Deskripsi Hasil Siklus III a. perencanaan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : 1.3.

commit to user lxxxiii

d. Refleksi

Data yang diperoleh melalui pengamatan dikumpulkan kemudian dianalisis. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilaksanakan selama proses pelaksanaan tindakan, peneliti melakukan refleksi sebagai berikut : 1 Nilai rata – rata kelas kemampuan tentang penjumlahan dan pengurangan pada Kemampuan Melakukan operasi penjumlahan bilangan tanpa teknik menyimpan70, Kemampuan Melakukan operasi penjumlahan bilangan dengan satu kali teknik menyimpan 66,7, Kemampuan Melakukan operasi pengurangan bilangan tanpa teknik meminjam 69,7, Kemampuan Melakukan operasi pengurangan bilangan dengan teknik satu kali meminjam 65,7, dan ketuntasan hasil belajar 68. 2 Agar minat siswa untuk belajar Matematika semakin meningkat, maka siswa didorong untuk mengkaitkan antara materi yang telah mereka pelajari dengan kehidupan nyata mereka. 3 Agar semua siswa mau mengikuti kegiatan pembelajaran dengan aktif guru perlu menggunakan model pembelajaran yang lebih menarik dan menyenangkan siswa. Dari hasil pengamatan siklus II, maka peneliti mengulas secara cermat bahwa ada beberapa siswa yang belum menunjukkan kemampuan tentang penjumlahan dan pengurangan secara maksimal yang mana dibuktikan dengan capaian nilai mereka yang masih dibawah KKM. Berdasarkan hasil siklus II tersebut peneliti melanjutkan siklus ke III dengan model kontekstual dengan media alam sekitar dalam kehidupan sehari-hari peternakan dan perkebunan

E. Deskripsi Hasil Siklus III a. perencanaan

Kegiatan perencanaan tindakan II dilaksanakan pada hari Senin 20 September 2010 di ruang guru SD Negeri Joho 01. Peneliti merencanakan tindakan yang akan dilakukan dalam proses penelitian berikutnya. commit to user lxxxiv Berdasarkan hasil refleksi pada siklus II diketahui bahwa kemampuan tentang penjumlahan dan pengurangan sudah mengalami peningkatan dari siklus I. Namun masih ada siswa yang memperoleh nilai dibawah Kriteria Ketuntasan Minimal KKM. Pelaksanaan tindakan pada siklus II dilaksanakan dalam 2 pertemuan dengan alokasi waktu 2 X 35 menit . Upaya mengatasi berbagai kekurangan yang ada perlu diperbaiki guru dalam mengajarkan materi penjumlahan dan pengurangan yang meliputi : 1 Guru sebaiknya memberikan dorongan pengarahan minat kepada siswa agar kesungguhan siswa dalam belajar meningkatkan kemampuan tentang penjumlahan dan pengurangan. 2 Guru sebaiknya memberikan strategi pembelajaran yang menyenangkan kepada siswa, agar siswa lebih aktif, kreatif, dan inovatif. Mengingat hasil analisis terhadap unjuk kerja siswa pada siklus II,sebagian siswa masih ada yang kurang aktif menggantung pada kelompok , serta kemampuan mereka tentang penjumlahan dan pengurangan belum maksimal maka pada tindakan II ini perlu diadakan perbaikan. Dengan berpedoman pada Kurikulum KTSP 2006 kelas II, Peneliti melakukan langkah-langkah perencanaan pembelajaran tentang penjumlahan dan pengurangan dengan menggunakan model kontekstual dengan melibatkan lingkungan sekitar yaitu ke perkebunan, ke peternakan, dan ke tempat pembuatan batu bata. Adapun hasil perencanaan tersebut sebagai berikut : Mempelajari dan memilih KTSP SD dan Silabus Kelas II

A. Standar Kompetensi

: 1. Melakukan Penjumlahan dan Pengurangan bilangan sampai 500

B. Kompetensi Dasar : 1.3.

Melakukan Penjumlahan dan Pengurangan bilangan sampai 500

C. Indikator : 1.3.1 Melakukan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA MANIK MANIK PADA SISWA KELAS IV SD N BALANGAN TERAS BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2009 2010

1 16 79

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS III

0 6 107

ENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI BEBAS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI TEGALMADE 02 MOJOLABAN SUKOHARJO

0 2 77

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR NEGERI GENDINGAN 5 WIDODAREN NGAWI TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 4 127

PENINGKATAN KETERAMPILAN PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN CACAH DENGAN MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT Peningkatan Keterampilan Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Cacah Dengan Model Teams Games Tournament Pada Siswa Kelas II SD Negeri 1 Jambon Tah

0 2 13

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA Peningkatan Kemampuan Menghitung Perkalian Dan Pembagian Melalui Pendekatan Kontekstual Pada Siswa Kelas V SDN 04 Plumbon Tahun 2012/ 2013.

0 0 13

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERNALAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE KONTEKSTUAL POKOK BAHASAN PECAHAN (PTK SD Negeri Pabelan III Sukoharjo).

0 0 9

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas V SD Negeri Tidar 1 dalam mata pelajaran Matematika melalui model pembelajaran kontekstual.

1 3 286

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG PECAHAN MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI KUDU 02 KECAMATAN BAKI KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014.

0 2 1

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 BOJONG KEC. WONOSEGORO TAHUN PELAJARAN 2012/2013.

0 1 17