Analisis Deskriptif Variabel .1 Variabel Kompensasi Langsung X

Tabel 4.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Jabatan Jabatan Jumlah Responden Persentase Staff 15 24,6 Senior Staff 25 41 Supervisor 8 13,1 Ass.Manager 9 14,8 Manager 4 6,5 Jumlah 61 orang 100 Sumber : Hasil Penelitian Data diolah, 2013 4.2.2.2 Analisis Deskriptif Variabel 4.2.2.2.1 Variabel Kompensasi Langsung X 1 Tabel 4.4 Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Kompensasi Langsung Pernyataan STS TS RR S SS F F F F F 1. Menurut Saudara gaji yang diterima sesuai dengan kinerja Saudara. 40 65,6 21 34,4 2. Tunjangan tetap yang Saudara terima sesuai dengan kinerja Anda. 47 49,0 14 30,0 3. Tunjangan tidak tetap yang diberikan sesuai dengan kinerja Saudara. 2 3,3 13 21,3 34 55,7 12 19,7 4. Saudara menerima tunjangan struktural sesuai dengan tanggung jawab. 12 19,7 44 72,1 5 8,2 5. Gaji yang Saudara terima selama bekerja, ada peningkatan sesuai dengan kinerja. 34 54,7 27 44,3 6. Saudara menerima bonus sesuai dengan kinerja Anda. 2 3,3 39 63,9 20 32,8 Sumber : Output SPSS Mei 2013 Berdasarkan tabel 4.4 dapat dilihat bahwa : Universitas Sumatera Utara 1. Pada pertanyaan butir 1 Menurut Saudara gaji yang diterima sesuai dengan kinerja Saudara sebanyak 21 34,4 responden menjawab sangat setuju, 40 65,6 responden menjawab menjawab setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab ragu-ragu,tidak setuju dan sangat tidak setuju. 2. Pada pertanyan butir 2 Tunjangan tetap yang Saudara terima sesuai dengan kinerja Anda sebanyak 14 23 responden menjawab sangat setuju, 47 77 responden menjawab setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab ragu-ragu, tidak setuju dan sangat tidak setuju. 3. Pada butir 3 Tunjangan tidak tetap yang diberikan sesuai dengan kinerja Saudara sebanyak 12 19,7 responden menjawab sangat setuju ,34 55,7 responden menjawab setuju, 1321,3 responden menjawab ragu- ragu,2 3,3 responden menjawab tidak setuju dan tidak ada karyawan yang menjawab sangat tidak setuju. 4. Pada butir 4 Saudara menerima tunjangan struktural sesuai dengan tanggung jawab sebanyak 5 8,2 responden menjawab sangat setuju, 34 54,75 responden menjawab setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab ragu-ragu, tidak setuju dan sangat tidak setuju. 5. Pada butir 5 Gaji yang Saudara terima selama bekerja, ada peningkatan sesuai dengan kinerja sebanyak 27 44,3 responden menjawab sangat setuju, 34 54,7 responden menjawab setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab ragu-ragu, tidak setuju dan sangat tidak setuju. 6. Pada butir 6 Saudara menerima bonus sesuai dengan kinerja Anda sebanyak 20 32,8 responden menjawab sangat setuju, 39 63,9 responden Universitas Sumatera Utara menjawab setuju, 2 3,3 menjawab ragu-ragu. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 4.2.2.2.2 Variabel Kompensasi Tidak Langsung X 2 Tabel 4.5 Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Kompensasi Tidak Langsung Pernyataan STS TS RR S SS F F F F F 1. Asuransi kesehatan yang Saudara terima memberikan rasa aman dalam bekerja. 9 14,8 44 72,1 8 13,1 2. Jamsostek yang Saudara terima sesuai dengan kinerja dan tanggung jawab Saudara. 2 3,3 9 14,8 41 67,2 9 14,8 3. Perusahaan memberikan jaminan pensiun yang cukup kepada Saudara sesuai dengan jabatan. 2 3,3 41 67,2 18 29,5 4. Perusahaan selalu memberikan fasilitas liburan kepada Saudara sesuai dengan kinerja. 4 6,6 42 68,9 15 24,6 5. Saudara menerima THR yang sesuai dengan jabatan Saudara. 3 4,9 5 8,2 42 68,9 11 18,0 6. Bayaran lembur yang Saudara terima memberikan semangat lebih dalam bekerja. 5 8,2 11 18,0 36 59,0 9 14,8 7. Dalam bekerja Saudara diberikan fasilitas yang mendukung. 2 3,3 4 6,6 15 24,6 31 50,8 9 14,8 Sumber : Output SPSS Mei 2013 Berdasarkan tabel 4.5 dapat dilihat bahwa : 1. Pada pertanyaan butir 1 Asuransi kesehatan yang Saudara terima memberikan rasa aman dalam bekerja sebanyak 8 13,1 responden Universitas Sumatera Utara menjawab sangat setuju, 44 72,1 responden menjawab menjawab setuju, 9 14,8 responden menjawab ragu-ragu. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 2. Pada pertanyaan butir 2 Jamsostek yang Saudara terima sesuai dengan kinerja dan tanggung jawab Saudara sebanyak 9 14,8 responden menjawab sangat setuju, 41 67,2 responden menjawab menjawab setuju, 9 14,8 responden menjawab ragu-ragu, 2 3,3 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. 3. Pada pertanyaan butir 3 Perusahaan memberikan jaminan pensiun yang cukup kepada Saudara sesuai dengan jabatan sebanyak 18 29,5 responden menjawab sangat setuju, 41 67,2 responden menjawab menjawab setuju, 2 3,3 responden menjawab ragu-ragu. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 4. Pada pertanyaan butir 4 Perusahaan selalu memberikan fasilitas liburan kepada Saudara sesuai dengan kinerja sebanyak 15 24,6 responden menjawab sangat setuju, 42 68,9 responden menjawab menjawab setuju, 4 6,6 responden menjawab ragu-ragu. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 5. Pada pertanyaan butir 5 Saudara menerima THR yang sesuai dengan jabatan Saudara sebanyak 11 18 responden menjawab sangat setuju, 42 68,9 responden menjawab menjawab setuju, 5 8,2 responden menjawab ragu- ragu, 3 4,9 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. Universitas Sumatera Utara 6. Pada pertanyaan butir 6Bayaran lembur yang Saudara terima memberikan semangat lebih dalam bekerja sebanyak 9 14,8 responden menjawab sangat setuju, 36 59 responden menjawab menjawab setuju,11 18 responden menjawab ragu-ragu, 5 8,2 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. 7. Pada pertanyaan butir 7 Dalam bekerja Saudara diberikan fasilitas yang mendukung sebanyak 9 14,8 responden menjawab sangat setuju, 31 50,8 responden menjawab menjawab setuju, 15 24,6 responden menjawab ragu-ragu, 4 6,6 responden menjawab tidak setuju, 2 3,3 responden menjawab sangat tidak setuju.

