Pekerjaan Responden Jumlah Anak Responden

pendidikan seeorang makin mudah orang tersebut untuk menerima informasi. Dengan pendidikan tinggi maka seseorang akan cenderung untuk mendapatkan informasi lebih banyak, baik dari orang lain maupun dari media massa. Semakin banyak informasi yang masuk semakin banyak pula pengetahuan yang diterimanya. Menurut Notoatmodjo 2007, Pengetahuan sangat erat kaitannya dengan pendidikan dimana diharapkan seseorang dengan pendidikan tinggi, maka orang tersebut akan semakin luas pengetahuannya. Namun perlu ditekankan bahwa seorang yang berpendidikan rendah tidak berarti mutlak berpengetahuan rendah pula. Peningkatan pengetahuan tidak mutlak diperoleh di pendidikan formal, akan tetapi juga dapat diperoleh pada pendidikan non formal. Sejalan dengan pendapat diatas hasil penelitian Endah 2006 yang menyatakan seseorang dengan tingkat pendidikan formalnya yang tinggi biasanya akan mempunyai tingkat pengetahuan yang lebih tinggi dibandingkan dengan seseorang dengan tingkat pendidikan yang lebih rendah. Peneliti berasumsi pendidikan tidak menjadi dasar utama seseorang untuk berperilaku namun biasannya semakin tinggi tingkat pendidikan ibu akan semakin banyak akses atau kesempatan ibu untuk memperoleh informasi yaitu salah satunnya tentang pencegahan dehidrasi akibat diare pada balita. Adanya informasi baru mengenai sesuatu hal memberikan landasan kognitif baru untuk terbentuknya pengetahuan terhadap hal tersebut.

5.1.3 Pekerjaan Responden

Dari tabel 4.3 dapat dilihat pekerjaan responden sebagian besar adalah memiliki pekerjaan sebanyak 54 27 orang dan sebagian kecil adalah sebagai IRT sebanyak 46 23 orang. Sihite 1997 menyatakan bahwa ibu dengan status bekerja rutin seperti pegawai kantor atau pegawai negeri biasanya mempunyai pengetahuan yang lebih baik dibandingkan dengan yang bekerja tidak rutin pekerja lepas ataupun tidak bekerja IRT, sehingga kemungkinan lebih banyak terpapar informasi. Hasil Penelitian Askrening 2007 yaitu pengetahuan ibu yang memiliki pekerjaan sebagai IRT tentang pemberian ORS pada balita yang terkena diare sesuai dengan tingkat dehidrasinya sebanyak 64,3 masih salah sedangkan ibu yang memiliki pekerjaan dengan pengetahuan yang baik tentang pemberian ORS sesuai dengan tingkat dehidrasinya sebanyak 45,8. Berdasarkan hasil

5.1.4 Jumlah Anak Responden

pengamatan peneliti yaitu sebagian besar responden memperoleh informasi tentang cara mencegah dehidrasi akibat diare yaitu melalui TV, petugas kesehatan dan keluarga namun ketika ditempat kerja tidak menutup kemungkinan dapat terjadi interaksi berupa saling bertukar informasi dan pengalaman dari teman atau rekan kerja yaitu mengenai cara melakukan pencegahan dehidrasi akibat diare pada anak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar ibu memiliki anak 3 orang sebanyak 46 23 orang sedangkan sebagian kecil ibu memiliki anak 5 orang yaitu sebanyak 12 6 orang. Jumlah anak memang merupakan salah satu hal yang mempengaruhi pengetahuan ibu, dimana semakin banyak jumlah anak biasanya ibu akan semakin waspada dalam melakukan pencegahan dehidrasi akibat diare, namun ini tidak bersifat mutlak, karena pengetahuan ibu juga sangat dipengaruhi oleh faktor-faktor lain seperti ketertarikan ibu dalam mencari informasi tentang pencegahan dehidrasi akibat diare dan juga dipengaruhi oleh benar atau tidaknya informasi yang diperoleh disekitarnya, misalnya informasi yang diterima dari petugas kesehatan, keluarga dan tetangga Fuadi, 2010

5.2 Sumber Informasi Responden

Dokumen yang terkait

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

1 27 107

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

0 2 107

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

0 0 11

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

0 0 2

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

0 0 2

Perilaku Ibu dalam Mengatasi Gejala Perimenopause di Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kecamatan Medan Denai

0 0 39

II. Sumber Informasi - Gambaran Perilaku Ibu Tentang Penanganan Awal Diare Dalam Mencegah Terjadinya Dehidrasi Pada Balita Di Kelurahan Tegal Sari Mandala Iii Kecamatan Medan Denai Tahun 2012

0 0 23

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Perilaku 2.1.1 Definisi Perilaku - Gambaran Perilaku Ibu Tentang Penanganan Awal Diare Dalam Mencegah Terjadinya Dehidrasi Pada Balita Di Kelurahan Tegal Sari Mandala Iii Kecamatan Medan Denai Tahun 2012

0 0 32

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Gambaran Perilaku Ibu Tentang Penanganan Awal Diare Dalam Mencegah Terjadinya Dehidrasi Pada Balita Di Kelurahan Tegal Sari Mandala Iii Kecamatan Medan Denai Tahun 2012

0 0 11

GAMBARAN PERILAKU IBU TENTANG PENANGANAN AWAL DIARE DALAM MENCEGAH TERJADINYA DEHIDRASI PADA BALITA DI KELURAHAN TEGAL SARI MANDALA III KECAMATAN MEDAN DENAI TAHUN 2012 SKRIPSI

0 0 14