Analisa Tabel Silang HASIL DAN PEMBAHASAN

Ingat akan Produk F Tidak Ingat Ingat Sangat Ingat 13 39 21 17,8 53,4 28,8 Total 73 100 Sumber P.24 FC.25 Setelah melalui banyak tahap hingga akhirnya menagmbil tindakan untuk membeli detergen Bu Krim Oxyclean dan mengetahui berkualitas atau tidaknya produk yang sudah digunakan. Dengan sendirinya akan tertanam dalam ingatan akan produk ini, dan mayoritas ibu – ibu rumah tangga menyatakan bahwa mereka ingat akan produk Bu Krim Oxyclean yang di perankan oleh Luna Maya. Hal ini dapat dilihat dari persentase dari tabel diatas, yaitu sebanyak 39 orang 53,4 menyatakan ingat, 21 orang 28,8 menyatakan sanagt ingat dan sebanyak 13 orang 17,8 menyatakan tidak ingat. Faktor pendorong yang membuat mereka ingat akan produk ini selain public figurenya juga kualitas dan moto dari produk ini yaitu “bersih tanpa matahari”

4.3 Analisa Tabel Silang

Tabel.24 Universitas Sumatera Utara Hubungan antara penampilan secara fisik kecantikan Luna Maya dalam iklan Bu Krim Oxyclean menumbuhkan perhatian terhadap iklan Bu Krim Oxyclean yang dibintanginya. Penampilan Fisik Luna Maya Menumbuhkan perhatian terhadap iklan Bu Krim Oxyclean Total Tidak perhatian Perhatian Sangat perhatian Tidak suka F 4 5,5 F 3 4,1 F 0 0 F 7 9,6 Suka 3 4,1 28 38,8 5 6,9 36 49,3 Sangat suka 5 6,9 13 17,8 12 16,4 30 41,1 Total 12 44 17 73 100 Dari tabel diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa penampilan fisik Luna Maya dapat menumbuhkan perhatian terhadap iklan Bu Krim Oxyclean yang dibintanginya, hal ini dapat dilihat dari persentase tsbel diatas dimana dari 73 responden sebagian besar menyatakan bahwa 36 orang menyatakan suka, 30 orang menyatakan sangat suka, dan 7 orang menyatakan tidak suka. Sementara sebanyak 44 responden menyatakan perhatian, 17 orang menyatakan sangat perhatian dan 12 orang menyatakan tidak perhatian. Dapat diambil kesimpulan bahwa penampilan fisik Luna Maya dapat manarik perhatian responden yang terdiri dari ibu – ibu rumah tangga. Mereka menyukai penampilan fisiknya yang cantik dan menarik. Sudah tepat bagi perusahaan Bu Krim Oxyclean menampilkan Luna Maya sebagai bintang iklannya, karena sosoknya yang sudah tidak asing lagi dan dikenal oleh masyarakat luas. Tabel 25 Universitas Sumatera Utara Hubungan antara materi iklan terhadap minat beli Materi Iklan Minat Beli Total Tidak berminat Berminat Sangat berminat Tidak jelas F 3 4,1 F 2 2,7 F 1 1,4 F 6 8,2 Jelas 9 12,4 28 38,3 13 17,8 50 68,5 Sangat jelas 2 2,7 6 8,2 9 12,4 17 23,3 Total 14 36 23 73 100 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa jelas atau tidaknya materi iklan yang disampaikan akan mempengaruhi minat beli dikalangan masyarakat. Sebanyak 50 responden menyatakan bahwa materi iklan yang disampaikan sudah jelas, 17 orang menyatakan sangat jelas dan 6 orang menyatakan tidak jelas. Hal ini mempengaruhi minat beli dikalangan ibu – ibu rumah tangga yang tinggal di Perum Paya Sari Permai, dari 73 responden, sebanyak 36 orang menyatakan berminat untuk membeli Bu Krim Oxyclean, 23 orang menyatakan sanagat berminat dan 24 orang menyatakan tidak berminat. Dapat ditarik kesimpulan bahwa materi iklan sangat berhubungan dengan minat beli dikalangan ibu – ibu rumah tangga yang tinggal di Perum Paya Sari Permai. Dari materi iklan yang mudah dimengerti dan kata – kata yang singkat namun padat serta gaya bicara yang tidak berlebihan, maka responden akan mudah mengerti apa tujuan dari iklan yang ditayangkan. Bila iklan yang ditampilkan dengan kata – kata yang berlebihan maka kan lebih membingungkan. Dari iklan Bu Krim dengan materi yang singkat dan mengenai sasaran maka mayoritas responden menyatakan berminat untuk membeli produk ini. Universitas Sumatera Utara Tabel 26 Hubungan antara kepopuleran Luna Maya dengan Tindakan Membeli Kepopuleran Luna Maya Tindakan Membeli Total Tidak membeli Membeli Sangat sering membeli Tidak populer F 1 1,4 F 4 5,5 F o 0 F 5 6,9 Populer 7 9,6 28 38,3 5 6,9 40 54,8 Sangat populer 2 2,7 11 15,1 15 20,5 28 38,3 Total 10 43 20 73 100 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa mayoritas responden menjawab bahwa Luna Maya popular yaitu sebanyak 40 orang dan tidak ada yang menyatakan bahwa Luna Maya tidak popular. Hal ini sangat berhubungan dengan tindakan membeli, yakni sebanyak 43 orang menyatakan sudah membeli dan 20 orang menyatakan sangat sering membeli, walaupun 10 orang menyatakan tidak membeli produk yang dibintangi oleh Luna Maya. Sosok Luna Maya sudah tidak asing lagi dan sudah dikenal oleh masyarakat luas, sehingga sekali melihatnya orang sudah tahu siapa dia yang sebenarnya. Kepopulerannya tidak diragukan lagi, selain ia bintang iklan iklan, ia juga pemain sinetron dan film, pembawa acara dan juga mulai mencoba dunia tarik suara. Responden yang membeli produk ini selain karena kualitasnya yang bagus, juga karena melihat sosok Luna Maya yang sudah populer, dan ada sebahagian dari mereka yang merupakan penggemarnya yang membeli produknya karena dibintangi oleh artis kesayangannya.

