Analisis Data METODE PENELITIAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

Pada bab ini akan diuraikan hasil penelitian dan pembahasan mengenai Kepatuhan Ibu Menyusui dalam Memberikan ASI Eksklusif pada Bayi Baru Lahir di Desa Sidodadi Kecamatan Biru - biru Kabupaten Deli Serdang tahun 2012. Penelitian ini telah dilaksanakan mulai bulan Januari hingga April 2012 di Desa Sidodadi Kabupaten Deli serdang . Dengan jumlah responden sebanyak 32 orang responden. Untuk mengidentifikasi kepatuhan ibu menyusui dalam memberikan ASI Eksklusip pada Bayi BAru Lahir, berikut ini akan dijabarkan hasil penelitian tersebut yaitu karakteristik responden di desa Sidodadi Kecamatan Biru-Biru Kabupaten Deliserdang. Tabel 5.1 Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Kepatuhan Ibu dalam Memberikan ASI Eksklusif pada Bayi Baru Lahir di Desa Sidodadi Kecamatan Biru-biru Kabupaten Deli Serdang 2012 Karakteristik f

A. Umur

20- 25 tahun 14 43,8 26-30 tahun 9 28,1 31-35 tahun 7 21,9 36- 40 tahun 2 6,3 Total 32 100.0

B. Paritas

1 anak 9 28,1 2 anak 19 59,4 3 anak 3 9,4 4 anak 1 3,1 Total 32 100.0

C. Pendidikan

SD 9 28,1SMP 13 40,6 SLMA 6 18,8 PT 4 12,5 Total 32 100,0

D. Pekerjaan

IRT 19 59,4 Petani 3 9,4 Wiraswasta 7 21,9 PNS 3 9,4 Total 32 100.0

1. Karakteristik Responden

Pada penelitian ini karakteristik responden mencakup umur, pendidikan, pekerjaan dan jumlah paritas. Berdasarkan tabel 5.1 diketahui bahwa ibu yang berumur 20 - 25 tahun merupakan responden terbanyak yaitu 14 orang 43,8, pendidikan terbanyak sekolah menengah pertama SMP yaitu 13 orang 40,6 , pekerjaan terbanyak IRT yaitu 19 orang 59,4 , dan jumlah paritas terbanyak adalah responden yg memiliki 2 orang anak yaitu ada 19 orang 59,4 .

2. Kepatuhan responden

Tabel 5.2 Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Pertanyaan Positif Kepatuhan Ibu Menyusui dalam Memberikan ASI Eksklusif di Desa Sidodadi Kec. Biru – Biru Tahun 2012 No Pertanyaan Pilihan Jawaban Ya Tidak f F 1. Ibu memberikan ASI kepada bayi selama 6 bulan 18 56,3 14 43,8 2. ASI dapat meningkatkan daya tahan tubuh bayi 19 59,4 13 40,6 3 Ibu pernah mendapatkan penyuluhan tentang ASI eksklusif 18 56,3 14 43,8 4 Ibu memberikan makanan tambahan selain ASI kepada bayi 14 43,8 18 56,3 5 Ibu merasa memberikan susu formula lebih praktis dan ekonomis 14 43,8 18 56,3 6 Ibu tahu bahwa susu formula tidak mempunyai manfaat seperti ASI 13 40,6 19 59,4 7 Ibu memberikan ASI ketika ibu kembali bekerja 18 56,3 14 43,8 8 Ibu tahu bahwa bayi yang diberikan ASI eksklusif akan lebih sehat dan jarang sakit dibandingkan bayi yang tidak mendapatkan ASI eksklusif 18 56,3 14 43,8 9 Pada saat bayi menangis pada malam hari ibu 18 56,3 14 43,8

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Ibu Menyusui Dalam Pemberian Kolostrum Pada Bayi Baru Lahir di Kelurahan Polonia Kecamatan Medan Polonia Tahun 2013

7 115 78

Hubungan Pengetahuan Ibu Menyusui Dengan Pemberian ASI Eksklusif di Kelurahan Sei Sikambing Medan Tahun 2012

1 48 56

Kajian Pemanfaatan Bambu di Kecamatan Sibolangit Kabupaten Deli Serdang

4 47 59

Pengetahuan Ibu Postpartum Primipara tentang Cara Memandikan Bayi Baru Lahir di Ruang Camar I RSUD Arifin Achmad Pekanbaru

4 72 54

Gambaran Pengetahuan Ibu Tentang Pola Pemberian Asi, MP-ASI Dan Pola Penyakit Pada Bayi Usia 0-12 Bulan Di Dusun III Desa Limau Manis Kecamatan Tanjung Morawa Kabupaten Deli Serdang Tahun 2007

1 36 58

Pengaruh Karakteristik Ibu Menyusui Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Teluk Kecamatan Secanggang Kabupaten Langkat Tahun 2007

0 27 61

Hubungan Motivasi Ibu Menyusui Dengan Pemberian ASI Eksklusif Di Dusun XVI Sidomulyo Desa Klumpang Kebun Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang

0 55 88

BAB III KERANGKA KONSEP A. Kerangka Konsep - Kepatuhan Ibu Menyusui Dalam Memberikan Asi Eksklusif Pada Bayi Baru Lahir Di Desa Sidodadi Kecamatan Delitua Kabupaten Deli Serdang

0 0 8

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Kepatuhan Ibu Menyusui Dalam Memberikan Asi Eksklusif Pada Bayi Baru Lahir Di Desa Sidodadi Kecamatan Delitua Kabupaten Deli Serdang

0 0 15

17 HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI DESA CEBOK KECAMATAN PURWODADI

0 0 6