Kas dan setara kas

PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 30 Juni 2013 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2012 Diaudit serta untuk periode enam bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 30 Juni 2013 dan 2012 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

4. Kas dan setara kas lanjutan

Suku bunga rata-rata deposito per tahun: 30 Juni 2013 31 Desember 2012 Rupiah 5,75 5,35 Dolar Amerika Serikat 1,75 2,63 Jangka waktu deposito berjangka berkisar antara satu 1 minggu sampai dengan tiga 3 bulan.

5. Piutang Usaha

30 Juni 2013 31 Desember 2012 Pihak berelasi Catatan 37 Rupiah PT Arthagraha Sentral 2.048.839 2.120.170 Discovery Kartika Plaza Hotel 1.106.093 1.683.990 PT Bank Artha Graha International Tbk 12.152 57.299 Lain-lain 1.521.504 1.118.988 Jumlah 4.688.588 4.980.447 Pihak ketiga Rupiah Hotel City Ledger 39.572.347 35.326.438 Kartu kredit 4.174.916 1.858.945 In House Guest 3.656.371 2.623.871 Sewa Ruangan 588.441 102.497 Real estat 21.134.742 15.639.704 Jasa telekomunikasi 10.230.446 3.662.601 Jasa Manajemen Perhotelan 449.617 590.283 Dolar Amerika Serikat Catatan 41 Jasa telekomunikasi 2.386.545 1.607.794 Real estat 1.200.900 - Jumlah 83.394.325 61.412.133 Dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu 9.525.853 9.521.114 Bersih 73.868.472 51.891.019 Jumlah 78.557.060 56.871.466 Pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012, masing-masing sebesar 26,85 dan 28,13 dari saldo piutang usaha digunakan sebagai jaminan untuk utang bank Catatan 25. Piutang real estat dalam mata uang Rupiah terutama merupakan piutang sewa ”Pacific Place Mall”. City Ledger, In House Guest dan Sewa Ruangan merupakan tagihan kepada pelanggan hotel dan penyewa ruangan hotel. PT JAKARTA INTERNATIONAL HOTELS DEVELOPMENT Tbk DAN ENTITAS ANAK Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Pada tanggal 30 Juni 2013 Tidak Diaudit dan 31 Desember 2012 Diaudit serta untuk periode enam bulan yang berakhir pada tanggal - tanggal 30 Juni 2013 dan 2012 Tidak Diaudit Angka-angka Disajikan dalam Ribuan Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain

5. Piutang Usaha lanjutan

Rincian piutang usaha dihitung sejak tanggal faktur adalah sebagai berikut: 30 Juni 2013 31 Desember 2012 Pihak berelasi Catatan 37 Belum jatuh tempo dan tidak mengalami penurunan nilai 683.456 206.857 Jatuh tempo dan tidak mengalami penurunan nilai 1 bulan - 3 bulan 756.232 1.542.055 3 bulan - 6 bulan 227.218 292.355 6 bulan 3.021.682 2.939.180 Jumlah 4.688.588 4.980.447 Pihak ketiga Belum jatuh tempo dan tidak mengalami penurunan nilai 38.023.547 24.663.369 Jatuh tempo dan tidak mengalami penurunan nilai 1 bulan - 3 bulan 20.263.883 20.689.121 3 bulan - 6 bulan 11.791.129 3.572.449 6 bulan 2.623.892 1.587.906 Jatuh tempo dan mengalami penurunan nilai 1.166.021 1.378.174 Jumlah 73.868.472 51.891.019 Jumlah 78.557.060 56.871.466 Perubahan dalam cadangan kerugian penurunan nilai adalah sebagai berikut: 30 Juni 2013 31 Desember 2012 Saldo awal tahun 9.521.114 8.581.550 Penambahan - bersih 4.739 939.564 Saldo akhir periode 9.525.853 9.521.114 Berdasarkan evaluasi manajemen terhadap kolektibilitas saldo masing-masing piutang pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012, manajemen berpendapat bahwa penyisihan kerugian penurunan nilai memadai untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang usaha tersebut. Manajemen berpendapat bahwa tidak terdapat resiko terkonsentrasi secara signifikan atas piutang usaha dari pihak ketiga.

6. Pajak Dibayar di Muka

30 Juni 2013 31 Desember 2012 Pajak Pertambahan Nilai - Bersih 6.729.031 5.556.303 Pajak pasal 42 - Final 3.915.311 2.570.133 Pajak pasal 25 700.925 - Pajak pasal 23 733.463 - Bersih 12.078.730 8.126.436