Asam Lemak Standart Mutu

Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008. USU Repository © 2009 dengan hilangnya ikatan rangkap akan menjadikan minyak atau lemak tersebut tahan terhadap proses oksidasi. • Pendinginan winterisation Winterisasi adalah proses pemisahan bagian gliserida jenuh atau bertitik cair tinggi dari trigliserida bertitik rendah. Pada suhu rendah trigliserida padat tidak larut dalam trigliserida cair. Bermacam-macam lemak berwujud cair pada musim panas, sedangkan pada musim dingin akan kelihatan seperti susu yang mengandung sejumlah asam stearat dan dapat terpisah pada suhu rendah pendinginan yang dikenal dengan nama stearin.

2.7. Asam Lemak

Asam lemak adalah asam organik yang terdapat sebagai gugus trigliserida lemak baik yang berasal dari hewan maupun tumbuhan. Asam ini adalah asam karboksilat yang mempunyai rantai karbon panjang dengan rumus umum RCOOH, dimana R adalah rantai karbon yang jenuhtidak jenuh yang terdiri atas 4 sampai 24 buah atom karbon. Rantai karbon yang jenuh adalah rantai karbon yang tidak mengandung ikatan rangkap sedangkan yang mengandung ikatan rangkap di sebut rantai karbon yang tidak jenuh. Pada umumnya asam lemak mempunyai jumlah atom karbon genap. Tabel 6. Asam lemak yang terdapat dalam tumbuhan atau hewan Nama Rumus Titik lebur o C Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008. USU Repository © 2009 Asam lemak jenuh Butirat C 3 H 7 COOH -7,9 Kaproat C 5 H 11 COOH -1,5 sampai -2,0 Palmitat C 15 H 31 COOH 64 Stearat C 17 H 35 COOH 69,4 Asam lemak tak jenuh Oleat C 17 H 33 COOH 14 Linoleat C 17 H 31 COOH -11 Linolenat C 17 H 29 COOH Cair pada suhu sangat rendah Sumber : Poedjadi,A.,1994 Pada dasarnya ada 2 tipe asam lemak : 1 asam lemak jenuh yaitu bila rantai hidrokarbonnya dijenuhi dengan hidrogen 2 asam lemak tidak jenuh yaitu bila rantai hidrokarbonnya tidak dijenuhi oleh hidrogen oleh karena itu mempunyai satu ikatan rangkap atau lebih. Poedjadi,A., 1994 Tabel 7. Asam lemak yang umum Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008. USU Repository © 2009 Jenis asam lemak Nama Rumus Jumlah ikatan ganda Asam lemak jenuh Asam butirat C 3 H 7 COOH Asam palmitat C 13 H 31 COOH Asam stearat C 17 H 35 COOH Asam lemak tak jenuh Asam oleat C 17 H 33 COOH 1 Asam linoleat C 17 H 31 COOH 2 Asam linolenat C 17 H 29 COOH 3 Sumber : Gaman,P.M.,1992

2.8. Standart Mutu

Standart Mutu adalah merupakan hal yang penting untuk menentukan minyak yang bermutu baik. Ada beberapa faktor yang menentukan standart mutu yaitu : bilangan iodin, kandungan air dan kotoran dalam minyak, kandungan asam lemak bebas, warna, dan bilangan peroksida dan lain-lain. Di dalam perdagangan kelapa sawit, istilah mutu sebenarnya dapat dibedakan menjadi dua arti, yang pertama mutu minyak sawit dalam arti benar-benar murni dan tidak bercampur dengan minyak nabati. Ada beberapa standart mutu yang digunakan untuk menentukan kualitas dari minyak sawit dan minyak inti sawit, perbedaan standart mutu ini didasarkan pada kebutuhan dari konsumennya. Ada beberapa faktor yang menentukan standart mutu minyak atau lemak antara lain adalah kadar air kotoran dalam minyak, kandungan asam lemak bebas, warna dan bilangan peroksida. Mutu minyak kelapa sawit yang baik mempunyai kadar air yang Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008. USU Repository © 2009 kurang dari 0.1 dan kadar kotoran lebih kecil dari 0.01, kandungan asam lemak bebas serendah mungkin yaitu kurang dari 2, bilanngan peroksida di bawah 2, bebas dari warna merah dan kuning harus berwarna pucat, tidak berwarna hijau, jernih dan kandungan logam berat harus serendah mungkin atau bebas dari ion logam. Ketaren, S.,1986 Tabel 8. Standart mutu special prime bleach SPB dan Ordinary Kandungan SPB Ordinary Asam lemak bebas Kadar air Kotoran Besi ppm Tembaga ppm Bilangan iod Karoten ppm tokoferol 1 – 2 0,1 0,002 10 0,5 53 + 1,5 500 800 3 – 5 0,1 0,01 10 0,5 45 – 56 500 – 700 400 – 600 Sumber : Ketaren,S.,1986 Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008. USU Repository © 2009 Tabel 9. Standart Mutu minyak berdasarkan PORAM Karakteristik RBD Palm Oil RBD Palm Olein RBD Palm Stearin Asam lemak bebas FFA As.Palmitic 0.1 max 0.1 max 0.2 max Bilangan iodin I.V wijs 54.0 max 56.0 min 48.0 max Kadar air dan pengotor M I 0.1 max 0.1 max 0.15 max Titik Lebur 36-40 C max 24 o C max 44 o C max Colour Lovibond 5 ¼ mehs 2R max 6R max 6R max Sumber : PT.Palmcoco Laboratories Tabel 5. Standart Mutu Minyak berdasarkan MEOMA Karakteristik RBD Palm Kernel Oil RBD Palm Kernel Olein RBD Palm Kernel Stearin Asam lemak bebas FFA As.Palmitic 0.1 max 0.1 max 0.1 max Kadar air dan pengotor M I 0.1 max 0.1 max 0.1 max Sumber : PT.PalmCoco laboratories Ernita Ningsih : Penentuan Kadar Bilangan Iodin Dari Rbd Palm Olein Dengan Metode Pelarut Campuran N-Heksan- Asam Asetat Dan Pelarut Campuran Sikloheksana-Asam Asetat Di PT. Palmcoco Laboratories, 2008.

Dokumen yang terkait

Penentuan Kualitas Minyak Yang Diperoleh Dari Hasil Ekstraksi Palm Kernel Expeller Dengan Pelarut N-Heksan Di PT. Palmcoco Laboratories

4 80 65

Penentuan Kualitas Crude Palm Kernel Oil Yang Diperoleh Dari Hasil Ekstraksi Inti Sawit Dengan Pelarut N-Heksan Di PT. Palmcoco Laboratories

3 51 59

Penetapan Harda pKa Derivat Asam Aril Asetat (Diklofenak, Ibuprofen dan Ketoprofen)Secara Spektrofotometri UV

8 92 74

Penentuan Kadar Asam Lemak Bebas Dan Bilangan Iodin Dari Minyak Hasil Ekstraksi Kacang Tanah Dengan Pelarut n-Heksana

0 45 42

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

2 14 42

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

0 0 12

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

0 1 2

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

1 1 3

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

0 1 14

Perbandingan Bilangan Iodin Pada Crude Palm Kernel Oil (CPKO) dan Refined Bleached Deodorized Palm Kernel Oil (RBD PKO) Dengan Pelarut Tunggal dan Pelarut Campuran Di PT.Palmcoco Laboratories

0 0 1