Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Daerah V- 7 Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Daerah V- 8

Bab V. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Daerah V- 7

2. Meningkatkan tertib administrasi kependudukan  Instruksi Bupati dari dari 0 menjadi 6 buah 2. Terlaksananya bantuan hukum dari 12 kasus pada tahun 2010 menjadi 22 kasus pada tahun 2015 3. Terlaksananya penyelesaian konflik dari 52 kasus pada tahun 2010 menjadi 100 kasus pada tahun 2015 4. Terlaksananya penyuluhan hokum dari 95 desa pada tahun 2010 menjadi 149 desa ada tahun 2015 5. Terlaksananya desiminasi norma hukum dari 300 orang pada tahun 2010 menjadi 500orang pada tahun 2015 6. Terlaksananya pemeriksaan dari 351 obrik pada tahun 2010 menjadi 292 obrik pada tahun 2015 7. Terlaksananya tindaklanjut temuan hasil pemeriksan dari 150 LHP pada tahun 2010 menjadi 900 LHP pada tahun 2015 1. Terlaksananya cakupan pelayanan kependudukan berbasis SIAK dari 0 tahun 2010 menjadi 100 tahun 2015 2. Terlaksananya pelayanan Kartu Keluarga KK per jumlah penduduk yang telah menikah dari 0,65 40.086 tahun 2010 menjadi 0,80 55.000 tahun 2015 3. Terlaksananya pelayanan Kartu Tanda Penduduk KTP penduduk wajib KTP dari 40,33

Bab V. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Daerah V- 8

3. Mewujudkan iklim politik yang demokratis dan meningkatkan perlindungan masyarakat 69.421 menjadi 0,41,04 75.163 pada tahun 2015 4. Terlaksananya pelayanan kepemilikan pasangan berakte nikah dari seluruh pasangan nikah dari 0,05 3.407 pada tahun 2010 menjadi 0,15 10.000 tahun 2015 5. Terlaksananya pelayanan kepemilikan Akta Kelahiran per 1.000 penduduk dari 208,44 60.975 tahun 2010 menjadi 362,57 120.000 6. Tersedianya database kependudukan yang dinamis dan akurat serta dapat diakses setiap saat dengan tingkat akurasi mencapai 90 setiap tahun sampai dengan tahun 2015 1. Tersedianya tenaga satuan tugas LINMAS dari 1.956 orang pada tahun 2010 menjadi 2.403 orang pada tahun 2015 2. Terlaksananya koordinasi:  Aparat keamanan dari 15 pamtup pada tahun 2010 menjadi 83 pamtup pada tahun 2015 RPJMD Kabupaten Manggarai 2011-2015 Bab VI. Strategi dan Arah Kebijakan Pembangunan Daerah VI- 1

BAB VI STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN