Penelitian Terdahulu PENGGUNAAN MEDIA PANGGUNG BONEKA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATERI KEDUDUKAN DAN PERAN ANGGOTA KELUARGA PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS II B MI MIFTAHUL ULUM KESAMBEN WETAN DRIYOREJO GRESIK.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id membantu ayah dalam mencukupi kebutuhan keluarga. Tidak jarang saat ini seorang ibu bekerja seperti ayah, agar semua kebutuhan keluarga tak ada kekurangannya. Selain itu, ibu juga berperan sebagai pengurus semua keperluan rumah tangga. Tugas ibu sangat berat, untuk itu kita harus berbakti kepadanya. c. Anak Anak sebagai anggota keluarga, harapannya setia, artinya harus taat dan patuh kepada orang tua. Nasihat dan saran orang tua harus ditaati agar tidak menyesal dikemudian hari. Semua nasihat dari orang tua bertujuan baik, demi masa depan anak- anaknya.

D. Penelitian Terdahulu

Penggunaan Media Panggung Boneka ini dianggap efektif dalam proses pembelajaran karena didasari pada penelitian- penelitian terdahulu yang dilakukan oleh beberapa mahasiswa. Pertama, penelitian yang dilakukan oleh Klara Delimasa Gustriningsih, mahasiswa jurusan IP, FKIP, Universitas Sebelas Maret pada tahun 2012 dengan judul “Peningkatan Keterampilan Bercerita dengan Menggunakan Media Boneka Tangan Pada Siswa Kelas II SDN Gumilir 02 Cilacap”. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Klara Delimasa Gustriningsih menyimpulkan bahwa penggunaan media boneka tangan terbukti dapat meningkatkan keterampilan bercerita pada siswa kelas II SDN Gumilir 02 Cilacap Tahun 2012. Hal ini terbukti dengan nilai KKM sebesar 71 diperoleh nilai rata-rata sebelum diadakan tindakan sebesar 66, kemudian meningkat pada siklus I menjadi 77 dan meningkat lagi pada siklus II menjadi 85. Sedangkan untuk prosentase ketuntasan klasikal sebelum diadakan tindakan sebesar 40, kemudian meningkat pada siklus I menjadi 66,7 dan meningkat lagi pada siklus II menjadi 86,7. Kedua, penelitian yang dilakukan oleh Ruwiyantini, mahasiswa prodi Pendidikan Anak Usia Dini PAUD, FKIP, Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tahun 2012 dengan judul “Peningkatan Kemampuan Berbahasa Lisan Melalui Metode Bercerita dengan Panggung Boneka Pada Anak Kelompok B TK Aisyiyah 1 Pandeyan Ngemplak Boyolali Tahun Pelajaran 20112012”. Ruwiyantini menyimpulkan bahwa pembelajaran berbahasa lisan melalui metode bercerita dengan panggung boneka dapat meningkatkan penguasaan berbahasa lisan pada anak usia dini. Hal ini terbukti dengan adanya peningkatan prosentase penguasaan bahasa dari sebelum tindakan sampai dengan siklus III digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id yakni sebelum tindakan 45, siklus I mencapai 70, siklus II mencapai 75, dan siklus III mencapai 80. Oleh karea itu, melaui metode bercerita dengan panggung boneka merupakan media yang efektif untuk pembelajaran penguasaan berbahasa lisan pada anak usia dini. Hal ini karena anak merasa selalu riana dan gembira sehingga arahan penggunaan berbahasa lisan oleh guru dapat di kuasai oleh anak usia dini dan adanya interasi antara dengan guru dan anak dengan anak lainnya yang sangat membantu mental anak dalam penguasaan berbahasa ingin karena timbul k eberanian pada anak usia dini. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 40 BAB III PROSEDUR PENELITIAN TINDAKAN KELAS

A. Metode Penelitian

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATERI PERAN SEBAGAI ANGGOTA KELUARGA MATA PELAJARAN IPS.

0 0 6

PENGEMBANGAN MEDIA BIG BOOK KEDUDUKAN DAN PERAN ANGGOTA KELUARGA UNTUK PEMBELAJARAN IPS KELAS II SD N KARANGTENGAH IV.

9 44 187

Peningkatan pemahaman materi jenis-jenis pekerjaan mata pelajaran IPS melalui strategi Concept Sentence siswa kelas III MI Bahrul Ulum.

0 0 133

Penerapan strategi berburu informasi dalam rangka meningkatkan pemahaman tentang kegiatan ekonomi di Indonesia pada mata pelajaran IPS siswa kelas V MI Bahrul Ulum Menganti Gresik.

0 0 114

Peningkatan pemahaman materi jenis-jenis pekerjaan pada mata pelajaran IPS melalui metode Course Review Horray di kelas III MI Miftahul Huda Driyorejo Gresik.

0 0 112

Peningkatan pemahaman materi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi di Indonesia mata pelajaran IPS melalui model Active Learning tipe Role Reversal Question pada siswa kelas V MI Miftahul Huda Banjaran Driyorejo Gresik.

10 78 131

Penerapan media gelas bilangan untuk meningkatkan kemampuan berhitung materi operasi hitung campuran pada siswa kelas 2 MI Tarbiyatul Islamiyah Tanjungan Driyorejo Gresik.

1 19 110

EFEKTIFITAS MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO (LAGU) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK SISWA KELAS IV MI MIFTAHUL ULUM SIDOWUNGU MENGANTI GRESIK.

4 16 115

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERAN ANGGOTA KELUARGA DENGAN STRATEGI CROSSWORD PUZZLE PADA SISWA KELAS II MI ROUDLOTUL ULUM SIDOARJO.

0 0 112

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN VISUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS

0 2 6