4.2.2.2.3 Variabel Kompensasi Pekerjaan X

3 Tabel 4.6 Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Kompensasi Pekerjaan Pernyataan STS TS RR S SS F F F F F 1. Saudara menerima penghargaan dari karyawan lain sesuai dengan kinerja Anda. 4 6,6 52 85,2 5 8,2 2. Saudara mengerjakan tanggung jawab sesuai dengan jabatan Saudara. 1 1,6 7 11,5 46 75,4 7 11,5 3. Tantangan pekerjaan yang Saudara terima sesuai dengan kemampuan Saudara. 1 1,6 3 4,9 51 83,6 6 9,8 Sumber : Output SPSS Mei 2013 Berdasarkan tabel 4.5 dapat dilihat bahwa : Universitas Sumatera Utara 1. Pada pertanyaan butir 1 Saudara menerima penghargaan dari karyawan lain sesuai dengan kinerja Anda sebanyak 5 8,2 responden menjawab sangat setuju, 52 85,2 responden menjawab menjawab setuju, 4 6,6 responden menjawab ragu-ragu. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 2. Pada pertanyaan butir 2 Saudara mengerjakan tanggung jawab sesuai dengan jabatan Saudara sebanyak 7 11,5 responden menjawab sangat setuju, 46 75,4 responden menjawab menjawab setuju, 7 11,5 responden menjawab ragu-ragu, 1 1,6 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju.. 3. Pada pertanyaan butir 3 Tantangan pekerjaan yang Saudara terima sesuai dengan kemampuan Saudara sebanyak 6 9,8 responden menjawab sangat setuju, 51 83,6 responden menjawab menjawab setuju, 3 4,9 responden menjawab ragu-ragu, 1 1,6 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju.

