Uji Validitas Uji Reabilitas Analisis Regresi Linear Sederhana

Tabel 3.3 Skor Penilaian Keterangan Alternatif Jawaban Bobot Sangat tidak setuju tidak pernah 1 tidak setuju hampir tidak pernah 2 Kurang setuju kadang-kadang 3 Setuju sering 4 Sangat setuju selalu 5 Sumber : Sekaran, 2006;32. Research Methods for Business

3.7.2 Data Sekunder

Data sekunder yang dikumpulkan dalam penelitian ini diperoleh dari catatan atau dokumentasi perusahaan, informasi dari jurnal-jurnal atau bahan-bahan kepustakaan yang berhubungan dengan topik penelitin yang dibahas, yaitu melalui studi pustaka maupun situs internet.

3.8 Teknik Analisis Data

3.8.1 Uji Validitas

Pada penelitian ini, penulis menggunakan validitas untuk mengukur tingkat validitas kuesioner, karena penelitian ini untuk melihat pengaruh kausal dari kedua variabel. Pengukuran validitas dalam penelitian dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan Kaiser-Mayer-Olkin Measure of Sampling Adequacy KMO. Nilai KMO dikatakan valid apabila nilainya sama dengan atau melebihi 0,5 Universitas Sumatera Utara ≥0,5 dan untuk Barlett Test of Sphericity dikatakan valid apabilanilainya sesuai dengan atau kurang dari 0,05 ≤0,05 Santoso dan Ashari, 2005;125

3.8.2 Uji Reabilitas

Reabilitas adalah pengukuran dibuktikan dengan menguji konsistensi dan stabilitas. Konsistensi menunjukkan seberapa baik item-item yang mengukur sebuah konsep bersatu menjadi sebuah kumpulan sekaran, 2006;40. Uji reabilitas dalam penelitian ini menggunakan koefisien alpha cronbach, dimana semakin tinggi koefisien maka instrument pengukurannya semakin baik. Semakin dekat koefisien reliabilitas dengan 1,0 maka pengukuran yang digunakan semakin baik, namun secara umum keandalan kurang dari 0,60 dianggap buruk, keandalan dalam kisaran 0,70 bisa diterima dan lebih dari 0,80 adalah baik. Sekaran, 2006;182. r 11 = [ � �− ] [1 − �� 2 ἰ � 2 � ] keterangan : r 11 = Reabilitas Instrument n = Banyak Butir Pertanyaan � � = Varians Total �� ἰ = Jumlah Varians Butir Universitas Sumatera Utara

3.8.3 Uji Asumsi Klasik

3.8.3.1 Uji Normalitas

Uji Normalitas bertujuan untuk menguji apakah model regresi, variabel terikat dan variabel bebas keduanya mempunyai distribusi normal atau tidak.Model regresi yang baik adalah memiliki distribusi data normal atau mendekati normal. Metode yang dapat dipakai untuk normalitas antara lain: Analisis Grafik dan Analisis Statistik. Uji normalitas dalam penelitian ini dilakukan dengan cara analisis statistik. Dalam penelitian ini penulis melakukan uji normalitas dengan melihat hasil nilai Skewness-Kurtosis yang didapat melalui statistik deskriptif.Dengan membandingkan antara nilai Statistic Skewness dibagi dengan Std Error Skewness atau nilai Statistic Kurtosis dibagi dengan Std Error Kurtosis.Dimana jika skor berada antara -2 dan 2 maka distribusi data normal.

3.8.4 Analisis Regresi Linear Sederhana

Regresi sederhana berdasarkan pada hubungan fungsional ataupun kausal satu variable independen dengan satu variable dependen Sugiono, 2012:270. Adapun persamaan umum regresi linear sederhana adalah: Y=a + bX Keterangan: Y = Subjek dalam variable produktivitas kerja yang di prediksikan. Universitas Sumatera Utara A = Harga produktivitas bila pendidikan dan pelatihan = 0 harga konstan. B = Angka arah atau koefisien regresi yang menunjukkan angka peningkatan ataupun penurunan variabel produktivitas yang didasarkan pada variabel pendidikan dan pelatihan. Bila b+ maka naik, dan bila - maka terjadi penurunan.

3.8.5 Pengujian Hipotesis