Pengujian Hipotesis I Pengujian Hipotesis II Pengujian Hipotesis III

D. Pengujian Hipotesis

1. Pengujian Hipotesis I

a. Rumusan Hipotesis Ho : r ≠ 0 Tidak ada hubungan positif net profit margin dengan harga saham. Ha : r = 0 Ada hubungan positif net profit margin dengan harga saham. b. Penarikan Kesimpulan Hasil pengujian signifikansi antara net profit margin terhadap harga saham menunjukkan bahwa nilai t hitung = 2,420 dan t tabel = 1,67 pada taraf signifikansi 5 dengan db = n – 2 = 65 – 2 = 63. Mengingat t hitung t tabel , maka dapat disimpulkan hipotesis nol harus ditolak. Atau dengan melihat probabilitasnya sebesar 0,019. Pada taraf signifikansi 5, probabilitas net profit margin = 0,019 lebih kecil dari 0,05 maka dapat disimpulkan hipotesis nol harus ditolak. Ini berarti bahwa net profit margin berhubungan positif dan signifikan dengan harga saham.

2. Pengujian Hipotesis II

a. Rumusan Hipotesis Ho : r ≠ 0 Tidak ada hubungan positif total assets turnover dengan harga saham. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Ha : r = 0 Ada hubungan positif total assets turnover dengan harga saham. b. Penarikan Kesimpulan Hasil pengujian signifikansi antara total assets turnover terhadap harga saham menunjukkan bahwa nilai t hitung = 0,193 dan t tabel = 1,67 pada taraf signifikansi 5 dengan db = n – 2 = 65 – 2 = 63. Mengingat t hitung t tabel , maka dapat disimpulkan hipotesis nol gagal ditolak. Atau dengan melihat probabilitasnya sebesar 0,848. Pada taraf signifikansi 5, probabilitas total assets turnover = 0,848 lebih besar dari 0,05 maka dapat disimpulkan hipotesis nol gagal ditolak. Ini berarti bahwa total assets turnover tidak berhubungan positif dengan harga saham.

3. Pengujian Hipotesis III

a. Rumusan Hipotesis Ho : r ≠ 0 Tidak ada hubungan financial leverage dengan harga saham. Ha : r = 0 Ada hubungan financial leverage dengan harga saham. b. Penarikan Kesimpulan Hasil pengujian signifikansi antara financial leverage terhadap harga saham menunjukkan bahwa nilai t hitung = 2,250 dan t tabel = 1,67 pada taraf signifikansi 5 dengan db = n – 2 = 65 – 2 = 63. Mengingat t hitung t tabel , maka dapat disimpulkan hipotesis PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI nol harus ditolak. Atau dengan melihat probabilitasnya sebesar 0,028. Pada taraf signifikansi 5, probabilitas financial leverage = 0,028 lebih kecil dari 0,05 maka dapat disimpulkan hipotesis nol harus ditolak. Ini berarti bahwa financial leverage berhubungan dengan harga saham. Berikut ini disajikan tabel hasil pengujian hipotesis 1, 2 dan 3 yaitu sebagai berikut: Tabel 4.10 Hasil Pengujian Hipotesis 1, 2 dan 3 Variabel Bebas Variabel Terikat t Probabilitas Kesimpulan X 1 X 2 X 3 Y Y Y 2,420 0,193 2,250 0,019 0,848 0,028 Ho harus ditolak Ho gagal ditolak Ho harus ditolak Sumber : data sekunder diolah

4. Persamaan Regresi Ganda

Dokumen yang terkait

Pengaruh Net Profit Margin Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Good Corporate Governance Sebagai Variabel Pemoderasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2013

4 87 100

Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Net Profit Margin pada Perusahaan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

63 376 83

Pengaruh Perputaran Kas, Net Profit Margin, dan Perputaran Piutang Terhadap Likuiditas Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

10 140 99

Pengaruh leverage, Ukuran Perusahaan, dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Nonkeuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Periode 2011-2013)

0 68 89

Analisis Pengaruh Gross Profit Margin, Net Profit Margin, Earning Power Of Total Investment Dan Return On Equity Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

11 231 99

Pengaruh Efektivitas Modal Kerja dan Total Assets Turnover terhadap Tingkat Rentabilitas Pada Industri Makanan dan Minuman Di Bursa Efek Indonesia.

0 50 104

Pengaruh Debt to Total Assets Ratio, Kualitas Audit, dan Opini Going Concern Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 49 97

Pengaruh Financial Leverage dan Total Assets Turnover Terhadap Earning Per Share (EPS) Pada Perusahaan Perkebunan dan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2006 - 2009

12 60 81

Analisis pengaruh Return On Asset (ROA), Debt To Equity Ratio (DER), Net Profit Margin (NPM) dan Current Ratio (CR) terhadap harga saham: studi empiris pada perusahaan tambang yang terdaftar di bursa efek Indonesia Tahun 2011-2013

3 51 102

Hubungan net profit margin, total assets turnover dan financial leverage dengan harga saham : studi kasus pada 65 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta tahun 2005 - USD Repository

0 0 120