Uji Reliabilitas Uji Instrumen Kuesioner

22. 0,162 0,361 Invalid 23. 0,662 0,361 Valid 24. 0,572 0,361 Valid 25. 0,080 0,361 Invalid Berdasarkan tabel hasil uji validitas instrumen penelitian terdapat 3 butir yang tidak valid Invalid dan 22 butir yang valid. Ketiga butir yang tidak valid Invalid tersebut terletak pada butir nomor 3 pemberian kesempatan belajar yang sama antara peserta didik yang satu dengan lainnya, 22 penyusunan soal ulangan sesuai dengan materi yang diajarkan, dan 25 ulangan dilaksanakan setiap satu bahasan selesai. Faktor tersebut terjadi disebabkan r xy ≤ 0,361 masing-masing yaitu 0,330, 0,162, dan 0,080. Maka, jumlah butir valid dengan r xy ≥ 0,361 yang dapat digunakan untuk mengambil data penelitian sebanyak 22 butir.

2. Uji Reliabilitas

Suatu instrumen disebut reliabel jika memberikan hasil yang sama atau tetap jika pengukuran diberikan kepada subjek yang sama walaupun dilakukan oleh orang yang berbeda dalam waktu dan tempat yang berbeda pula. Untuk uji reliabilitas dilakukan dengan teknik sekali tembak, yaitu diberikan satu kali saja kemudian hasilnya dianalisis menggunakan rumus Alpha Cronbach:                   2 2 11 1 1 t b K K r   Keterangan: r 11 = reliabilitas instrumen K = banyaknya butir  2 b  = jumlah varians skor dari tiap-tiap butir = varians total seluruh butir K Suharsimi Arikunto, 2013: 180 Rumus variannya: N N X X 2 2 2      Keterangan: X = skor yang dimiliki subyek penelitian N = banyaknya peserta didik Anas Sudijono, 2013: 208 Perhitungan reliabilitas dilakukan terhadap butir kuesioner yang digunakan. Jika r hitung r tabel maka tes reliabel dan jika r hitung r tabel maka tes tidak reliabel. Tabel 8. Klasifikasi Reliabilitas Interval Koefisien Tingkat Reliabilitas 0,000 – 0,199 Sangat rendah 0,200 – 0,399 Rendah 0,400 – 0,599 Sedang 0,600 – 0,799 Kuat 0,800 – 1,000 Sangat kuat Sugiyono, 2007: 257 Perhitungan reliabilitas dilakukan terhadap 22 butir yang digunakan. Jika r hitung ≥ r tabel maka tes reliabel dan jika r hitung ≤ r tabel maka tes tidak reliabel. Dari hasil perhitungan reliabilitas hasil dari r hitung harus lebih besar dari r tabel untuk 22 butir dengan klasifikasi reliabilitas sangat kuat yaitu 0,800 pada taraf signifikansi 5. Maka, instrumen dapat dikatakan reliabel apabila r hitung ≥ 0,800 dan jika r hitung ≤ 0,800 instrumen dapat dikatakan tidak reliabel. Pengujian reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan SPSS statistic 20.0 for windows. Hasil uji reliabilitas dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Hasil uji reliabilitas untuk 22 butir menggunakan SPSS statistic 20.0 for windows menghasilkan r hitung = 0,904. Berdasarkan hasil tersebut dapat dikatakan bahwa instrumen kuesioner yang digunakan reliabel sangat kuat, faktor tersebut terjadi disebabkan 0,904 ≥ 0,800.

H. Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK, KOMPETENSI PROFESIONAL DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS XI DI SMK NU 01

0 4 158

PENGELOLAAN GURU DALAM PENINGKATAN KOMPETENSI MENGAJAR KEJURUAN DI SMK PEMBANGUNAN NASIONAL Pengelolaan Guru Dalam Peningkatan Kompetensi Mengajar Kejuruan Di SMK Pembangunan Nasional Sukoharjo.

0 0 17

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI SE-KOTA BANDUNG.

0 0 50

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS X PROGRAM ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK BINA WISATA LEMBANG.

0 1 28

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP KUALITAS HASIL PEMBELAJARAN PADA MATA DIKLAT PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK SWASTA KOTA BANDUNG.

0 0 48

PENGARUH PENGUASAAN KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU MATA PELAJARAN PRODUKTIF PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DI SMK BISNIS DAN MANAJEMEN KAB.KUNINGAN:Studi pada SMKN 2 Kuningan, SMK Binaswasta, SMK Yamsik, SMK Pertiwi

0 0 63

KOMPETENSI PEDAGOGIK BAGI GURU KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK PGRI 1 SENTOLO.

0 0 155

PENGELOLAAN LABORATORIUM ADMINISTRASI PERKANTORAN KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK N 1 DEPOK.

0 0 222

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN.

0 0 132

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS X PROGRAM ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK BINA WISATA LEMBANG - repository UPI

0 0 12