Nabi Kompetensi Inti Buku Guru Kelas 01 SD Agama Khonghucu dan Budi Pekerti Backup Data www.dadangjsn.blogspot.com

Buku Guru Kelas I SD 70 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Mata Pelajatan : Pendidikan Agama Khonghucu Kelas Semester : 1 1 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit 2 pertemuan XVIII XIX

A. Kompetensi Inti

B. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.

B. Kompetensi Dasar

B.1 Mencontoh teladan Nabi Kongzi semasa kecil rajin belajar, sikap hormat kepada Tian

C. Tema Nasional

: Keluargaku

D. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat menyebutkan teladan Nabi Kongzi Siswa dapat menceritakan perbuatan yang mencerminkan teladan Nabi Kongzi Sikap : Memotivasi diri untuk meneladani Nabi Kongzi Ketrampilan :Mencoba melaksanakan keteladanan Nabi dalam kehidupan sehari-hari Pengetahuan : Memahami sifat-sifat Nabi Kongzi sebagai teladan untuk diikuti.

E. Karakter Junzi:

Menumbuhkan sikap ramah tamah. Sederhana, suka mengalah dan rajin belajar sebagaimana yang diteladankan Nabi Kongzi

F. Strategi Pembelajaran : Report dan Read Retell

G. Materi Ajar

Pelajaran 2 D. Nabi Kongzi Teladanku Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti 71

D. Nabi Kongzi Teladanku

Karena Nabi Kongzi adalah teladan bagi umat manusia. Mengapa kita harus menghormati Nabi ? 55 Nabi Kongzi Nabiku Pertemuan XVIII Motivasi Guru mengajak peserta didik menyanyikan lagu Hormatku Pada Nabi Kongzi Eksplorasi • Guru bertanya: - “Siapakah yang menjadi idolamu?” Mengapa? - “Siapakah yang menjadi teladanmu?” - “Teladan apa yang kamu ambil?” Apersepsi • Ketua kelas memimpin peserta didik untuk berdiri dan memberi salam sambil bersikap yi, “Selamat pagi Guru” • Guru membalas dengan bersikap gongshou, “Selamat pagi. Wei De Dong Tian anak-anak.” • Peserta didik menjawab dengan bersikap yi,”Xian You Yi De, Guru.” • Guru menjawab,”Shanzai.” • Guru mengajak peserta didik untuk saling memberi bai • Guru memimpin doa pembuka dan membaca Delapan Pengakuan Iman diikuti oleh seluruh peserta didik.