Pembelajaran IPS di SD

2.1.3.5 Pembelajaran IPS di SD

Pengajaran IPS social studies, sangat penting bagi jenjang pendidikan dasar dan karena siswa yang datang ke sekolah berasal dari lingkungan yang berbeda-beda. Pengenalan terhadap lingkungan dimulai dari diri sendiri kemudian meluas ke lingkungan sekitar.Siswa dapat belajar mengenal dan mempelajari masyarakat baik melalui media masa, media cetak maupun media elektronika, misalnya melalui acara televisi, siaran radio, membaca Koran.Oleh karena itu, agar pengenalan tersebut dapat lebih bermakna harus disesuaikan dengan tingkat perkembangan siswa SD yang belum mampu memahami kelulusan dan kedalaman masalah-masalah sosial secara utuh, tetapi mereka dapat diperkenalkan kepada masalah tersebut secara lebih sederhana. Dalam pembelajaran ada beberapa ketrampilan yang terdapat dalam IPS menurut Depdiknas 2007:15 adalah sebagai berikut: a. Keterampilan berpikir yaitu kemampuan mendeskripsikan, mendefinisikan, mengklasifikasi, membuat hipotesis, membuat generalisasi, memprediksi, membandingkan dan mengkontraskan dan melahirkan ide-ide baru. b. Keterampilan akademik yaitu kemampuan membaca, menelaah, menulis, berbicara, mendengarkan, membaca dan menginterpretasi peta, membuat garis besar, membuat grafik dan membuat catatan. c. Keterampilan penelitian yaitu mendefinisikan masalah, merumuskan suatu hipotesis, menemukan dan mengambil data yang berhubungan dengan masalah, menganalisis data, mengevaluasi hipotesis dan menarik kesimpulan, menerima, menolak atau memodifikasi hipotesis dengan tepat. d. Keterampilan sosial yaitu kemampuan bekerja sama, memberikan kontribusi dalam tugas dan diskusi kelompok, mengerti tanda-tanda nonverbal yang disampaikan oleh orang lain, merespon dalam cara-cara menolong masalah yang lain, memberikan penguatan terhadap kelebihan orang lain, dan mempertunjukkan kepemimpinan yang tepat. Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa pengenalan lingkungan dalam pembelajaran IPS di SD dimulai dari diri anak sendiri kemudian semakin meluas ke lingkungan sekitar termasuk masalah sosial. Siswa dapat belajar mengenal lingkungan dan mempelajari masyarakat baik melalui media masa, media cetak maupun media elektronika, misalnya melalui acara televisi, siaran radio, membaca Koran.

2.2 KAJIAN EMPIRIS

Dalam melaksanakan penelitian ini ada beberapa penelitian yang mendukung dan relevan. Tentunya penelitian-penelitian yang telah dilaksanakan oleh para pendahulu ini memperkuat pelaksanaan penelitian hubungan pendapatan orang tua terhadap prestasi belajar IPS. 1. Penelitian yang dilakukan oleh Putu Pradnya Pramita dengan judul “ Hubungan Kondisi Ekonomi dan Persepsi Orang Tua Terhadap Pendidkan dengan Partisipasi Belajar Siswa Sekolah Dasar” berdasarkan hasil perhitungan uji statistic Product moment menunjukkan bahwa ada

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN GURU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA KELAS 4 SDN LANGENHARJO 1 KECAMATAN PLEMAHAN KABUPATEN KEDIRI

1 8 24

Hubungan antara komunikasi orang tua dan siswa dengan prestasi belajar siswa : studi penelitian pada siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Pamulang

0 5 94

HUBUNGAN BIMBINGAN BELAJAR ORANG TUA DENGAN HASIL BELAJAR IPS PESERTA DIDIK KELAS V SDN GUGUS ERLANGGA KECAMATAN PECANGAAN KABUPATEN JEPARA

0 23 238

HUBUNGAN GAYA BELAJAR SISWA DENGAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SDN DI GUGUS WIBISONO KECAMATAN JATI KABUPATEN KUDUS

2 23 219

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VI PADA MATA PELAJARAN IPS DI SDN PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VI PADA MATA PELAJARAN IPS DI SDN DOYONG 2 KECAMATAN MIRI KABUPATEN SRAGEN TAHUN PELAJ

0 4 15

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN KESIAPAN BELAJAR SISWA KELAS V SDN DI GUGUS II KECAMATAN GALUR KULON PROGO.

0 0 131

HUBUNGAN ANTARA KONDISI SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN GUGUS SRIKANDI KECAMATAN SEMARANG BARAT

0 0 90

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DALAM PENDIDIKAN DENGAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN DI GUGUS DIPONEGORO SEMARANG

0 0 79

HUBUNGAN PARTISIPASI ORANG TUA DENGAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SDN GUGUS ARIEF RAHMAN HAKIM KECAMATAN KENDAL KABUPATEN KENDAL

0 1 70

HUBUNGAN PERHATIAN ORANG TUAINERJA GURU, DISIPLIN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS III SDN GUGUS CAKRA KOTA SEMARANG

0 1 161