Ruang Lingkup Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM Metode Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

12

5. Penghasilan Tidak Kena Pajak PTKP

Penghasilan Tidak Kena Pajak PTKP adalah faktor pengurangan terhadap penghasilan netto orang pribadi atau perseorangan sebagai wajib pajak dalam negeri dalam menghitung penghasilan kena pajak yang menjadi objek pajak penghasilan yang harus dibayar wajib pajak di Indonesia.Penghasilan Tidak Kena Pajak PTKP juga dapat dikatakan sebagai batas tertentu dari pengurang pajak yang tidak boleh dikenakan pajak.

D. Ruang Lingkup Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

Adapun yang menjadiruanglingkupdalammelakukanPraktik KerjaLapanganMandiri PKLM di Kantor Pelayanan Pajak KPP PratamaLubukPakamadalah : 1. JumlahpenerimaanPajakPenghasilan PPh Pasal 21 yang diterima KPP Pratama Lubuk Pakam dari tahun 2012 -2014. 2. PerbandinganpenerimaanPajakPenghasilan PPh Pasal 21 dari tahun 2012 -2014. 3. Upaya yang dilakukanfiskusdalammemenuhi target penerimaanPajak Penghasilan PPh Pasal 21 saat terjadinya perubahanPenghasilanTidakKenaPajak PTKP. 13

E. Metode Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

Dalam melakukan penelitian, Penulis melakukan metode-metode yang diperlukan. Adapun yang menjadi metode Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM antara lain : 1. Tahap Persiapan Hal ini berkaitan dengan persiapan yang dilakukan oleh Mahasiswa dalam melaksanakan Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM. Misalnya pengajuan judul, persetujuan judul, pembuatan proposal, seminar proposal, persetujuan proposal, penunjukan dosen pembimbing, bimbingan dan konsultasi dan pengajuan surat izin melakukan penelitian. 2. Studi Literatur Persiapan studi literatur yang akan dilakukan adalah persiapan dalam mencari data dan informasi untuk mempersiapkan segala sesuatu yang berhubungan dan bisa dijadikan sumber oleh penulis dalam rangka melakukan Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM ini. 3. Studi Observasi Lapangan Penulis melakukan pengamatan langsung pada objek Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM untuk mengetahui Pengaruh Perubahan Penghasilan Tidak Kena Pajak PTKP Terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan PPh Pasal 21 di Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Lubuk Pakam di tempat peserta melakukan Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM. 14 4. Pengumpulan Data Dalam melaksanakan Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM, Penulis juga akan mengumpulkan data yang diperlukan dalam menyusun akhir dari kegiatan Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM berupa data primer dan data sekunder. a. Data Primer Data Primer adalah data yang diperolehsecara langsung dari Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Lubuk Pakam. b. Data Sekunder Data Sekunder adalah data yang diperoleh dari sumber lain seperti karya ilmiah, artikel, dan lain sebagainya.

F. Metode Pengumpulan Data