Tipe Perilaku Pembelian Konsumen

19 b. Persepsi, adalah proses bagi seorang individu untuk memilih, mengorganisir, dan menafsirkan masukan informasi untuk menimbulkan suatu gambaran yang berarti mengenai dunia. c. Belajar, yang menyatakan suatu perubahan tingkah laku yang timbul dari adanya pengalaman. d. Kepercayaan dan sikap, di mana kepercayaan adalah suatu pikiran derskriptif yang dianut seseorang mengenai sesuatu, sedangkan sikap adalah suatu pikiran kognitif seseorang terhadap objek tertentu.

H. Tipe Perilaku Pembelian Konsumen

Tipe perilaku konsumen menurut Kotler dan Armstrong, 2004 : 222 : dibagi menjadi : 1. Perilaku pembelian kompleks, yaitu perilaku pembelian konsumen dalam situasi yang bercirikan adanya keterlibatan konsumen yang sangat tinggi dalam pembelian dan adanya persepsi yang signifikan mengenai perbedaan diantara mereka. 2. Perilaku pembelian pengurangi disonansi, yaitu perilaku pembelian dalam situasi dimana pembelian mempunyai keterlibatan yang tinggi tetapi melihat hanya sedikit perbedaan antara merek. 3. Perilaku pembelian kebiasaan, yaitu situasi di mana konsumen mempunyai keterlibatan rendah dan perbedaan yang tidak jauh antar merek. 4. Perilaku pembelian pencarian variasi, yaitu suatu situasi di mana konsumen mempunyai tingkat keterlibatan yang rendah tetapi mempersiapkan adanya perbedaan merek yang signifikan. 20

I. Minat Konsumen

Minat Konsumen merupakan aspek kejiwaan yang komplek sebagai perwujudan pada perilaku seseorang yang di pengaruhi oleh kondisi lingkungan dan kejiwaan. Para ahli yang melakukan penelitian tentan minat menyimpulkan bahwa minat merupakan perwujudan dari kegairahan ,rasa senang ,intensitas ,dan situasi kondisi kejiwaan emosional yang diperlihatkan seseorang dalam merespon sesuatu yang dihadapi atau yang ada disekitarnya. Menurud Rahman dan Soejono, 1985:1 : “Minat beli adalah tingkat keinginan konsumen dalam membeli atau mengkonsumsi suatu produk.” 21

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Penelitian ini bersifat studi kasus , karena mengungkapkan fakta berdasarkan pengukuran gejala yang tampil pada saat penelitian sehingga peneliti menganalisis pada suatu titik atau memusatkan perhatian pada suatu yang sedang berjalan.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Tempat penelitian ini dilakukan di Toko Gramedia Jogjakarta. Waktu penelitian adalah dari bulan Desember–Januari 2007.

C. Objek dan Subjek Penelitian

Objek penelitian dalam penelitian ini adala h produk, harga, tempat, dan promosi serta minat. Sedang subjek penelitian adalah para konsumen yang sedang berbelanja dan pernah berbelanja lebih dari dua kali di Toko Gramedia Jogjakarta.

D. Populasi dan Sampel

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang pernah berbelanja lebih dari dua kali di Toko Gramedia Jogjakarta. Pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah 100 orang yang pernah lebih dari dua kali berbelanja di Toko Gramedia Jogjakarta.

Dokumen yang terkait

Analisis tentang Marketing Mix (Bauran Pemasaran) terhadap Persaingan Usaha bagi Usaha Kecil di Pasar Tradisional (Studi Kasus Pedagang Sayur di Pasar Sei Sikambing)

3 52 59

PENGARUH DIMENSI SUASANA TOKO (STORE ATMOSPHERE) TERHADAP MINAT PEMBELIAN KONSUMEN PADA TOKO BUKU GRAMEDIA BANDAR LAMPUNG

11 61 73

PENGARUH MARKETING MIX DENGAN MINAT KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KEPUTUSAN Pengaruh Marketing Mix Dengan Minat Konsumen Sebagai Variabel Intervening Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Win Mild Di Surakarta.

0 0 12

PENGARUH MARKETING MIX DENGAN MINAT KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING TERHADAP KEPUTUSAN Pengaruh Marketing Mix Dengan Minat Konsumen Sebagai Variabel Intervening Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Win Mild Di Surakarta.

1 2 15

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN TEH CELUP TAMBI DI WONOSOBO.

0 1 13

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN DI CARREFOUR RUNGKUT SURABAYA.

0 0 69

Analisis Pengaruh Retail Marketing Mix terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Kasus pada Konsumen Toko Grosir X Semarang) - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 23

PENGARUH SIKAP KONSUMEN TERHADAP MARKETING MIX HOSPITALITY

0 0 12

Analisis pengaruh marketing mix terhadap minat konsumen untuk berbelanja kembali : studi kasus Toko Gramedia Yogyakarta - USD Repository

0 0 94

Analisis pengaruh marketing mix terhadap minat konsumen untuk berbelanja kembali : studi kasus Toko Gramedia Yogyakarta - USD Repository

0 0 94