Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Batasan Masalah Motivasi Penelitian

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user Berdasar atas uraian yang telah diberikan diatas, maka penulis kemudian memilih untuk mengambil judul “Pengaruh Volatilitas Harga Emas Terhadap Volume Permintaan Perdagangan Kontrak Berjangka Emas”

B. Rumusan Masalah

Sesuai dengan latar belakang masalah yang telah di uraikan maka yng menjadi permasalahan dalam penelitian ini : 1. Apakah volatilitas harga emas berpengaruh terhadap volume Permintaan Perdagangan Kontrak Berjangka Emas ?

C. Tujuan Penelitian

Sebagaimana yang telah dipaparkan dalam rumusan masalah, maka tujuan penelitian ini adalah: 1. Mengetahui pengaruh volatilitas harga Emas terhadap volume permintaan perdagangan Kontrak Berjangka Emas.

D. Batasan Masalah

Objek penelitian ditujukan kepada data harian emas yang di perdagangkan di Bursa Berjangka Jakarta dan Volume permintaan perdagangan Kontrak Berjangka Emas yang di perdagangkan di Bursa Berjangka Jakarta. Pergerakan harga emas yang akan di teliti menggunakan harga harian emas yang di peroleh melalui www.bbj-jfx.com. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user Sedangkan untuk volume permintaan perdagangan kontrak berjangka emas menggunakan data volume permintaan perdagangan kontrak berjangka emas yang di peroleh melalui www.bbj-jfx.com Pada penelitian ini lebih di tekankan pada perhitungan pengaruh antara harga emas terhadap volume permintaan perdagangan kontrak berjangka emas. Penelitian ini mengambil waktu tahun 2008 sampai 2010

E. Motivasi Penelitian

Dalam berinvestasi, setiap investor selalu dihadapkan kepada resiko. Bahkan terdapat istilah high risk high return yang berarti semakin tinggi resiko yang dihadapi, maka akan semakin tinggi tingkat pengembalian yang akan diperoleh. Namun tidak semua investor menyukai resiko. Investor jenis ini risk averter cenderung untuk menghindari ataupun mengurangi tingkat resiko yang ada. Salah satu cara untuk mengurangi tingkat resiko investasi dalam bursa berjangak adalah dengan melakukan lindung nilai Hedging. Lindung nilai hedging selalu melibatkan dua pihak, yaitu pihak penjual short hedger dan pihak pembeli long hedger. Dari transakasi yang dilakukan kedua belah pihak ini akan menghasilkan suatu kontrak berjangka. Alasan seorang investor melakukan lindung nilai hedging adalah mengurangi tingkat resiko yang ada, yaitu adanya pergerakan harga yang berpengaruh negatif terhadap hasil investasi. Untuk itulah, maka penulis tertarik untuk melihat bagaimana pengaruh volatilitas harga emas yang terjadi terhadap pergerakan permintaan perdagangan kontrak berjangka emas. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user

F. Manfaat Penelitian