4.2.2.2.4 Variabel Lingkungan Kerja X

4 Tabel 4.6 Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Lingkungan Kerja Pernyataan STS TS RR S SS F F F F F 1. Saudara memiliki rekan kerja menyenangkan yang mendukung kinerja Anda. 1 1,6 8 13,1 35 57,4 17 27,9 2. Saudara memiliki hubungan yang harmonis dengan atasan 4 6,6 6 9,8 37 60,7 14 23,0 Universitas Sumatera Utara dan bawahan Saudara. 3. Lingkungan kerja Saudara, mendukung terhadap kinerja Anda. 1 1,6 3 4,9 10 16,4 37 60,7 10 16,4 Sumber : Output SPSS Mei 2013 Berdasarkan tabel 4.6 dapat dilihat bahwa : 1. Pada pertanyaan butir 1 . Saudara memiliki rekan kerja menyenangkan yang mendukung kinerja Anda sebanyak 17 27,9 responden menjawab sangat setuju, 35 57,4 responden menjawab menjawab setuju, 8 13,1 responden menjawab ragu-ragu, 1 1,6 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. 2. Pada pertanyaan butir 2 Saudara memiliki hubungan yang harmonis dengan atasan dan bawahan Saudara sebanyak 14 23 responden menjawab sangat setuju, 37 60,7 responden menjawab menjawab setuju, 6 9,8 responden menjawab ragu-ragu, 4 6,6 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju 3. Pada pertanyaan butir 3 Lingkungan kerja Saudara, mendukung terhadap kinerja Anda sebanyak 10 16,4 responden menjawab sangat setuju, 37 60,7 responden menjawab menjawab setuju, 10 16,4 responden menjawab ragu-ragu, 3 4,9 responden menjawab tidak setuju, 1 1,60 responden menjawab sangat tidak setuju. Universitas Sumatera Utara

4.2.2.2.5 Variabel Kinerja Karyawan Y Tabel 4.6

Distribusi Tanggapan Responden Terhadap Kinerja Karyawan Pernyataan STS TS RR S SS F F F F F 1. Selama ini pelaksanaan pekerjaan BapakIbu telah memenuhi target yang ditetapkan perusahaan. 1 1,6 2 3,3 25 10 36 59,0 12 19,7 2. Hasil kinerja yang BapakIbu berikan sesuai dengan kualitas saudara. 2 3,3 3 4,9 4 6,6 35 57,4 17 27,9 3. Waktu yang diberikan dalam menyelesaikan tugas telah sesuai dengan kemampuan BapakIbu. 3 4,9 4 6,6 35 57,4 19 31,1 4. Dalam melaksanakan pekerjaan BapakIbu bekerja sama dengan teman sekerja BapakIbu. 6 9,8 41 67,2 14 23,0 5. BapakIbu menggunakan ide-ide anda dalam menyelesaikan pekerjaan. 1 1,6 15 24,6 35 57,4 10 16,4 6. BapakIbu mampu menciptakan cara kerja tersendiri dalam menyelesaikan tugas. 1 1,6 15 24,6 35 57,4 10 16,4 Sumber : Output SPSS Mei 2013 Berdasarkan tabel 4.6 dapat dilihat bahwa : 1. Pada pertanyaan butir 1 Selama ini pelaksanaan pekerjaan BapakIbu telah memenuhi target yang ditetapkan perusahaan sebanyak 12 19,7 responden menjawab sangat setuju, 36 59 responden menjawab setuju, 25 10 responden menjawab ragu-ragu, 2 3.3 responden menjawab tidak setuju, 1 1,6 responden menjawab sangat tidak setuju. 2. Pada pertanyaan butir 2 Hasil kinerja yang BapakIbu berikan sesuai dengan kualitas saudara sebanyak 17 27,9 responden menjawab sangat setuju, 35 Universitas Sumatera Utara 57,4 responden menjawab setuju, 4 6,6 responden menjawab ragu- ragu, 3 4,9 responden menjawab tidak setuju, 2 3,3 responden menjawab sangat tidak setuju. 3. Pada pertanyaan butir 3 Waktu yang diberikan dalam menyelesaikan tugas telah sesuai dengan kemampuan BapakIbu sebanyak 19 31,1 responden menjawab sangat setuju, 35 57,4 responden menjawab setuju, 4 6,6 responden menjawab ragu-ragu, 3 4,9 responden menjawab tidak setuju. Pada burit ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. 4. Pada pertanyaan butir 4 Dalam melaksanakan pekerjaan BapakIbu bekerja sama dengan teman sekerja BapakIbu sebanyak 14 23 responden menjawab sangat setuju, 41 67,2 responden menjawab setuju, 6 9,8 responden menjawab ragu-ragu. pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju dan sangat tidak setuju. 5. Pada pertanyaan butir 1 BapakIbu menggunakan ide-ide anda dalam menyelesaikan pekerjaan sebanyak 10 16,4 responden menjawab sangat setuju, 35 57,4 responden menjawab setuju, 15 24,6 responden menjawab ragu-ragu, 1 1,6 responden menjawab tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab sangat tidak setuju. 6. Pada pertanyaan butir 6 BapakIbu mampu menciptakan cara kerja tersendiri dalam menyelesaikan tugas sebanyak 10 16,4 responden menjawab sangat setuju, 35 57,4 responden menjawab setuju, 15 24,6 responden menjawab ragu-ragu, 1 1,6 responden menjawab sangat tidak setuju. Pada butir ini tidak ada responden yang menjawab tidak setuju. Universitas Sumatera Utara 4.2.2 Uji Asumsi Klasik 4.2.2.1 Uji Normalitas