan barang dan jasa, termasuk dalam proses pengambilan keputusan. Perilaku konsumen memiliki dua elemen penting, yaitu proses pengambilan keputusan, dan kegiatan fisik, yang semuanya ini melibatkan individu dalam menilai, mendapatkan, dan menggunakan barang dan jasa ekonomis. Keputusan pembelian seorang konsumen terjadi karena suatu alasan tertentu, khususnya bagi konsumen yang berada dalam kondisi yakni PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 2 mempunyai kebebasan memilih dan membelinya, dan tidak didominasi oleh aspek emosionalnya saat melakukan proses pengambilan keputusan pembelian Perilaku konsumen dapat diprediksi secara akurat dari sikap dan norma subyektif melalui variabel minat. Minat akan membeli kembali di dasarkan pada pengalaman masa lampau seseorang dan norma subyektif atau berkaitan dengan apakah orang lain menghendaki konsumen untuk berbelanja di suatu tempat. Pengambilan keputusan konsumen berbeda-beda, bergantung pada jenis keputusan pembelian. Sedangkan faktor- faktor yang mempengaruhi perilaku pembelian yaitu : 1 faktor budaya, 2 faktor sosial, 3 faktor pribadi, 4 faktor psikologis Kotler dan Armstrong, 2004 : 200. Pene litian ini menitikberatkan pada konsumen akhir dan pembeli individual. Konsumen akhir merupakan individu yang melakukan pembelian untuk memenuhi kebutuhan pribadi atau konsumsi rumah tangga. Sedangkan pembeli individual merupakan seseorang yang melakukan pembelian, tanpa dipengaruhi oleh orang lain secara langsung, atau individu yang benar-benar melakukan pembelian. Tujuan akhir dalam proses pembelian adalah kepuasan konsumen, menurud Engel, 1994 : 545 : “kepuasan konsumen adalah evaluasi pembeli dimana altternatif yang di pilih sekiranya sama atau melampaui harapan pelanggan, sedangkan ketidak puasan pelanggan timbul apabila hasil outcame tidak memenuhi harapan. ” Bauran pemasaran marketing mix adalah bagian dari kegiatan pemasaran yang terintegrasi dan berorientasi pada konsumen yang bertujuan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 3 memperoleh laba dari konsumen demi kelangsungan hidup perusahaan. Marketing mix merupakan bagian dari stategi perusahaan yang harus di kembangkan terus-menerus agar dapat menjangkau pasar sasaran. Kotler dan Armstrong , 2001 : 58 mendefinisikan Marketing mix sebagai alat pemasaran taktis yang dapat di kendalikan, yang di padukan oleh perusahaan untuk menghasilkan respon yang di inginkan dalam pasar sasaran mencangkup 4 p yaitu : produk product, harga price, tempat place, dan promosi promotion. Berkaitan dengan masalah di atas, maka peneliti mengambil judul ‘Analisis Pengaruh Marketing Mix terhadap Minat Konsumen untuk Berbelanja Kembali’. Lokasi penelitian di Toko Gramedia Yogyakarta. Hal ini karena Toko Gramedia merupakan sebuah Toko buku dan alat-alat tulis yang bergerak di bidang perdagangan eceran retail dan melayani partai besar yang ada di pusat kota yang tersebar di berbagai kota ditanah air

B. Rumusan Masalah

Dokumen yang terkait

Analisis tentang Marketing Mix (Bauran Pemasaran) terhadap Persaingan Usaha bagi Usaha Kecil di Pasar Tradisional (Studi Kasus Pedagang Sayur di Pasar Sei Sikambing)

3 52 59

PENGARUH DIMENSI SUASANA TOKO (STORE ATMOSPHERE) TERHADAP MINAT PEMBELIAN KONSUMEN PADA TOKO BUKU GRAMEDIA BANDAR LAMPUNG

11 61 73

PENGARUH MARKETING MIX DENGAN MINAT KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KEPUTUSAN Pengaruh Marketing Mix Dengan Minat Konsumen Sebagai Variabel Intervening Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Win Mild Di Surakarta.

0 0 12

PENGARUH MARKETING MIX DENGAN MINAT KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KEPUTUSAN Pengaruh Marketing Mix Dengan Minat Konsumen Sebagai Variabel Intervening Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Win Mild Di Surakarta.

1 2 15

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN TEH CELUP TAMBI DI WONOSOBO.

0 1 13

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN DI CARREFOUR RUNGKUT SURABAYA.

0 0 69

Analisis Pengaruh Retail Marketing Mix terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Kasus pada Konsumen Toko Grosir X Semarang) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 23

PENGARUH SIKAP KONSUMEN TERHADAP MARKETING MIX HOSPITALITY

0 0 12

Analisis pengaruh marketing mix terhadap minat konsumen untuk berbelanja kembali : studi kasus Toko Gramedia Yogyakarta - USD Repository

0 0 94

Analisis pengaruh marketing mix terhadap minat konsumen untuk berbelanja kembali : studi kasus Toko Gramedia Yogyakarta - USD Repository

0 0 94