Pengujian Terhadap Seluruh Sampel

51 saham yang sudah tidak masuk kriteria maka akan diganti dengan saham lain yang memenuhi syarat. Pemilihan saham - saham LQ-45 harus wajar, oleh karena itu BEJ mempunyai komite penasehat yang terdiri dari para ahli di BAPEPAM, Universitas, dan Profesional di bidang pasar modal.

4.2 Hasil Penelitian

4.2.1 Pengujian Terhadap Seluruh Sampel

Sampel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri atas saham-saham perusahaan besar dan likuid yang tercatat dalam perhitungan indeks LQ-45. Setelah diperoleh data mengenai perusahaan-perusahaan yang termasuk dalam perhitungan indeks LQ-45 selama periode penelitian, kemudian dilakukan data screening atas return harian untuk mengidentifikasikan event. Event didefenisikan sebagai peristiwa penurunan besar pada harga saham dalam satu hari perdagangan. Tabel 4.3 Daftar Perusahaan yang Dikeluarkan dari Sampel Kode Emiten Alasan Dikeluarkan INTP Penurunan harga saham kurang dari 6 ITMG Penurunan harga saham kurang dari 6 JSMR Penurunan harga saham kurang dari 6 LPKR Penurunan harga saham kurang dari 6 UNVR Penurunan harga saham kurang dari 6 Sumber : Data olahan penulis Dengan menggunakan kriteria bahwa sebelum penurunan besar terjadi harga saham adalah Rp 1000 atau lebih, maka diperoleh sampel awal yang terdiri dari 21 perusahan yang berbeda. Dari sampel awal ini, sebanyak 5 perusahaan dikeluarkan dari sampel karena tidak memenuhi syarat dalam penurunan besar Universitas Sumatera Utara 52 minimal harga saham minimal 6. Tabel 4.3 menyajikan daftar perusahaan yang dikeluarkan dari sampel penelitian. Proses ini menghasilkan sampel akhir berupa 37 events yang terdiri dari 16 perusahaan berbeda. Sampel inilah yang akan diuji dalam subbab ini. Tabel 4.4 menyajikan daftar perusahaan tersebut. Tabel 4.4 Daftar Perusahaan yang Menjadi Sampel Penelitian Observasi No Kode Nama Perusahaan 1 AALI Astra Agro Lestari Tbk. 2 ASII Astra Internanational Tbk. 3 BBCA Bank Central Asia Tbk. 4 BBNI Bank Negara Indonesia Persero Tbk. 5 BBRI Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. 6 BDMN Bank Danamon Indonesia Tbk. 7 BMRI Bank Mandiri Persero Tbk. 8 GGRM Gudang Garam Tbk. 9 INCO Vale Indonesia Tbk. 10 INDF Indofood Sukses Makmur Tbk. 11 KLBF Kalbe Farma Tbk. 12 LSIP PP London Sumatra Indonesia Tbk. 13 PGAS Perusahaan Gas Negara Persero Tbk. 14 PTBA Tambang Batubara Bukit Asam Persero Tbk. 15 SMGR Semen Gresik Persero Tbk. 16 UNTR United Tractors Tbk. Sumber : www.idx.co.id dan www.sahamok.com data diolah Sampel digunakan dalam penelitian terdiri atas event yang terjadi selama tahun 2011 hingga 2014, yang terdiri atas 6 periode LQ-45, diawali dengan periode Februari 2011-Juli 2011 sampai dengan periode Agustus 2013-Januari 2014. Pada Tabel 4.5 disajikan daftar event beserta besar penurunan harga saham. Pada penelitian ini saham dikatakan mengalami penurunan besar jika harganya mengalami penurunan minimal 6 dalam satu hari perdagangan. Universitas Sumatera Utara 53 Tabel 4.5 Daftar Event Observasi Penelitian Seluruh Sampel Tanggal Saham Penurunan Harga Saham 07012014 LSIP -6,7226 06012014 INCO -7,4468 16122013 LSIP -6,3829 12122013 AALI -6,1631 26112013 PGAS -6,3158 30092013 KLBF -9,2308 20092013 AALI -7,4879 BBNI -6,4865 11092013 SMGR -6,7797 10092013 LSIP -7,1895 02092013 BBNI -6,5789 BDMN -7,2289 BMRI -6,9444 INDF -8,5271 27082013 ASII -7,8261 20082013 GGRM -6,3131 UNTR -7,0968 19082013 BBCA -8,2125 BBRI -7,1428 BMRI -6,1349 GGRM -7,0196 INCO -7,4699 INDF -7,2993 LSIP -9,0091 SMGR -10,8844 02082013 BDMN -6,6667 01082013 BDMN -6,3158 17072013 LSIP -6,0606 15072013 PGAS -6,7227 12072013 LSIP -6,6225 08072013 BMRI -7,3619 INDF -6,3829 KLBF -6,9931 UNTR -8,0459 03072013 PTBA -6,0606 UNTR -8,8319 Sumber : Data Olahan Penulis Universitas Sumatera Utara 54

4.2.2 Analisis Data