4.4 Uji Hipotesa Tabel.27

Dokumen yang terkait

Iklan di Televisi dan Keputusan Membeli

0 45 105

Hubungan Antara Menonton Sinetron Percintaan Di Televisi Dengan Perilaku Siswa Sma Negeri 8 Medan.

1 62 103

Televisi Dan Budaya Populer (Studi Korelasional Pengaruh Terpaan Tayangan Drama Asia (Korea) di Indosiar terhadap Perilaku Budaya Populer di Kalangan Siswa/i SMAN 1 Medan)

1 33 137

Iklan Pond’s White Beauty Dan Keputusan Membeli (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan Iklan Pond’s White Beauty di Televisi Terhadap Keputusan Membeli pada Mahasiswi FISIP USU)

0 65 131

Iklan Kartu Xl Dan Tindakan Membeli (Buying Actions) Pengguna Telepon Selular (Studi Kasus Tentang Pengaruh Iklan Televisi Kartu Xl Versi “Kawin Sama Monyet” Terhadap Tindakan Membeli Kartu Xl Oleh Siswa-Siswi Smu Negeri 10 Medan)

1 32 128

Lights Dan Tindakan Membeli:(Studi Korelasional Pengaruh Iklan LA Lights versi Ringgo Kapan Kawin Terhadap Tindakan Membeli Rokok Mahasiswa FISIP USU)

4 98 102

OPINI PUBLIC FIGURE YOGYAKARTA DALAM RUBRIK ASPIRASI KEISTIMEWAAN OPINI PUBLIC FIGURE YOGYAKARTA DALAM RUBRIK ASPIRASI KEISTIMEWAAN (Analisis Isi Opini Public Figure Yogyakarta tentang Mekanisme Kepemimpinan DIY pada Rubrik Aspirasi Keistimewaan SKH Ked

0 2 11

Pengaruh Iklan Televisi terhadap Pengambilan Keputusan Membeli Produk Es Krim Magnum Gold.

0 1 24

PENGARUH PUBLIC FIGURE SEBAGAI SELEBRITY ENDORSER TERHADAP BRAND IMAGE VITAZONE DI SURABAYA.

4 12 66

PENGARUH PUBLIC FIGURE SEBAGAI SELEBRITY ENDORSER TERHADAP BRAND IMAGE VITAZONE DI SURABAYA

0 0 17