Analisa Pencapaian ANALISA TAPAK 1.

78 Hasbi Gunawan S. 060406042 Adapun batas-batas site adalah sebagai berikut: o Sebelah Utara : Jl. Gatot Subroto, SPBU Pertamina, Kantor, dan Toko bahan bangunan dan Pemukiman Penduduk o Sebelah Selatan : Perumahan penduduk o Sebelah Timur : Komplek Ruko Tomang Elok o Sebelah Barat : Jl. Murai, Kantor Lurah Kelurahan Simpang Tanjung dan Kantor BPKP Sumut

4.1.5. Analisa Pencapaian

Sebelah utara berbatasan dengan SPBU Pertamina, Kantor Adira, pemukiman penduduk dan toko bangunan. Sebelah timur berbatasan dengan Komplek ruko tomang elok dan jalan pesantren Sebelah selatan berbatasan dengan pemukiman penduduk Sebelah barat berbatasan dengan Kantor BPKP SUMUT dan Kantor lurah Kel. Simpang Tanjung Gambar 4.4. Batas-batas Site B A SITE Jl.Gatot Subroto Jl.Gagak Hitam Jl.Raya Sunggal Gambar 4.5. Analisa Pencapaian Universitas Sumatera Utara 79 Medan Electronic Center Hasbi Gunawan S. 060406042 Pencapaian dari Jalan Gatot Subroto, dapat dilalui berbagai jenis transportasi, seperti kendaraan pribadi, kendaraan umum maupun mobil pengankutan. Pencapaian menuju site dari Jalan Raya Sunggal. Hampir sama dengan pencapaian melalui Jalan Gatot Subroto karena letak dua jalan yang saling berhubungan, dimana kendaraan yang lewat berupa kendaraan pribadi, kendaraan umum, maupun mobil pengangkutan. Pencapaian dari Jalan Gagak Hitam. Kendaraan yang melewati jalan ini berupa kendaraan pribadi dan umum maupun kendaraan pengangkutan, untuk angkutan umum hanya berupa becak motor dan becak sepeda. Keterangan: TANGGAPAN • Pencapaian menuju lokasi proyek dapat dicapai dengan beragam jenis transportasi yang ada di kota Medan baik dengan angkutan pribadi maupun angkutan umum • Lokasi site terhadap jalur lintas kota Medan dapat ditempuh dari Jalan Gagak Hitam RingRoad yang dapat dicapai sekitar 15 menit dengan menggunakan kendaraan dimana kondisi jalur ini lancar dengan adanya jalur dua arah. • Lokasi site terhadap pusat kota Medan dapat dicapai melalui Jalan Raya Sunggal ataupun dari Jalan Gatot Subroto. Waktu yang ditempuh menuju site dari pusat kota Medan sekitar 20 menit dengan asumsi tidak terjadi kemacetan pada titik tertentu. • Setelah dianalisa maka titik A Jalan Gatot Subroto akan dijadikan sebagai Entrance masuk, sedang pada titik B dijadikan sebagai side entrance dan jalur sirkulasi area servis. Universitas Sumatera Utara 80 Hasbi Gunawan S. 060406042

4.1.6. Analisa View Analisa Keluar Site