Pokok Permasalahan Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian

xviii ijo, serta batok kelapa sebagai metronom idiophone dan tambahan dari vokalis yang mengisi lagu dan suara latar pertunjukan. 4

1.2. Pokok Permasalahan

Selain menampilkan Teater yang diiringi oleh musik, di dalam Pertunjukan Duanu juga menampilkan tari kontemporer latar pertunjukan Duanu melahirkan peradaban dan munculnya kedilemaan dan lagu soundtrack berjudul “Manongkah Kerang” yang liriknya dibuat sendiri oleh Pemusik Sanggar Latah Tuah. Sekilas tentang Profil Sanggar Latah Tuah UIN Suska Riau adalah sebagai berikut: Sanggar ini Berdiri pada tanggal 13 Oktober 1996, sejak awal berdirinya Sanggar Latah Tuah berkiprah dalam berbagai seni, salah satunya adalah Teater, Sanggar Latah Tuah adalah salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa UKM yang berada dan bernaung di bawah Institusi pendidikan yang bernama UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU. Berdasarkan dari hasil pemikiran pakar Etnomusikologi diatas maka penulis tertarik untuk membuat suatu tulisan sebagai bentuk kajian ilmiah yang berjudul “Deskripsi Pertunjukan ‘Duanu’ oleh Sanggar Latah Tuah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim UIN SUSKA Riau”. Pokok permasalahan yang penulis akan lakukan berdasar kepada pertanyaan: 1 Bagaimana Pertunjukan Duanu oleh Sanggar Latah Tuah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim UIN SUSKA Riau? 4 Observasi Langsung Pertunjukan Duanu Sanggar Latah Tuah Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara xix 2 Bagaimana Struktur Lagu Manongkah Kerang dalam Pertunjukan Duanu oleh Sanggar Latah Tuah UIN Suska Riau ? 1.3. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1.3.1. Tujuan Penelitian Berdasarkan latar belakang dan pokok permasalahan maka tujuan penulis dalam penelitian ini adalah: 1 Untuk mengetahui bagaimana pertunjukan Duanu oleh Sanggar Latah Tuah Universitas Sultan Syarif Kasim Riau. 2 Untuk mengetahui bagaimana struktur lagu Manongkah Kerang dalam Pertunjukan Duanu tersebut. 1.3.2. Manfaat Penelitian Berdasarkan latar belakang dan pokok permasalahan maka manfaat dari penelitian yang diteliti oleh penulis adalah : 1 Sebagai bahan referensi yang dapat dibaca oleh Mahasiswa dan masyarakat yang cinta akan kebudayaan. 2 Sebagai bahan motivasi bagi pembaca khususnya generasi muda agar lebih kaya wawasan akan kebudayaan dari daerah lain. 3 Sebagai salah satu tanggung jawab untuk memenuhi persyaratan gelar Sarjana Seni di Departemen Etnomusikologi Fakultas Ilmu Budaya USU

1.4. Konsep dan Teori