Fasilitas Gambaran Umum Objek Penelitian
Tabel 14. Karakterisiktik Responden Berdasarkan Lama Menjadi Karyawan
Lama Menjadi Karyawan
Frekuensi Persentase
1 tahun 1
– 5 tahun 5
– 10 tahun 10 tahun
Total
9 57
3 1
70
12,9 81,4
4,3 1,4
100
Sumber: Data Primer Diolah, 2016 Tabel 14 menunjukkan bahwa karyawan Royal Ambarrukmo Hotel
Yogyakarta yang sudah bekerja selama 1 tahun sebesar 12,9, karyawan hotel yang sudah bekerja antara 6-10 tahun sebesar 5,4,
karyawan hotel yang sudah bekerja selama 11-15 tahun sebesar 22,3, dan karyawan yang sudah bekerja lebih dari 16 tahun sebesar29,2.
4 Status Perkawinan
Deskripsi karakteristik responden berdasarkan status perkawinan disajikan pada Tabel 15.
Tabel 15. Karakterisiktik Responden Berdasarkan Status Perkawinan
Sumber: Data Primer Diolah, 2016 Tabel 15 menunjukkan bahwa karyawan hotel yang berstatus kawin
sebesar 41,4 dan karyawan yang belum kawin sebesar 58,5. Hal ini menunjukkan bahwa mayoritas karyawan di Royal Ambarrukmo Hotel
Yogyakarta masih berstatus belum menikah.
Status Perkawinan Frekuensi
Persentase
Kawin Belum Kawin
Total
29 41
70 41,4
58,5
100